Siapa bilang kulit bebas jerawat cuma mimpi? Dengan pembersih wajah yang tepat, kamu bisa mulai mengucapkan selamat tinggal pada minyak berlebih dan kotoran penyebab jerawat.
Sulfur jadi rahasia banyak orang untuk wajah bersih dan sehat. Yuk, kenali tiga pembersih wajah sulfur yang bisa jadi andalan sehari-hari!
1. Erha Acneact Oil Free Acne Control Cleanser
Sabun cuci muka oil free ini diformulasikan oleh dermatolog dengan kombinasi 25% BHA & 25% Sulfur Efektif bersihkan pori lawan bakteri penyebab jerawat dan kontrol minyak hingga 12 jam Cocok banget untuk kulit berminyak kusam dan gampang berjerawat
Manfaat 3 in 1 bebas kilap seharian pori bersih maksimal dan jerawat terkontrol BHA atasi minyak & bakteri Sulfur bantu angkat sel kulit mati dan kotoran.
Kisaran harga: 88.000
Ukuran: 100 ml
2. Asepso Sulphur
Sabun Asepso Sulphur mengandung Sulphur dan Salicylic Acid yang bekerja sebagai antiseptik, membersihkan kulit, serta mengontrol minyak berlebih. Sabun ini juga membantu membuka pori-pori sehingga kotoran dan residu pada kulit dapat terangkat dengan lebih maksimal.
Selain itu, sabun ini efektif mengurangi dan mengeringkan jerawat, sekaligus menjaga kulit tetap bersih dari penyebab jerawat dan noda bekas jerawat. Kulit pun terasa lebih segar, bersih, dan sehat setiap hari.
Kisaran harga: 10.000
Ukuran: 80 gr
3. JF Anti Acne Facial Foam
JF Anti Acne adalah rangkaian produk dermatologis khusus untuk merawat kulit berjerawat tanpa membuatnya kering. Diperkaya dengan ACTIVE SULFUR, yang bekerja membunuh bakteri penyebab jerawat, membersihkan pori-pori tersumbat, serta mengangkat kotoran dan minyak berlebih.
Kisaran harga: 22.000
Ukuran: 70 gr
Merawat kulit bebas jerawat nggak perlu ribet. Dengan salah satu dari tiga pembersih wajah sulfur ini, kamu bisa tetap tampil segar, percaya diri, dan siap menghadapi hari. Kulit bersih jadi lebih dekat dari yang kamu kira!
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
5 Look Kantor Fresh dan Rapi ala Lee Jun Hyuk
-
5 Drama Korea Fantasi tentang Gumiho Wanita, Penuh Misteri dan Romansa
-
Kulit Kering? 5 Rekomendasi Body Butter Shea Butter Terbaik Mulai Rp 20 Ribuan
-
5 Inspirasi Gaya Kondangan Stylish ala Park Shin Hye
-
4 Drama Kolaborasi Artis Korea dan Jepang yang Tayang di Netflix
Artikel Terkait
-
Retinol dan Retinoid Apakah Sama? Jangan Asal Pakai, Pahami Perbedaannya
-
Beda Cara Cek BPOM Skincare dan Cek Ingredients Skincare
-
5 Rekomendasi Skincare untuk Mencerahkan Leher Hitam, Mulai Rp50 Ribuan
-
4 Milky Toner Panthenol Non-Comedogenic untuk Kulit Auto Lembap Banget!
-
5 Skincare Mengandung Centella Asiatica untuk Perbaiki Skin Barrier
Lifestyle
-
4 Milky Toner Panthenol Non-Comedogenic untuk Kulit Auto Lembap Banget!
-
4 Sepeda Lipat yang Praktis dan Nyaman untuk Aktivitas Sehari-hari
-
5 Rekomendasi Game Mirip TheoTown, Seru Dimainkan di Android Hingga PC
-
Timeless Banget, 4 Inspirasi Outfit Bernuansa Putih ala Kim Jae Won!
-
4 Serum Wortel Kaya Vitamin C, Solusi Atasi Kulit Kusam dan Bekas Jerawat
Terkini
-
Baki-Dou: The Invincible Samurai Siap Tayang Februari dengan 13 Episode
-
Ada Jakarta, EXO Umumkan Jadwal Tur Dunia 2026 'EXO PLANET #6 - EXhOrizon'
-
Julia Prastini Lepas Hijab, Tegaskan Bukan Karena Cerai dari Na Daehoon
-
Estetika Media Sosial: Kala Hidup Lebih Penting Terlihat daripada Dijalani
-
Prilly Jalani Hari Santai usai Open To Work, Menuai Komentar Kocak Netizen