Berita perihal tur konser artis kenamaan dunia semakin ramai diadakan. Baik di dalam maupun luar negeri seorang fans akan selalu meluangkan waktu dan tenaganya untuk bertemu dengan idola kesayangan, salah satunya Coldplay. Bagi kamu yang berniat pergi mengikuti konser di luar negeri, simak beberapa hal di bawah yang perlu kamu perhatikan sebelum berangkat pergi:
1. Melengkapi paspor dan izin visa
Ketika kamu berencana untuk menonton konser di bagian belahan dunia lain hal pertama yang tidak boleh kamu lewatkan adalah mempersiapkan perizinan seperti paspor dan visa. Paspor digunakan sebagai tanda pengenal sekaligus identitas saat kamu mengunjungi negara lain. Selain itu beberapa negara juga mewajibkan pengunjungnya memiliki visa. Siapkan keperluan ini jauh-jauh hari, ya!
Pastikan paspormu memiliki masa berlaku yang masih aktif jika sudah mendekati tanda masa expired segera urus dan perpanjang masa berlakunya agar tidak membebanimu di dekat tanggal keberangkatan.
BACA JUGA: Trend Korean Make Up Look untuk Tampilan Wajah Berseri Seperti Pakai AI
2. Pilih penginapan yang dekat dengan venue
Datang konser di negeri orang berbeda dengan menghadiri konser di negeri sendiri. Untuk itu ada baiknya kamu mencari tempat penginapan yang dekat dengan venue konser. Hal ini dapat memudahkanmu ketika berpergian karena jaraknya yang dekat kamu tidak perlu khawatir pusing akan denah acara.
Selain itu, jarak hotel yang dekat dengan venue juga memberikanmu keuntungan agar tidak boros menghabiskan uang demi akomodasi.
3. Jaga kesehatan fisik
Sebelum menghadiri konser pastikan tubuhmu dalam keadaan prima dan siap untuk diajak beraktivitas fisik. Pasalnya konser memang membutuhkan energi yang besar karena ketika menonton pertunjukan musik tubuh otomatis akan ikut hanyut dalam suasana heboh seperti berteriak menyanyikan lagu juga berdendang mengikuti lagu.
Selain itu, perjalanan lintas negara yang kamu lakukan juga berpotensi membuat tubuhmu kelelahan karena jarak yang akan ditempuh lebih jauh dari biasanya. Siapkan vitamin dan makan makanan bergizi agar tidak loyo dan jatuh sakit saat konser berlangsung.
Itu dia beberapa hal yang perlu kamu perhatikan sebelum mengikuti konser di luar negeri. Selamat bersenang-senang bersama idola kesayanganmu, ya!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
4 Kiat Kerja Kelompok dengan Efektif, Anti-Ribet dan Drama!
-
4 Rekomendasi Drakor Dibintangi Park Hae Jin, Terbaru Ada The Killing Vote
-
4 Film dan Drama yang dibintangi oleh Ahn Jae Hong, Terbaru Ada Mask Girl
-
4 Rekomendasi Drama Korea yang Angkat Kisah Vampir, Tidak Selalu Seram!
-
Ungkap Sisi Gelap, Ini 4 Rekomendasi Drama Korea dengan Tema Pendidikan
Artikel Terkait
-
Melihat Beragam Inovasi Alat Kesehatan di Hai Fest 2024
-
Kolaborasi Unik Pertunjukan Seni, Musik dan Komedi Bakal Digelar Akhir Pekan Ini di JCC Senayan
-
Klinik Pratama Beringin Indah Jadi Klinik Terlengkap dengan Kualitas Pelayanan Terbaik di Tangerang
-
5 Daftar Beasiswa yang Tak Wajib Balik ke Indonesia, Bebas Berkarier di Luar Negeri
-
Rekomendasi Makanan agar Kuat dan Tahan Lama di Ranjang
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Toner Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Kemerahan
-
Tampil Modis dengan 4 Gaya Simpel ala Kang Mi-na yang Wajib Kamu Coba!
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Tea Tree, Ampuh Hempaskan Jerawat
-
Tampil Feminin saat Hangout dengan 4 Padu Padan Outfit Rok ala Beby Tsabina
-
4 Rekomendasi Liquid Blush Warna Mauve, Tampil Cantik dan Natural!
Terkini
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Gong Yoo di Netflix, Terbaru Ada The Trunk
-
Erick Thohir Cek Kondisi Rumput GBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang
-
Ulasan Novel Little White Lies: Kehidupan Debutante yang Penuh Rahasia
-
BABYMONSTER Billionaire: Ketika Percaya Diri Mampu Bungkam Komentar Negatif
-
4 Fakta Neo Hou, Pemeran Fangs of Fortune yang Ternyata Mantan Trainee SM