Kita semua tahu bahwasanya setiap anak itu pasti membutuhkan space dan privasinya tersendiri. Ini bukan berarti bahwa kamu sebagai orang tua harus menjauhi anak, akan tetapi kamu harus tetap berada di dekatnya. Apabila kamu adalah orang tua yang ingin mempererat hubungan dengan anak, berikut adalah deretan aktivitas yang bisa dilakukan untuk mempererat hubungan antara orang tua dengan anak.
1. Menyiapkan makanan bersama
Ini adalah salah satu cara mudah untuk bisa mempererat hubungan antara orang tua dengan anak.
Kamu bisa memanfaatkan waktu breakfast dan dinner untuk lebih mempererat hubungan antara kamu dengan anak. Misalnya adalah dengan menyiapkan makanan bersama anak dan duduk bersama menikmati hidangan tersebut.
Aktivitas seperti ini akan menciptakan koneksi yang baik antara orang tua dan anak, akan menciptakan perbincangan yang menyenangkan, serta akan menciptakan suasana yang nyaman.
2. Pergi ke bioskop bersama
Ini juga merupakan salah satu cara mudah yang bisa diterapkan untuk mempererat hubungan antara orang tua dengan anak.
Orang tua bisa menanyakan dahulu mengenai preferensi film yang ingin anak mereka tonton, kemudian orang tua tinggal mengikuti saja dan menonton bersama mereka.
Setelah menonton bioskop, orang tua bisa mengajak anak makan dinner bersama, dan berdiskusi mengenai film yang telah ditonton.
3. Menonton konser bersama
Anak yang masih remaja biasanya memiliki preferensi selera musik dan penyanyi favoritnya tersendiri. Sebagai orang tua, kalian bisa juga menemani anak untuk pergi menonton konser penyanyi favoritnya.
Dengan melakukan kegiatan seperti ini, orang tua bisa memiliki waktu berkualitas yang dihabiskan bersama anak, sekaligus juga mempelajari dan memahami mengenai kesukaan dan preferensi anak.
4. Melakukan aktivitas outdoor bersama
Untuk bisa menjalin kedekatan dengan anak, orang tua harus sesekali meluangkan waktu bersama anak, salah satunya mungkin yaitu dengan cara melakukan aktivitas outdoor bersama.
Aktivitas outdoor yang bisa dilakukan itu banyak sekali, mulai dari camping, pergi ke taman, climbing, rafting, hingga berkuda bersama. Tinggal disesuaikan saja dengan preferensi.
5. Pergi ke taman hiburan
Pergi ke taman hiburan adalah tempat yang cocok untuk semua kalangan. Kamu bisa ajak semua anggota keluarga untuk pergi ke taman hiburan dan agar mereka menikmati permainan yang ada. Dengan begitu, hubungan yang terjalin di antara keluarga pun akan semakin menguat.
Itu tadi adalah 5 aktivitas yang bisa dilakukan untuk semakin mempererat hubungan antara orang tua dengan anak. Kamu sudah menjalankan aktivitas yang mana saja?
Tag
Baca Juga
-
Van Dijk Ragu Kluivert Bisa Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia, Kenapa?
-
Marselino Debut di Oxford United: Main di Piala FA, Langsung Kartu Kuning
-
Kluivert Jadi Pelatih, Marc Klok Harap Bisa Kembali Dipanggil ke Timnas Indonesia
-
Kepada Media Belanda, Marc Klok Sebut Shin Tae-yong Pelatih Diktator
-
Elkan Baggott Sukai Postingan Kabar Kluivert Jadi Pelatih Timnas, Siap Comeback?
Artikel Terkait
-
Seorang Ibu Tega Tukar Anak Asuh dengan Seekor Monyet Eksotis di Texas!
-
Komnas HAM Ingatkan Publik Kawal Kasus Mantan Kapolres Ngada agar Korban Dapat Keadilan
-
Zaskia Gotik Sempat Berniat Program Anak Cowok Seminggu Sebelum Hamil ke-3, Kini Mimpinya Terwujud
-
Kehebohan Fuji Rayakan Kehamilan Kakak Ipar, Ini 9 Karakter Anak Bungsu yang Perlu Diketahui
-
Kiwil Semringah Bisa Bertemu Anak-anak Lagi Setelah 5 Tahun: Hadiah Terbaik Seumur Hidup
Lifestyle
-
Berniat Rayakan Galungan di Bali: 3 Aktivitas Ini Bikin Kamu Makin Dekat dengan Budaya Lokal
-
Boyish hingga Feminin, 4 Ide Gaya OOTD ala Lia ITZY yang Bisa Kamu Coba
-
Biar Makin Stylish, Sontek 4 Ide Daily Outfit ala Jongho ATEEZ Ini!
-
4 Look Kasual ala Seungkwan SEVENTEEN, Nyaman Dipakai Sehari-hari!
-
5 Gaya Smart Casual dengan Kemeja ala Amelia Elle, Bisa Buat Ngantor!
Terkini
-
3 Pemain Timnas Indonesia U-17 yang Layak Promosi ke Level Timnas U-20
-
Timnas Indonesia U-17: Tim Non-unggulan yang Bikin Lawan-Lawannya dalam Posisi Sulit
-
Lolos Piala Dunia U-17 2025, 3 Pemain Keturunan Ini Bisa Dinaturalisasi!
-
4 Novel Romance Berlatar Musim Gugur: Kisah Cinta di Saat Daun Berguguran
-
Ulasan Buku Resep Kaya ala Orang Cina, Cara Menuju Kekayaan yang Berlimpah