Setiap tanda zodiak pasti memiliki kepribadian tersendiri. Menurut astrologi, ada beberapa tanda zodiak yang dikenal terlalu memikirkan banyak hal. Bahkan pada malam hari saat mereka akan tidur sekalipun pikiran tersebut masih berputar di benak mereka. Akibatnya, tak jarang beberapa tanda zodiak tersebut mengalami insomnia. Sebenarnya beberapa tanda zodiak tersebut tahu bahwa mereka tidak perlu berfikir terlalu keras. Namun, kebiasaan tersebut seolah tidak bisa lepas dari diri mereka sendiri.
Melansir dari laman YourTango, ada beberapa tanda zodiak yang sering insomnia karena terlalu sering memikirkan banyak hal. Lihatlah siapa saja mereka!
1. Gemini
Gemini memang dikenal sebagai tanda zodiak yang sangat cerdas. kecerdasan yang tanda zodiak ini miliki mampu membuat orang lain tertarik untuk menjadiken mereka teman dekat. Namun, siapa sangka jika gemini adalah individu pemikir. Mereka sering memikirkan kemungkinan-kemungkinan yang belum pasti terjadi pada mereka. Bahkan saat maam hari Gemini tetap tidak bisa lepas dari pikiran mereka sendiri. Akibatnya, tanda zodiak ini sering mengalami insomnia karea terlalu memikirkan banyak hl yang sebenarnya tidak perlu.
2. Virgo
Penyebab Virgo merasa stres sepanjang waktu adalah karena mereka terlalu keras dalam mengritik diri sendiri. Virgo adalah individu pengejar kesempurnaan pada setiap hal. Akibatnya, saat apa yang mereka lakukan tidak sesuai dengan rencana, Virgo mudah merasa depresi. Mereka akan melihat kembali catatan yang telah mereka buat untuk pekerjaan mereka.
Virgo akan menganalisis apa yang membuat pekerjaan mereka tidak sesuai dengan apa yang telah tanda zodiak ini rencanakan. Virgo akan berfikir ssepanjang siang dan malam. Saat waktunya tidur di malam hari, mereka akan mengalami insomnia karena berfikir terlalu keras.
3. Cancer
Tuntutan terbesar dalam hidup Cancer adalah pekerjaan. kadang mereka perlu melakukan banyak pekerjaan atau perjalanan yang menyita banyak waktu tidur mereka. Jadi, Cancer cenderung tidur di waktu yang tidak sama. ketidakkonsistenan waktu tidur Cancer membuat mereka sering mengalami insomnia.
Cancer juga sering mengalami mimpi buruk yang membuat mereka kesulitan untuk tidur. Rasa tidak aman yang tanda zodiak ini miliki juga dapat menyebabkan Cancer benar-benar mengalami insomnia paling sering.
Nah, itu dia beberapa tanda zodiak yang sering mengalami insomnia. Apa kamu salah satunya?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
5 Ide Casual Outfit Terinspirasi dari Hwang Minhyun, Bisa Jadi Referensi!
-
7 Inspirasi OOTD Simpel ala Jung Hae In, Bisa Buat Beragam Look!
-
7 Inspirasi Gaya Sporty ala Cha Eun Woo ASTRO, Tampil Modis dan Fashionable
-
Tampil Anggun dan Elegan dengan 5 Ide Feminim Outfit ala Kim Yoo Jung
-
Biar Gak Mati Gaya, Intip 7 Ide Styling Celana Jeans ala I.N Stray Kids
Artikel Terkait
-
Ramalan Zodiak Hari Ini 23 Maret 2025, Waspada Emosi Memuncak dan Meledak!
-
Ramalan Zodiak Hari Ini 19 Maret: 3 Zodiak yang Harus Waspada Ketiban Sial!
-
Ramalan Zodiak Hari Ini: Jangan Menyerah Gemini!
-
Beda dari Rizky Billar, Surya Insomnia Tak Ingin Setajir Raffi Ahmad
-
Ramalan Zodiak Minggu Ini: Gemini Ketiban Rezeki, Leo Jadi Magnet, Virgo Naik Jabatan!
Lifestyle
-
Selain Donatur Dilarang Ngatur: Apakah Pria Harus Kaya untuk Dicintai?
-
Lebih Bahagia dengan Cara Sederhana: Mulai dari Micro-Moments of Happiness
-
Koreksi Diri, 3 Hal Ini Membuat Kita Terjebak dalam Pilihan Salah
-
Tampil Menarik dan Keren! Intip 4 Daily Outfit Edgy ala Yoon STAYC
-
4 Gaya Andalan Chaeyoung TWICE yang Bisa Kamu Tiru untuk Outfit Sehari-hari
Terkini
-
Review Anime Mob Psycho 100 Season 2, Kekuatan Esper Bukanlah Segalanya
-
Ulasan Buku Terapi Luka Batin: Menemukan Kembali Diri Kita yang Belum Utuh
-
Dilema Tristan Gooijer: PSSI Ngebet Naturalisasi, tetapi Sang Pemain Cedera
-
Rilis Foto Pembacaan Naskah, Ini 5 Pemeran Drama Labor Attorney Noh Moo Jin
-
Indonesia Krisis Inovasi: Mengapa Riset Selalu Jadi Korban?