Beberapa orang memprioritaskan pendapat orang lain daripada pendapatnya sendiri. Hal ini mengakibatkan seseorang cenderung menekan perasaannya sendiri untuk memenangkan penerimaan dari orang lain.
Seseorang dengan kecenderungan tersebut akan mencari persetujuan dari orang lain untuk memvalidasi pendapat, keputusan, dan tindakannya. Mereka hanya akan percaya jika orang lain memvalidasinya. Kemungkinan besar, mereka takut menghadapi kritik dan penolakan. Tipe orang semacam ini dapat bergumul dengan keraguan dan keinginan untuk menyesuaikan diri dengan sekelompok orang.
Keinginan untuk mendapatkan validasi dari orang lain adalah dorongan manusia yang mendasar karena kita adalah makhluk sosial. Namun dalam astrologi ada beberapa zodiak yang merasa bahwa validasi dari orang lain dapat membantu mereka merasa lebih percaya diri dan aman dalam mengambil keputusan dan menentukan pilihan. Melansir Pinkvilla, berikut empat zodiak yang selalu mencari validasi dari orang lain.
1. Taurus
Taurus tidak ingin menyakiti orang lain demi kebahagiaannya, jadi mereka selalu mempertimbangkan pendapat semua orang saat mengambil keputusan. Jika Taurus merasa telah membuat keputusan sendiri tanpa validasi orang lain, mereka cenderung merasa tidak aman. Terlepas dari keras kepalanya, Taurus sering melepaskan impian dan tujuan demi orang yang mereka sayangi.
BACA JUGA: Cancer sampai Leo, 4 Zodiak yang Rawan Mengalami Burnout di Tempat Kerja
2. Cancer
Saat sedang emosional, Cancer cenderung mengikuti perasaan daripada pikiran. Oleh karena itu, Cancer membutuhkan penegasan dari orang-orang di sekitarnya terutama keluarga. Cancer sering tidak percaya diri pada kemampuannya dalam membuat keputusan dan bergantung pada orang lain. Cancer harus memahami bahwa untuk membuat orang lain bahagia dengan pilihannya bukan dengan berpura-pura mencintai semua yang dilakukan orang lain.
3. Libra
Libra sering dianggap sangat bergantung pada orang lain. Ketika membuat keputusan, Libra biasanya mencari validasi dari orang lain. Libra selalu ingin membuat orang lain bahagia. Oleh karena itu, Libra berkomitmen untuk mewujudkan kebahagian orang lain itu. dan bertanggung jawab atas tuntutan tersebut.
BACA JUGA: Gaji UMR tapi Pengen Nyicil Rumah? Ada 5 Tips Menarik Buat Kamu Nih!
4. Pisces
Orang yang berzodiak Pisces adalah orang yang menyenangkan bahkan ia rela mengorbankan kebahagiaannya demi orang lain. Pisces sering membuat keputusan sesuai dengan persetujuan orang lain dan tidak ingin orang lain menghakiminya atas keputusan tersebut.
Namun, sebaiknya Pisces membuat orang lain Bahagia dengan tidak menyamarkan kebahagiaannya sendiri. Pastikan orang lain melihat yang sebenarnya dan Pisces tidak perlu berpura-pura.
Itulah empat zodiak yang selalu mencari validasi dari orang lain. Mencari validasi dari orang lain adalah hal yang lumrah, namun penting untuk disadari karena juga dapat merugikan diri sendiri.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
5 Hal yang Terjadi Pada Tubuh saat Keracunan Sianida, Ada pada Wayan Mirna?
-
Jangan Takut, Inilah 5 Alasan Seseorang Tidak Boleh Membatasi Diri!
-
Selain Membuat Nyaman, Ternyata Ini 5 Manfaat Pelukan Bagi Kesehatan Mental
-
Awas Tertukar, Ini 3 Perbedaan Baking Soda dan Baking Powder
-
Selain Mengatasi Jerawat, Ini 4 Manfaat Salicylid Acid untuk Kesehatan Kulit Wajah
Artikel Terkait
-
Apakah Fuji dan Fadil Jaidi Ditakdirkan Bersama? Tingkat Kecocokan Zodiak Keduanya Tinggi Banget!
-
Ini Dia 7 Zodiak Paling Peduli Orang Lain, Kamu Termasuk?
-
Usai Rapat Bareng Komisi III, Kapolda NTT Usap-usap Kepala Ipda Rudy Soik: Kamu Tetap Anak Saya
-
Baim Wong Dituding Haus Validasi gegara Minta Sidang Cerainya Digelar Terbuka, Memangnya Apa Itu?
-
Diplomatis Tapi Estetik? 7 Gaya Kepemimpinan Prabowo Jika Dilihat dari Zodiak Libra
Lifestyle
-
Wajib Beli! Ini 3 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Banyak Pilihan Shade
-
4 Inspirasi Gaya Praktis ala Jung Gun-joo, OOTD Ideal Buat Para Cowok!
-
4 Gaya Kasual ala Nashwa Zahira, Padu Padan Jeans yang Cocok untuk Hangout
-
4 Look OOTD Kekinian ala Lee Seoyeon fromis_9, Gaya Makin Super Stylish!
-
Sontek 4 Gaya Outfit Minimalis Lee Seung-woo yang Simple dan Fashionable!
Terkini
-
Sinopsis Film The Sabarmati Report, Kisah Dua Jurnalis Mengungkap Kebenaran
-
Melawan Sunyi, Membangun Diri: Inklusivitas Tuna Rungu dan Wicara ADECO DIY
-
Melihat Jadwal Tur Linkin Park, Jakarta Satu-satunya Kota di Asia Tenggara
-
Ulasan Novel Seribu Wajah Ayah: Kisah Perjuangan dan Pengorbanan Ayah
-
3 Rekomendasi Drama China yang Dibintangi Cheng Yi, Terbaru Ada Deep Lurk