Centella asiatica atau daun pegagan termasuk jenis tanaman herbal yang memiliki manfaat untuk kesehatan dan kecantikan. Apalagi sekarang banyak perawatan wajah yang telah menggunakan kandungan dasar ini karena aman untuk semua jenis kulit terutama kulit berjerawat.
Namun buat kamu yang sedang mencari produk basic skincare dengan berbahan tersebut yang sudah BPOM dan halal. Berikut ini ada rekomendasinya!
1. Sabun Muka dari Npure Centella Asiatica Face Wash
Pembersih wajah dari Npure ini busanya tebal dan lembut di kulit namun tidak membuat wajah ada sensasi kering atau tertarik sehabis cuci muka.
Kulit akan terasa bersih dan lembab, karena face wash mengandung Niacinamide dan Salicylic Acid yang bagus untuk melawan bakteri serta memudahkan bekas jerawat.
Formulasinya diklaim gentle dalam membersihkan wajah dan merawat kulit yang berjerawat dalam waktu 60 detik. Harga produk ini ditawarkan sebesar Rp 90 ribu untuk ukuran 100 ml.
2. Moisturizer dari Glad2glow Centella
Pelembab wajah kamu bisa mencoba dari Glad2glow. Dengan tekstur gel ringan ini khusus diformulasikan untuk oily dan acne prone skin.
Selain itu ada tambahan kandungan Oat Extract, Allantoin yang berfungsi meredakan kulit kemerahan dan mengontrol minyak berlebih.
Formusinya pada saat diaplikasikan akan terasa dingin dan tidak lengket pada kulit. Produk ini dikemas dalam dua ukuran yakni kecil 30g dengan harga 45 ribu dan besar 55g dengan harga 59 ribu.
3. Sunscreen dari Azarine Cicamide Barrier Moisturiser SPF 35 PA+++
Tabir surya dengan tekstur gel ringan seperti moisturiser ini mudah menyerap pada saat diratakan pada seluruh wajah, tidak menimbulkan whitecast yang diformulasikan khusus untuk semua tipe kulit.
Sesuai dengan namanya sunscreen Azarine Cicamide Barrier ini diklaim dengan perpaduan kandungan yang mampu merawat, menutrisi, sekaligus melindungi skin barrier dari paparan sinar matahari, bluelight, dan polusi. Hal ini dikarenakan ada 5x Ceramide, Squalane serta Ectoin.
Kamu bisa membeli produk ini dengan harga 40 ribu untuk ukuran 40 ml.
Itulah beberapa rekomendasi basic skincare dengan berbahan dasar centella asiatica yang ampuh untuk menenangkan dan meredakan jerawat. Jangan lupa untuk checkout, ya!
Baca Juga
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
3 Calming Toner Berukuran Jumbo, Solusi Hemat untuk Redakan Kemerahan
-
3 Varian Serum dari Bio Beauty Lab, Ampuh Atasi Kulit Kusam hingga Penuaan
Artikel Terkait
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
7 Tips Perawatan Kulit Berjerawat: Rahasia Kulit Bersih dan Terawat
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
3 Calming Toner Berukuran Jumbo, Solusi Hemat untuk Redakan Kemerahan
Lifestyle
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
Terkini
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua