Zodiak cancer ialah zodiak bagi mereka yang lahir di antara tanggal 21 Juni sampai dengan 22 Juli. Zodiak yang dilambangkan dengan kepiting ini mempunyai rasa simpati yang tinggi, setia dan cenderung persuasif. Walau begitu, cancer dapat berubah menjadi seseorang yang manipulatif.
Cancer juga mudah menaruh curiga pada seseorang, serta cenderung moody-an yang berarti suasana hati mereka dapat berubah dengan mudahnya. Begitu pula saat menjalani hubungan. Mereka cenderung emosional dan gampang tersinggung.
Oleh karena itu, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan bagi kamu yang berzodiak cancer saat menjalani suatu hubungan.
Berikut dirangkum beberapa kesalahan cancer saat menjalani hubungan asmara yang membuat hubungannya dengan pasangan cenderung tidak awet. Simak baik-baik, ya.
1. Terlalu sensitif
Cancer memiliki kepribadian yang cenderung sensitif, sehingga mereka akan mudah terbawa suasana dan menangis. Selain itu, mereka yang berzodiak cancer juga memiliki daya ingat yang tajam, yang tak jarang membuat cancer suka mengingat atau bahkan mengungkit kesalahan pasangan yang telah berlalu. Hal inilah yang membuat terkadang pasangan cancer merasa risih. Sebab cancer terlalu sering memojokinya.
Selain itu, cancer juga membutuhkan banyak dukungan secara emosional dari pasangan. Dikarenakan perasaan mereka yang sensitif yang membuat mereka mudah menangis, maka dari itu pasangan harus lebih waspada terhadap perasaan cancer dan harus siap sedia untuk meminjamkan bahu mereka di saat cancer menangis.
2. Suasana hati yang sering berubah
Seperti yang telah dijabarkan sebelumnya, cancer memiliki sifat yang moody-an. Suasana hati cancer gampang berubah yang membuat terkadang pasangan harus lebih peka untuk memahami isi hati cancer. Terkadang juga, cancer tidak tahu waktu yang membuat pasangan cancer cenderung ilfeel dan merasa kesal sebab hampir seluruh waktunya harus ia gunakan untuk memahami suasana hati cancer. Padahal, cancer lupa bila pasangannya juga membutuhkan waktu untuk sendiri.
3. Mudah menaruh curiga
Kita memang tidak boleh terlalu percaya 100% terhadap pasangan. Sebab, setiap orang memiliki potensi untuk mengkhianati kepercayaan kita. Akan tetapi, jika terlalu curigaan, maka pasangan kita juga akan merasa ilfeel. Begitu juga dengan apa yang dirasakan oleh pasangan cancer. Cancer yang terlalu mudah menaruh curiga membuat pasangannya merasa tertekan dan bahkan tak jarang merasa terkekang oleh kecurigaan itu.
Itu ialah beberapa kesalahan cancer saat menjalani hubungan yang perlu diperhatikan agar tidak menyebabkan hubungan menjadi kacau nantinya.
Baca Juga
-
4 Hal yang Bikin Si Doi Ilfeel Banget sama Kamu, Yuk Hindari!
-
5 Ciri yang Menunjukkan Seseorang Memiliki Kepribadian Omega, Kamu Termasuk?
-
Pasangan Tidak Peka? Ini 4 Cara untuk Menghadapinya!
-
4 Gejala Batu Amandel, Salah Satunya Bau Mulut
-
5 Hal Penting tentang Ablutophobia, dari Definisi hingga Treatment
Artikel Terkait
-
5 Tanda Terjebak Abusive Relationship, Begini Cara Mengakhirinya
-
5 Zodiak Ini Diprediksi Asmaranya Mulus dan Dapat Jodoh di Tahun 2025, Scorpio Jangan Takut Berkomitmen!
-
Seni Menyampaikan Kehangatan yang Sering Diabaikan Lewat Budaya Titip Salam
-
Apa Itu Silent Treatment, Penyebab Perceraian Faby Marcelia dan Revand Narya
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Lifestyle
-
4 Rekomendasi OOTD Rora BABYMONSTER yang Wajib Kamu Sontek untuk Gaya Kekinian
-
4 Gaya OOTD Simpel ala Seohyun SNSD, Tetap Fashionable untuk Hangout!
-
4 Rekomendasi Outfit Kasual ala Momo TWICE yang Cocok untuk Hari-Hari Santaimu
-
4 Rekomendasi Mix and Match OOTD Chic ala Miyeon (G)I-DLE, Bikin Penampilan Lebih Modis
-
3 Sheet Mask Mengandung Aloe Vera Ampuh Atasi Sunburn, Harga Mulai Rp5 Ribu
Terkini
-
Janji Menguap Kampanye dan Masyarakat yang Tetap Mudah Percaya
-
Kehidupan Seru hingga Penuh Haru Para Driver Ojek Online dalam Webtoon Cao!
-
Dituntut Selalu Sempurna, Rose BLACKPINK Ungkap Sulitnya Jadi Idol K-Pop
-
Ulasan Film The French Dispact: Menyelami Dunia Jurnalisme dengan Gaya Unik
-
Ulasan Buku Bertajuk Selamat Datang Bulan, Kumpulan Puisi Ringan dengan Makna Mendalam