Setiap sepeda motor memerlukan bahan bakar agar bisa digunakan untuk berkendara. Bahan bakar berupa bensin dan sejenisnya bisa dibeli setiap SPBU yang sudah disediakan pada masing-masing daerah. Selain mengisi bahan bakar, Anda juga harus memperhatikan faktor -faktor yang bisa mempengaruhi penggunaan bahan bakar pada sepeda motor agar selalu irit.
Hal ini penting guna menghemat pengeluaran dalam hal pengisian bahan bakar. Lalu apa saja hal-hal yang dapat membuat sepeda motor menjadi irit bahan bakar. Berikut merangkum dari Carmudi, tiga cara membuat sepeda motor Anda menjadi irit bahan bakar.
1. Rutin mengecek kondisi sepeda motor
Hal pertama agar sepeda motor menjadi irit bahan bakar adalah dengan selalu mengecek keadaan sepeda motor. Sebelum Anda mengendarai sepeda motor, sebaiknya cek dulu tekanan ban depan maupun belakang. Jangan sampai tekanan angin ban sampai berkurang. Hal ini akan berpengaruh terhadap tarikan sepeda motor yang akan menjadi berat dan tentunya akan membuat bahan bakar menjadi tidak irit.
Selain mengecek kondisi ban, Anda juga harus rutin mengganti oli serta filter sepeda motor. Kegiatan ini penting agar tarikan motor selalu terjaga dan dalam keadaan prima.
2. Atur cara berkendara
Langkah berikutnya yakni dengan mengatur cara atau pola berkendara dengan baik. Hal ini sangat berpengaruh terhadap keiritan bahan bakar. Penggunaan sepeda motor yang sangat agresif serta handle gas yang tidak lembut akan mengakibatkan rem sepeda motor menjadi tidak sempurna. Alhasil bahan bakar Anda cepat habis.
3. Membawa barang berlebihan
Cara selanjutnya agar sepeda motor irit bahan bakar adalah tidak membawa barang atau benda melebihi kapasitas sepeda motor Anda. Membawa barang yang berlebihan dapat membuat tarikan mesin menjadi berat dan itu akan menguras bahan bakar sepeda motor.
Selain membuat bahan bakar menjadi boros, membawa barang yang sangat berlebihan juga dapat membahayakan sang pengendara maupun pengendara lain. Sehingga muatlah barang sesuai kapasitas agar Anda bisa menghemat bahan bakar dan tentunya untuk menjaga keselamatan dalam berkendara.
Itulah tiga langkah mudah dalam menjaga bahan bakar sepeda motor tetap irit.
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Jawab Ide Dharma Pongrekun, Rano Karno 'Angkat Tangan' Jika Rumput Laut Jadi Bahan Bakar
-
Serangan Israel Sebabkan Bahan Bakar di Jalur Gaza Langka
-
FIFGROUP Catatkan Nilai Transaksi Rp 6,8 Miliar Sepanjang IMOS 2024
-
Motul Jadi Pelumas Terfavorit Pengguna Sepeda Motor Harian
-
Cuma-Cuma Hadiahi Sopir Motor, Intip Sumber Kekayaan Nikita Mirzani yang Sangat Fantastis
Lifestyle
-
3 Acne Serum Mengandung BHA Ramah di Kantong Pelajar, Harga Rp25 Ribuan
-
3 Serum Brightening Murah Meriah Cocok untuk Pelajar, Harga Rp20 Ribuan
-
Terbiasa Bicara Kasar, Ini Alasan Bermain Game Memengaruhi Emosi Gamers
-
3 Rekomendasi Masker Jelly Lokal untuk Meredakan Kulit Kemerahan
-
Lagi Viral! 4 Rekomendasi Jelly Blush yang Wajib Kamu Coba
Terkini
-
Punya Teror Mengerikan, Ini 5 Film tentang Monster Laut yang Bikin Bulu Kuduk Berdiri
-
Baby Monster Umumkan Tur Dunia Pertama 'Hello Monsters' Januari 2025
-
Ulasan Buku Do It Today: Belajar untuk Tidak Menunda-Nunda Pekerjaan
-
Sembunyikan Identitas Pangeran, Ini Peran Bae In Hyuk di Check In Hanyang
-
Garap Film Terbaru, Steven Spielberg Gandeng Josh O'Connor Jadi Pemain