Pastinya kita sudah sewajarnya merasa kelelahan dan membutuhkan waktu untuk istirahat. Energi dalam tubuh juga pastinya terbatas dan harus diisi ulang kembali setiap harinya. Untuk menjaga energimu tetap optimal setiap harinya, lakukan 5 cara di bawah ini.
1. Olahraga rutin
Dengan olahraga tubuh kita memang mengeluarkan energi yang tentunya tidak sedikit. Namun, olahraga juga membantu kita memiliki tenaga yang cukup dan lebih kuat setiap harinya. Kamu bisa berolahraga di waktu pagi hari atau sore hari. Tidak harus olahraga berat, intinya bisa dilakukan secara rutin dan teratur. Jadi, jangan malas untuk berolahraga.
2. Minum air putih yang cukup
Air terbaik yang dikonsumsi adalah air putih. Minum teh ataupun minuman manis lainnya juga tidak masalah, tapi yang paling dibutuhkan oleh tubuh adalah air putih.
Minumlah air putih dengan cukup agar tidak dehidrasi dan juga tetap memelihara energimu dengan optimal. Air putih juga membantu proses pencernaan tubuh yang bisa mengeluarkan gas-gas beracun.
3. Mandi dengan air dingin
Percayalah mandi air dingin jauh lebih menyegarkan daripada mandi dengan air hangat. Keduanya memang memiliki manfaat tersendiri. Tapi, mandi dengan air dingin membuat pikiran dan tubuh kita menjadi lebih fresh dan bisa membuatmu lebih bersemangat untuk menjalani hari.
4. Perbanyak konsumsi buah dan sayur
Tentunya kamu jangan bosan-bosan untuk makan sayur dan buah. Lebih baik makan-makanan rumahan daripada makanan cepat saji. Di samping menyehatkan, sayuran juga membuatmu lebih kuat. Berbagai vitamin yang ada dalam buah-buahan juga tentunya dapat memenuhi kebutuhan tubuhmu.
5. Tidur dengan cukup
Tidur yang cukup bagi orang dewasa yaitu 5-6 jam setiap harinya. Meski dirimu sangat sibuk, tidak tidur dengan cukup akan membuatmu cepat lelah dan justru membuatmu tidak menyelesaikan tugas dengan tepat waktu. Kekurangan tidur akan membuat energimu tidak maksimal dan optimal. Jadi, jangan sampai kehilangan waktu berhargamu untuk tidur.
Menghemat energimu pada dasarnya sama halnya dengan menjaga kesehatan tubuh. Karena energi yang optimal juga berasal dari tubuh yang sehat. Apalagi di usia muda, kita harus benar-benar memperhatikan kesehatan.
Baca Juga
-
Fakta Menarik dari 'Smugglers', Film Baru Korea yang Penuh Bintang Korea
-
Disney Rilis 'Haunted Mansion' Tayang Juli di Bioskop, Moviegoer Merapat!
-
Film 'Galaksi' Adaptasi Wattpad Tayang di Bioskop Agustus 2023, Sudah Siap?
-
Rumbling Lanjut, Attack on Titan Final Season Tayang Musim Gugur Mendatang!
-
Doraemon Nobita's Sky Utopia Hadir di Bioskop Indonesia Bulan Juli Ini!
Artikel Terkait
-
Desakan Krisis Iklim: Pemanfaatan Energi Berkelanjutan dan Green Jobs
-
Terapi Cahaya: Solusi Ampuh Atasi Depresi Tanpa Obat?
-
Bangun Ekosistem Energi Hijau, PLN Gandeng Sederet Startup Terkemuka
-
Bos Pertamina Geothermal Energy Berambisi Jadi Raksasa Energi Hijau
-
Emiten FUTR Bidik Pasar Energi Hijau Usai Dicaplok Hexa Prima
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Toner Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Kemerahan
-
Tampil Modis dengan 4 Gaya Simpel ala Kang Mi-na yang Wajib Kamu Coba!
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Tea Tree, Ampuh Hempaskan Jerawat
-
Tampil Feminin saat Hangout dengan 4 Padu Padan Outfit Rok ala Beby Tsabina
-
4 Rekomendasi Liquid Blush Warna Mauve, Tampil Cantik dan Natural!
Terkini
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Gong Yoo di Netflix, Terbaru Ada The Trunk
-
Erick Thohir Cek Kondisi Rumput GBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang
-
Ulasan Novel Little White Lies: Kehidupan Debutante yang Penuh Rahasia
-
BABYMONSTER Billionaire: Ketika Percaya Diri Mampu Bungkam Komentar Negatif
-
4 Fakta Neo Hou, Pemeran Fangs of Fortune yang Ternyata Mantan Trainee SM