Buat kamu yang masih pelajar ingin memiliki kulit wajah cerah bebas kusam dan noda bekas jerawat, maka kamu perlu menambahkan produk skincare brightening salah satunya serum.
Kini sudah banyak beredar di pasaran serum untuk mencerahkan kulit wajah dengan harga yang murah meriah cuma Rp20 ribuan, namun sudah terdaftar BPOM dan kualitasnya sudah terbukti ampuh bikin kulit wajah auto glowing. Berikut ini tiga rekomendasinya.
1. OMG Oh My Glow Peach Glowing Serum (Rp28 Ribu)
Pilihan pertama serum brightening yang murah meriah cocok untuk pelajar cuma Rp28 ribu untuk ukuran 20 ml adalah OMG Oh My Glow Peach Glowing Serum.
Dikarenakan serum ini diperkaya kandungan pencerah seperti 10% Niacinamide dan buah Peach yang dapat meningkatkan kecerahan pada kulit secara signifikan hanya dalam waktu 14 hari pemakaian rutin.
Selain itu dilengkapi Hyaluronic Acid dan Vitamin B3, C, E yang berfungsi untuk menjaga kelembaban kulit, menutrisi, sekaligus serum ini cocok digunakan buat kamu yang memiliki permasalahan kulit kusam, dan noda bekas jerawat.
2. Hanasui Power BrightExpert Serum (Rp27 Ribu)
Berikutnya ada Hanasui Power BrightExpert Serum yang kini lagi viral di Tiktok karena terbukti ampuh bikin kulit wajah cerah bebas kusam dan noda hitam dengan harga cuma Rp27 ribu untuk ukuran 20 ml.
Dikarenakan serum ini memasukkan ingredients dua bahan brightening seperti 10% Niacinamide, Licorice yang dapat membantu meningkatkan 3x kecerahan pada kulit, serta memudarkan bintik hitam.
Selain itu diperkaya Chromabright, GlowPlex, untuk melembabkan kulit sekaligus meredakan kemerahan.
3. Viva Glowing White Serum (Rp25 Ribu)
Terakhir, serum brightening murah meriah cocok untuk pelajar dengan harga cuma Rp25 ribu untuk ukuran 20 ml datang dari Viva Glowing White Serum ini bisa menjadi andalanmu.
Dikarenakan serum ini memasukkan kandungan tiga bahan pencerah seperti 5% Niacinamide, 1% Licorice, dan Glutathione. Kombinasi kandungan tersebut bekerja efektif dalam meratakan warna kulit yang tampak kusam, memudarkan hiperpigmentasi, bekas jerawat kehitaman, memperkuat skin barrier, sekaligus dapat mengontrol produksi minyak berlebih pada kulit wajahmu.
Jika digunakan secara rutin kulit wajah akan terasa lembap, glowing, dan noda bekas jerawat tersamarkan.
Itulah tiga serum brightening murah meriah cocok untuk pelajar dengan harga murah meriah. Mana nih yang jadi favoritmu?
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
3 Rekomendasi Masker Jelly Lokal untuk Meredakan Kulit Kemerahan
-
3 Pelembab untuk Skin Barrier Ramah di Kantong Pelajar, Harga Rp40 Ribuan
-
3 Rekomendasi Serum Lokal yang Mengandung Mugwort, Ampuh Hempaskan Jerawat
-
3 Produk Eksfoliasi dari Cleora Beauty untuk Kulit Sensitif hingga Jerawat
-
3 Red Peeling Serum yang Bikin Wajah Mulus dan Cerah, Harga Rp50 Ribuan
Artikel Terkait
-
Fenny Frans Owner Apa? Sultan Makassar Terjerat Kasus Skincare Bermerkuri
-
Pekerjaan Suami Mira Hayati, Kini Istri Tak Ditahan Walau Tersangka Skincare Positif Merkuri
-
3 Red Peeling Serum yang Bikin Wajah Mulus dan Cerah, Harga Rp50 Ribuan
-
Apa Merek Skincare Mira Hayati yang Terbukti Mengandung Merkuri? Dulu Omzetnya Tembus Rp10 M per Bulan
-
4 Varian Sunscreen dari NPURE, Ada Bentuk Spray hingga Powder
Lifestyle
-
Terbiasa Bicara Kasar, Ini Alasan Bermain Game Memengaruhi Emosi Gamers
-
3 Rekomendasi Masker Jelly Lokal untuk Meredakan Kulit Kemerahan
-
Lagi Viral! 4 Rekomendasi Jelly Blush yang Wajib Kamu Coba
-
3 Rekomendasi TWS dengan Fitur Anti Noise Terbaik, Harga Mulai 159 Ribuan!
-
Orang yang Tepat di Waktu yang Salah Cuma Mitos, Stop Nyalahin Keadaan!
Terkini
-
Ulasan Novel Yang Telah Lama Pergi: Kisah Pengkhianatan Masa Lalu
-
Taeyeon Tulis Pesan Hangat untuk Diri Sendiri di Lagu 'Letter To Myself'
-
Penuh Chemistry! 4 Film dan Serial yang Dibintangi Dion Wiyoko bersama Sheila Dara
-
Fans Tak Perlu Banyak Menuntut, STY Pasti Miliki Alasan Tersendiri Tak Mainkan Eliano Reijnders
-
Rating Melejit! Akhir Drama Korea Jeongnyeon Pecahkan Rekor, Happy Ending?