Hanasui adalah salah satu brand lokal yang menghadirkan produk perawatan kulit berkualitas dengan harga cukup terjangkau. Dikutip dari website resminya hanasui.id, setiap produk Hanasui diformulasikan dengan bahan alami terbaik dan sudah berlabel BPOM dan halal.
Telah hadir sejak tahun 2016, Hanasui terus mengembangkan produk-produknya, salah satunya yang menarik untuk dicoba adalah Probiotic Series dengan kandungan bakteri baik seperti lactobacillus dan galactomyces yang diformulasikan menggunakan Fermented Technology untuk membantu mengangakt sel kulit mati penyab kulit kusam. Juga dikombinasikan dengan ceramide untuk membantu memperkuat skin barrier.
Penasaran dengan produknya? Yuk, cek tiga Probiotic Series berikut ini.
1. Hanasui Ceramide Probiotics Clear Pad
Yang pertama adalah produk eksfolasi dalam bentuk kapas yakni Hanasui Ceramide Probiotics Clear Pad. Kapas ekfoliasi ini memiliki 2 sisi, yaitu sisi bertekstur berfungsi untuk mengangkat sel kulit mati, debu, kotoran, serta komedo dan sisi yang lembut untuk membantu menjaga keseimbangan sebum tanpa menghilangkan kelembapan alami kulit, menyejukkan, menghaluskan, serta meratakan warna kulit.
Diformulasikan dengan bahan aktif dari AHA, BHA, serta PHA dan bebas alkohol, produk ini diklaim dapat mengeksfoliasi kulit secara lembut tanpa iritasi atau rasa perih. Juga diperkaya dengan kandungan ceramide, 7x hyaluronic acid, allantoin, lactobacillus ferment, galactomyces ferment filtrate, serta tranexamic acid yang akan memperkuat skin barrier dan bahkan diklaim dapat menghidrasi kulit dalam 24 jam.
Harga: Rp52.000
2. Hanasui Ceramide Probiotics Peeling Gel
Kulit cerah bersih bebas komedo dengan Hanasui Ceramide Probiotics Peeling Gel yang diklaim dapat angkat sel kulit mati dalam waktu 11 detik. Hanasui Ceramide Probiotics Peeling Gel merupakan produk eksfoliasi dengan tekstur berupa gel yang efektif mengangkat sel kulit mati di wajah tanpa menimbulkan rasa perih setelahnya.
Dibekali dengan hero ingredients adalah AHA, BHA, PHA, 5x ceramide, lactobacillus ferment serta galactomyces ferment filtrate, peeling gel ini akan membantu memperkuat skin barrier, menjadikan kulit wajah cerah dan glowing. Juga dilengkapi dengan 7x hyaluronic acid, tranexamic acid, serta kandungan alami dari sweet cherry dan blueberry extract untuk membantu melembapkan dan menjaga elastisitas kulit.
Harga: Rp29.000
3. Hanasui Ceramide Probiotics Moisturizer Gel
Last but not least ada Hanasui 10x Ceramide Probiotics merupakan pelembap dengan tekstur gel, mudah menyerap tanpa rasa lengket sehingga cocok digunakan untuk semua jenis kulit. Dengan main ingredients dari 10x ceramide probiotics barrier protection actives yang dapat memaksimalkan perbaikan skin barrier yang rusak.
Juga diperkaya dengan probiotik dari galactomyces dan lactobacillus yang dapat membantu mengatasi permasalahan kulit kusam, kering, berjerawat, serta kerutan. Dengan kandungan 7x hyaluronic acid, moisturizer ini diklaim dapat melembapkan dan menghidrasi hingga 14 jam.
Harga: Rp44.000
Itulah tiga produk dari Hanasui yang mengandung probiotik serta ceramide untuk menjaga dan memperkuat skin barrier-mu. Mana nih yang jadi produk andalanmu?
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
3 Varian Serum dari Hanasui, Lawan Jerawat hingga Kecilkan Pori-Pori
-
Tahan Air dan Anti Whitecast, 3 Sunscreen Biore Nyaman Digunakan Seharian
-
Auto Glowing! Ini Brightening Serum Series dari Hanasui, Harga Rp30 Ribuan
-
3 Skincare dari Scarlett Mengandung Ceramide, Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
4 Varian Sunscreen Serum dari Azarine, Tidak Lengket dan Anti Whitecast
Artikel Terkait
-
Kisah Mira Hayati, Biduan Dibayar Rp 200 Ribu hingga Jadi Bos Skincare dan Diserang Nikita Mirzani
-
4 Varian Toner dari Glad2Glow untuk Eksfoliasi hingga Perbaiki Skin Barrier
-
3 Rekomendasi Hydrating Face Mist Lokal, Bikin Kulit Lembab Sepanjang Hari!
-
Cerita Shandy Aulia tentang Rahasia Cantik dan Bisnis Skincare-nya
-
Nafa Urbach Cecar BPOM Soal Skincare Overclaim: "Jawabannya Tidak Memuaskan"
Lifestyle
-
4 Inspirasi Gaya Kasual Chaeryeong ITZY yang Simpel, Cocok Jadi Daily OOTD!
-
3 Look Outfit Elegan ala Roh Yoon-seo, Mana yang Cocok Buat Dinner?
-
3 Rekomendasi Sunscreen Berlabel Dokter Detektif Approved, Ada Favoritmu?
-
Bergaya Anggun dan Modis dengan 4 Ide Padu Padan Mini Dress ala Kang Na Eon
-
4 Ide OOTD Street Style ala Ryu Da-in, Penampilan Makin Kece Maksimal!
Terkini
-
Calvin Verdonk Jadi Bek Kanan di Klub, Bisa Jadi Solusi Bagi Shin Tae-yong di Timnas Indonesia?
-
Ulasan Film Raatchasan: Mengungkap Pelaku Pembunuh Berantai Para Remaja
-
Meski Targetkan Partai Final di Piala AFF 2024, tapi Pencinta Timnas Tak Boleh Terlalu Berharap
-
Piala AFF Futsal 2024: Vietnam Takut Bertemu Indonesia di Babak Semifinal
-
Kepuasan Publik terhadap Kinerja Erick Thohir di PSSI Capai 94,5 Persen