Apakah kamu pernah mengalami kejadian buruk? Kejadian itu biasanya membuat pikiran kamu terus mengingat hal tersebut. Jika dibiarkan, kamu akan berpotensi merasakan kerugian. Oleh karena itu, kamu perlu menghilangkan kenangan buruk itu seperti yang akan dibahas dalam artikel ini.
Berikut ini 4 cara menghilangkan kenangan buruk yang ada dalam pikiran.
1. Fokus
Ketika selalu fokus dengan apa yang kamu lakukan sekarang, tentu saja hal tersebut bisa menghilangkan kenangan buruk yang ada dalam pikiran kamu.
Bukan hanya itu, dengan kamu selalu fokus, juga bisa membuat kamu tidak terganggu dalam memperjuangkan masa depan kamu. Kamu hanya akan merasakan trauma ketika selalu mengingat kenangan buru. Kamu akan merasa takut dalam melangkah untuk meraih keberhasilan.
2. Merasa Ikhlas
Cara selanjutnya adalah merasa ikhlas. Dengan begitu, kenangan buruk yang pernah kamu alami akan hilang. Hati yang sudah bisa menerima kejadian yang kurang baik tersebut akan membuat pikiran kamu lebih tenang.
Bukan hanya itu, ketika kamu bisa merasa ikhlas, juga bisa membuat kamu berdamai dengan diri sendiri. Kamu tidak akan pernah menyalahkan diri sendiri hanya karena kenangan buruk yang pernah terjadi.
3. Melakukan Kegiatan yang Kamu Senangi
Dengan kamu sering melakukan kegiatan yang kamu senangi, tentu saja hal tersebut juga bisa menghilangkan kenangan buruk yang ada dalam pikiran kamu.
Kamu sudah mengalihkan pikiran kamu dengan cara melakukan hal yang bisa membuat hati kamu bahagia. Dengan begitu, seiring berjalannya waktu, kenangan buruk yang pernah terjadi, akan hilang secara perlahan dari pikiran kamu.
4. Berhenti Menyalahkan Diri Sendiri
Kamu terus menyalahkan diri sendiri, tentu saja kenangan buruk akan terus ada dalam pikiran kamu. Daripada kamu terus melakukan tindakan seperti itu, mulai sekarang lebih baik kamu berhenti menyalahkan diri sendiri.
Dengan begitu, kenangan buruk yang pernah terjadi akan hilang dari pikiran kamu. Bukan hanya itu, hal ini juga bisa mengembalikan rasa percaya diri kamu.
Itulah empat cara menghilangkan kenangan buruk yang ada dalam pikiran. Oleh karena itu, sebisa mungkin kamu harus membuang jauh hal tersebut dari pikiran kamu. Pasalnya, hal tersebut hanya akan menghambat proses kamu dalam melakukan sesuatu.
Baca Juga
-
4 Cara Mengelola Keuangan dengan Baik untuk Pasutri yang Baru Menikah
-
4 Alasan Mengapa Kamu Perlu Menghindari Utang yang Bikin Tekanan Batin
-
4 Hal yang Membuktikan kalau Kamu Memiliki Kesadaran Diri yang Baik
-
4 Hikmah yang Dapat Kamu Ambil dari Sebuah Kegagalan
-
4 Hal yang Menyebabkan Kamu Suka Mengomentari Hidup Orang Lain
Artikel Terkait
-
Harga dan Spesifikasi Nubia Focus Pro 5G, HP Murah Kamera Serius
-
Adhisty Zara dan Abun Sungkar Ungkap Dilema Cinta Athar dan Ara di Cinta Dalam Ikhlas
-
Perjuangan Adhisty Zara Berhijab Demi Peran di Cinta Dalam Ikhlas
-
Adhisty Zara Mulai Nyaman Berhijab Gara-Gara Peran di Film: Coba Jadi Anak Kalem
-
Perjuangan Adhisty Zara Tampil Jadi Gadis Alim di Film Cinta Dalam Ikhlas
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Serum Lokal yang Mengandung Mugwort, Ampuh Hempaskan Jerawat
-
3 Produk Eksfoliasi dari Cleora Beauty untuk Kulit Sensitif hingga Jerawat
-
5 Ide Mix and Match Denim ala Mim Rattanawadee untuk Tampilan yang Trendi
-
3 Red Peeling Serum yang Bikin Wajah Mulus dan Cerah, Harga Rp50 Ribuan
-
4 Varian Sunscreen dari NPURE, Ada Bentuk Spray hingga Powder
Terkini
-
Teka-teki Eliano Reijnders Dicoret STY dari Skuad, Ini Kata Erick Thohir
-
Pilihan Hidup Sendiri: Ketika Anak Muda Memutuskan Tidak Menikah, Salahkah?
-
Kesbangpol dan PD IPARI Karanganyar Gelar Pembinaan Kerukunan Umat Beragama untuk Meningkatkan Toleransi dan Harmoni
-
3 Rekomendasi Film Kolaborasi Memukau Ryan Gosling dan Emma Stone
-
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Garuda Belum Pernah Menang?