Di antara hal yang bikin kehidupan seseorang jadi rumit, adalah hutang. Salah satu penyebab hutang menumpuk, akibat terlalu mementingkan gengsi. Penghasilan pas-pasan tapi memaksakan diri bergaya sosialita. Ujung-ujungnya gali lubang tutup lubang.
Nah, supaya kamu bisa memiliki hidup yang bebas hutang, berikut akan dibahas tentang tips berhenti terlalu mementingkan gengsi. Simak terus, yuk!
1. Utamakan fungsi
Mulai sekarang cobalah membeli sesuatu berdasarkan fungsi, bukan gengsi. Berfokus pada fungsi bisa memberikanmu barang yang jauh lebih murah tapi berkualitas, lho. Karena yang dicari kegunaannya bukan pamornya.
Sebagai contoh, alih-alih beli tas belasan juta rupiah hanya karena barang tersebut terkenal, dan kalau dipakai bisa menaikkan pamor, mending cari tas kualitas jempolan buatan lokal. Enggak hanya bisa menggenjot perekonomian dalam negeri, kamu pun bisa mendapatkan barang awet dengan harga yang jauh lebih murah, lho. Sehingga, bisa dibeli tunai tanpa harus mengambil cicilan.
2. Terima diri kamu apa adanya
Ya, membeli barang yang kamu inginkan memang bisa jadi bentuk self-love, yakni caramu menghargai kerja kerasmu dengan beli barang mahal. Meski begitu, bukan berarti self-reward dilakukan tanpa perhitungan.
Kalau sampai harus berhutang segala demi memenuhi hasrat menjadi populer karena sudah gunakan barang mahal, itu sih bukan self-love, malah menzalimi diri sendiri.
Cobalah terima diri apa adanya. Jika memang belum mampu membeli barang branded, syukuri yang bisa kamu beli saat ini dengan tunai. Sambil terus berusaha agar penghasilanmu lebih meningkat lagi sehingga di kemudian hari bisa beli barang mahal yang kamu inginkan tanpa harus berhutang.
3. Fokus pada perkembangan diri sendiri
Langkah ini termasuk penting supaya kamu enggak terus mengikuti gengsi. Jangan banding-bandingkan diri sendiri dengan orang lain, dan fokus saja pada perkembangan diri sendiri.
Setiap orang punya start yang berbeda untuk meraih sukses. Temanmu saat ini sudah bisa bergaya hidup mewah boleh jadi dia sudah ‘bayar harga’ duluan. Di saat kamu masih santai-santai, dia manfaatkan waktu senggangnya untuk bangun aset. Jadi, gak heran kalau sekarang ini dia sudah bisa menikmati hasilnya.
Semoga dengan tips tadi bisa membuatmu jadi pribadi merdeka, ya. Tidak terjerat hutang!
Baca Juga
-
Tony Todd, Aktor Ikonik Candyman, Tutup Usia di 69 Tahun
-
Sering Mengalami Perut Kembung? Redakan dengan 3 Hal Ini
-
4 Sinyal Kuat Waktunya Kamu Resign dari Pekerjaan, Underpaid!
-
5 Hal Terlarang saat Menggunakan Komputer Kantor, Awas Bisa Dipecat!
-
Mereka yang Disenangi Banyak Orang Biasanya Punya 4 Kebiasaan Ini!
Artikel Terkait
-
Bintangi Film Hutang Nyawa, Rachel Vennya Sampai Stres hingga Nangis Bareng Tasyka Namya
-
Ivan Gunawan Semprot Asila Maisa yang Ngaku Pakai Tas Branded Pemberiannya: Bukan Dikasih tapi...
-
Bantah Tudingan Suap Wasit, Netizen Indonesia: Hutang Kita Aja Banyak Kocak!
-
Temu Kangen, Gaya Branded Rayyanza Masih Kalah dari Ameena
-
Bayar Cicilan BAF Lebih Untung Lewat BRImo, Ada Hadiah Undian Emas!
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Oil Serum Lokal Ampuh Meredakan Jerawat, Tertarik Mencoba?
-
3 Cleanser Lokal Mengandung Chamomile, Cocok untuk Pemilik Kulit Sensitif
-
3 Produk The Originote Ukuran Jumbo, Ada Micellar Water dan Sunscreen Spray
-
Viral Earbuds Berdarah, Ini Batas Aman Volume untuk Mendengarkan Musik
-
4 Gaya Fashion Youthful ala Kim Hye-jun yang Ideal untuk Acara Mid-Forma
Terkini
-
Makna Perjuangan yang Tak Kenal Lelah di Lagu Baru Jin BTS 'Running Wild', Sudah Dengarkan?
-
Ulasan Buku 'Seni Berbicara Kepada Siapa Saja, Kapan Saja, di Mana Saja', Bagikan Tips Jago Berkomunikasi
-
Puncak FFI 2024: Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Sapu Bersih 7 Piala Citra
-
Polemik Bansos dan Kepentingan Politik: Ketika Bantuan Jadi Alat Kampanye
-
Ditanya soal Peluang Bela Timnas Indonesia, Ini Kata Miliano Jonathans