Di antara permasalahan yang kerap melanda kehidupan rumah tangga adalah persoalan menantu perempuan dan ibu mertua. Tak jarang persoalan ini kemudian berbuntut pada berakhirnya hubungan pernikahan.
Sebenarnya ada cara mudah, lho, untuk memenangkan hati ibu mertua. Apa saja? Mari simak ulasan langkah mudah memenangkan hati ibu mertua.
1. Hormati dia
Respek merupakan syarat penting dalam hubungan apa pun. Apalagi jika menyangkut hubungan dengan mertua di mana ia lebih senior dan orang yang disayang pasanganmu pula. Jadi, respek itu krusial banget.
Pastikan jaga etika dan sopan santun ketika berhadapan dengan mertua. Dengan begitu, ia akan tahu kalau kamu menantu yang punya attitude baik. Hal ini bisa jadi modal dasar untuk menggaet hatinya.
2. Murah senyum
Orang ceria akan memancarkan aura positif sehingga disukai siapa pun yang melihatnya. Cobalah untuk murah senyum ketika berhadapan dengan ibu mertua. Gimana ibu mertua suka, kalau kamu selalu menunjukkan wajah murah atau judes.
3. Beri hadiah di hari spesial
Kamu bisa memanfaatkan hari ulang tahunnya, atau Hari Ibu untuk memberi hadiah. Sebaiknya cari tahu dulu dari pasangan atau dari ayah mertua apa yang ibu mertuamu suka. Dia pasti akan senang sekali saat mendapatkan hadiah sesuai keinginannya.
4. Dorong pasangan untuk memperbaiki hubungan dengan ibunya
Terkadang ada anak yang memiliki masalah dengan orangtuanya sehingga gak bisa dekat. Bila kebetulan pasanganmu bermasalah dengan ibunya, coba deh dorong dia untuk bersikap baik padanya atau memperbaiki kembali hubungan ibu-anak yang sempat retak.
Melakukan ini bisa menimbulkan kesan berarti, lho, di mata mertuamu. Ia akan sadar kalau kamu memang menantu yang mampu memberi pengaruh positif bagi anaknya. Kamu pasti bakal disayang!
5. Berbaik sangka dengan ibu mertua
Ada kalanya yang bikin hubungan dengan ibu mertua gak harmonis disebabkan prasangka. Akibat banyaknya pernikahan yang bermasalah akibat ulah ibu mertua, kamu langsung serta merta berburuk sangka padanya. Padahal, belum tentu dia memiliki sikap buruk.
Itu dia beberapa cara untuk memenangkan hati ibu mertua. Dicoba, ya!
Baca Juga
-
Hottest Merapat! Lee Jun Ho 2PM Umumkan Tur Konser pada Januari 2025 Mendatang
-
Min Hee-jin Mantap Ambil Langkah Hukum Usau Tinggalkan ADOR
-
Sejarah Baru! ATEEZ Jadi K-Pop Artist Ketiga dengan Album No. 1 Billboard
-
Jeongnyeon: The Star Is Born, Puncaki Peringkat Drama Korea dan Aktor Terbaik
-
Nantikan! Ji Seung Hyun dan Jung Hye Sung Siap Menghibur di Film Aksi Komedi Baru
Artikel Terkait
Lifestyle
-
4 Toner Diklaim Ampuh Melembapkan Kulit Kering dan Memperbaiki Skin Barrier
-
QR Code Mau Digunakan tapi HP Ketinggalan? Tenang, Laptop Bisa Jadi Solusinya!
-
Summer Vibes! 4 Gaya Simpel dan Modis Park Jiwon FROMIS 9 untuk Musim Panas
-
4 Inspirasi OOTD Simpel dari Kwon Eun Bi untuk Tampilan Sehari-hari
-
3 HP Budget 2 Jutaan dengan Spek Kamera Terbaik, Resolusi hingga 108 MP!
Terkini
-
Ulasan Buku Hello, Habits: Mejadi Versi Terbaik Diri Lewat Kebiasaan Kecil
-
Baru 5 Hari, Jurassic World Rebirth Mengganas di Puncak Box Office
-
Review Buku You Don't Need to be Loved by Everyone: Bahagialah Tanpa Validasi Siapa pun
-
Anime Boku no Hero Academia Vigilantes Lanjut Season 2, Bakal Tayang 2026 Mendatang
-
Dua Pemain ASEAN yang Pernah Bertanding Lawan Mendiang Diogo Jota, Siapa yang Bisa Mengalahkan?