Sebelum terjadi pandemi, sebagian besar yang bekerja di rumah umumnya berprofesi sebagai freelancer. Profesi tersebut memang memberikan banyak fleksibilitas. Saking fleksibelnya, orang menganggap kalau bekerja di rumah itu pasti selalu menyenangkan, sehingga kerap menganggap remeh waktu yang mereka miliki.
Padahal, tiap profesi itu pasti ada plus minusnya. Begitu pun bagi orang yang bekerja dari rumah, ada beberapa sisi negatif yang kadang orang tidak sadari. Apa saja? Simak pembahasan berikut ini, soal sisi negatif bekerja dari rumah.
1. Harus memiliki kedisiplinan diri
Bila bekerja di kantor sudah jelas aturannya mengenai waktu masuk dan pulang kantor, di rumah tidak begitu. Otomatis kamu harus memiliki kedisiplinan diri agar bisa menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan jadwal. Kalau tidak, dan kamu sering banget santainya, maka dijamin pekerjaan tersebut pasti molor.
Nah, melatih kedisiplinan diri ini sangatlah sulit, lho. Karena tidak ada aturan yang mengikat layaknya di kantor. Jadi, benar-benar bergantung pada kontrol diri.
2. tidak bersemangat
Bagi pekerja kantor, mau bersemangat atau tidak, maka tetap wajib masuk kantor. Itu sebabnya kendati kamu tidak bersemangat, mau tidak mau pekerjaan tetap harus dikerjakan. Kalau tidak, bisa ditegur atasan.
Beda halnya dengan seorang yang bekerja di rumah. Karena sifatnya fleksibel, tidak terikat mau kerja atau tidak, bisa berabe kalau kamu menuruti suasana hati. Bisa-bisa tidak ada penghasilan kalau selalu menuruti untuk rebahan saat tidak bersemangat.
3. tidak ada penghasilan tetap
Keuntungan dari bekerja di kantor, yakni punya penghasilan tetap. Hal itu tidak terjadi pada profesi yang bekerja dari rumah seperti freelancer. Itu sebabnya dari kondisi keuangan sangat riskan bila hanya menggantungkan hanya dari satu sumber pendapatan.
4. tidak memiliki fasilitas layaknya di kantor
Saat kamu bekerja di kantor, ada banyak fasilitas yang bisa dinikmati. Di antaranya jaminan sosial dan kesehatan. Hal tersebut tidak terjadi pada profesi freelancer yang umumnya bekerja dari rumah. Mau tidak mau mesti menyiapkan jaminan kesehatan mandiri.
Nah, itu dia beberapa hal negatif bekerja dari rumah. Sekali lagi, semua profesi itu ada plus minusnya. Jadi, semua tergantung pada pilihan masing-masing, mana yang membuatmu nyaman.
Tag
Baca Juga
-
Dokumenter 'Madaniya': Cara Mohamed Subahi Suarakan Revolusi tanpa Senjata
-
Blossom in Darkness: Drama China Romantis Horor yang Dibintangi Li Hongyi dan Sun Zhenni
-
Kabar Gembira! Aktor Song Joong-ki Umumkan Kelahiran Putri Keduanya di Roma
-
16 Tahun Vakum, Oasis Umumkan Konser Perdana di Korea
-
Segera Tayang, Ini Daftar Pemain dan Sinopsis Drama China The Land of Warriors
Artikel Terkait
-
Pagar Rumah Seret saat Dibuka, Begini Cara Memperbaikinya
-
Kampanye Akbar Pilkada Cilegon 2024, Robinsar-Fajar Sebut 'Masyarakat Butuh Kerja Nyata'
-
Lina Mukherjee Dulu Kerja Apa? Sekarang Ungkap Isi Rekeningnya Cuma Rp5 Juta usai Bebas Penjara
-
Pekerjaan Mentereng Sherly Tjoanda Istri Benny Laos: Hartanya Tembus Rp709 M dan Kini Gantikan Suami Maju Cagub
-
Rumah Sakit Gaza Batasi Layanan dan Terancam Tutup, Bahan Bakar Hanya Cukup 2 Hari!
Lifestyle
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
Terkini
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua