Masa-masa awal saat pacaran rasanya memang sangat menyenangkan. Sesering mungkin kamu akan menghabiskan waktu untuk berdua. Selain itu, kamu juga akan selalu menanyakan kabar dan banyak hal kepadanya melalui pesan singkat.
Namun, sebaiknya kamu tidak terlalu berlebihan. Terlalu sering chatingan justru akan akan berdampak kurang baik loh, untuk hubungan kalian berdua. Mengapa demikian? Yuk, simak selengkapnya di bawah ini.
BACA JUGA: 7 Tips Memilih Venue untuk Menggelar Acara, Pertimbangkan Hal Ini
1. Kamu jadi tidak produktif, banyak waktu yang terbuang
Dampak yang paling terasa jika kamu terlalu sering chatingan adalah kamu menjadi tidak produktif. Bagaimana kamu akan produktif kalau setiap saat hanya chatingan sambil senyum-senyum sendiri. Padahal, mungkin saja kamu punya pekerjaan yang belum diselasaikan.
2. Mengganggu kesehatan mental
Secara tidak sadar, kebiasaan chating yang kamu lakukan sekarang tak jauh berbeda dengan kecanduan main game. Akibatnya, mentalmu menjadi kurang sehat karena setiap saat yang ada di isi kepalamu hanya chat dari doi.
BACA JUGA: 3 Manfaat Bicara Basa-basi, Datangkan Teman Baru!
3. Hubunganmu rawan terjadi pertikaian
Hubungan yang baik memang berawal dari komunikasi yang baik. Akan tetapi apa yang kamu lakukan saat ini sudah cukup over. Terlalu sering chatingan itu tidak baik. Justru hal tersebut akan membuat kalian mudah mengalami konflik.
Hal ini terjadi karena kalian punya kebiasaan chatingan setiap saat. Padahal, kalian tidak selalu punya waktu untuk memegang HP. Nah, kalau suatu ketika salah satu diantara kalian tidak bisa membalas chat, pasti akan berujung dengan ribut-ribut ringan. Kalau hal tersebut terjadi berulang kali, ribut-ribut kecil tersebut akan berujung pada pertengkaran besar.
BACA JUGA: 4 Zodiak yang Terkenal Paling Setia, Mereka Jarang Mengkhianati Pasangan
4. Kamu sudah terlalu bucin, siap-siap saja kamu merasakan kecewa dan sakit hati
Kamu harus sadar bahwa hubungan kalian masih berstatus pacaran. Kalau kamu terlalu bucin dan isi kepalamu hanya ada pacarmu, bagaimana nanti kalau tiba-tiba dia selingkuh? Cobalah untuk berpikir lebih dewasa. Terlalu sering chatingan kadang bisa bikin bosan, loh.
Komunikasi memang sangat penting. Tapi segala hal yang sifatnya berlebihan itu tidak baik. Maka dari itu janganlah terlalu sering dan over ketika chatingan. Semoga bermanfaat.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
4 Platform Jual Foto Online Terbaik di Tahun 2024, Bisa Menambah Penghasilan!
-
6 Cara Meningkatkan Kualitas Hubungan Pertemanan, Terapkan!
-
Bikin Sakit Hati, 6 Dampak Negatif Membandingkan Pasangan dengan Orang Lain
-
5 Kebiasaan yang Bikin Sneakers Kamu Cepat Rusak, Hindari!
-
5 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Menggunakan Pinjol, Jangan Sembarangan!
Artikel Terkait
-
Gak Neko-neko, Ini Syarat Jadi Pasangan Aura Kasih
-
7 Ide Bisnis Seru yang Bisa Kamu Coba dengan Pacar, Kuliner hingga Fashion
-
Naysila Mirdad Diceramahi Pacar di Depan Orang Banyak, Netizen Kesal: Sombong dan Merendahkan, Putusin Saja!
-
Netizen Penasaran Kekasih Barunya, Diduga Sosok Siluet yang Diposting Fuji Adalah Pria Ini
-
Sebal Isu Selingkuh Syahnaz Sadiqah dan Randy Kjarneet Diduga Settingan, Lady Nayoan: Kalau Gimmick Sinetronnya....
Lifestyle
-
4 Gaya Girly Street Style ala Roh Jisun Buat Inspirasi Daily Outfit-mu!
-
4 Serum Probiotik, Solusi Rawat Skin Barrier Sehat dan Kulit Terhidrasi!
-
Motorola Edge 860 Pro: HP Flagship yang Siap Bikin Brand Lain Ketar-ketir
-
5 Inspirasi OOTD Traveling ala Sashfir yang Mudah Ditiru, Simpel dan Elegan
-
5 HP Android yang Layak Dipertimbangkan sebelum Membeli Galaxy Z Fold 7
Terkini
-
Bintangi The Savant, Jessica Chastain Siap Bongkar Kejahatan di Dunia Maya
-
5 Rekomendasi Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada The Fantastic Four: First Steps
-
Pol Espargaro Komentari Performa Pecco Bagnaia: Dia Terlihat Tidak Nyaman
-
Menang Telak Lawan Arema, Performa Persija Jakarta Lampaui Ekspektasi
-
Ulasan Buku Cantik itu Ejaannya Bukan Kurus: Kiat Pede Meski Bertubuh Gemuk