Momen Tahun Baru Imlek kemarin dirayakan oleh seluruh etnis Tionghoa di dunia, tak terkecuali para selebritis tanah air. Di perayaan kali ini, para artis membagikan momen kebersamaan mereka dengan keluarga.
BACA JUGA: Rachel Vennya Pamer Momen Rayakan Imlek, Komentar Netizen Kelewat Julid
Mereka juga menggunakan busana khas imlek, membagikan angpao, serta memberi ucapan selamat tahun baru China di media sosial. Berikut ini adalah beberapa potret selebritis tanah air yang merayakan tahun baru China bersama keluarga.
1. Shandy Aulia
Yang pertama datang dari aktris Shandy Aulia dan keluarga. Dalam unggahan foto di media sosialnya, memperlihatkan Shandy berserta suami dan putri kecil mereka yang sedang merayakan imlek.
Ketiganya kompak memakai baju berwarna merah dengan pose menyerahkan angpao.
2. Roger Danuarta
Kemudian ada potret keluarga Roger Danuarta dan Cut Meyriska. Menggunakan busana imlek dengan warna dominan merah dan putih, keduanya berpose bersama dua buah hati mereka, Shaquille dan Jourell.
Dua putra mereka itu terlihat anteng di gendongan orang tuanya sambil memegang angpao.
3. Sandra Dewi
Tak ketinggalan keluarga Sandra Dewi juga turut merayakan momen imlek bersama. Sandra dan suami kompak mengenakan busana berwarna merah khas imlek, serta kedua putra mereka memakai baju atasan putih. Mereka terlihat kompak berpose dibawah pohon imlek yang berhiaskan angpao.
BACA JUGA: 5 Pemain Top yang Pernah Cetak Lima Gol dalam Satu Pertandingan, dari Ronaldo hingga Kylian Mbappe
4. Gisella Anastasia
Dalam foto yang unggah Gisel di media sosialnya, terlihat ia sedang mendampingi Gempita yang sedang merayakan imlek di sekolah.
Gempi terlihat menggemaskan dengan memakai pakaian berwarna kuning, sementara sang mama, begitu anggun dengan balutan busana imlek berwarna merah.
5. Rachel Vennya
Berikutnya datang dari keluarga kecil Rachel Vennya yang turut merayakan tahun baru China kali ini. Rachel terlihat cantik menggunakan busana imlek berwarna merah, sedangkan dua buah hatinya, Xabiru dan Chava, berpose di sebelahnya dengan baju yang senada.
6. Chelsea Olivia
Momen imlek ini mungkin sedikit berbeda bagi keluarga Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie. Pasalnya Glenn sedang dirawat di rumah sakit sejak beberapa hari lalu. Namun, Glenn tetap bisa merayakan imlek dengan didampingi anak, istri, dan keluarganya yang datang mengunjungi.
Ia terlihat menyunggingkan senyum bahagia saat foto bersama keluarganya.
7. Chef Devina
Chef Devina merayakan imlek bersama suami dan ketiga buah hatinya. Ia dan kedua putrinya memakai baju yang senada, sementara suami dan anak laki-lakinya juga demikian. Mereka terlihat bahagia berpose di sebelah maskot kelinci.
Itulah 7 potret artis yang merayakan tahun baru China bersama keluarga. Terlihat kompak dan menggemaskan, ya! Bagaimana menurutmu?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Sprint Race MotoGP Amerika 2025, Pecco Bagnaia Mulai Beri Perlawanan
-
Red Bull Resmi Tukar Liam Lawson dengan Yuki Tsunoda, Keputusan yang Tepat?
-
Bukan Pecco Bagnaia, Marc Marquez Sebut Adiknya Sebagai Pesaing Utama
-
Performa Mentereng Marc Marquez Buat Ducati Kerap Dicurigai Pilih Kasih
-
Lando Norris dan Oscar Piastri Siap Bersaing untuk Gelar Juara Dunia 2025
Artikel Terkait
-
Oknum Prajurit Bunuh Jurnalis Juwita di Kalsel, TNI AL Minta Maaf ke Keluarga Korban
-
Review Novel 'TwinWar': Pertarungan Harga Diri di Balik Wajah yang Sama
-
Foto Bareng Pratama Arhan Diselipkan di Slide Terakhir, Postingan Azizah Salsha Curi Perhatian
-
7 Potret Masjid Dibangun Artis, Ada yang Jauh di Afrika Timur
-
Tingkah Ipar di Hari Lebaran Bikin Aaliyah Massaid Panik, Atta Halilintar Dicap Tukang Rusuh
Lifestyle
-
Gaya Street Style ala Moon Sua Billlie, Ini 4 Ide OOTD yang Bisa Kamu Coba!
-
4 OOTD Minimalis ala Yerin GFRIEND, Cocok untuk Gaya Harian yang Effortless
-
Penalaran Kata 'Mundhut': Sama-sama Predikat Kalimat, tapi Dilarang Ambigu!
-
Mudah Ditiru! 4 Gaya Hangout ala Bona WJSN yang Wajib Dicoba
-
4 Inspirasi Gaya Harian dari Yeri RED VELVET, Kece untuk Outfit Sehari-hari
Terkini
-
Wisata Jokowi, Rasa Cinta di Antara Suara Kritis Kita
-
Lee Jae Wook Bakal Main di 'Honeycomb Project', Drama Horor Fantasi Netflix
-
Kalahkan Korea Selatan, Hal Ini Masih Perlu Dievaluasi dari Timnas Indonesia U-17
-
Jejak Politika Ki Hajar Dewantara dalam Menyongsong Kemerdekaan Bangsa
-
Review Novel 'TwinWar': Pertarungan Harga Diri di Balik Wajah yang Sama