Korea Selatan memang dikenal sebagai negara yang selalu memanfaatkan berbagai tanaman sebagai bahan dasar pembuatan skincare. Salah satu tanaman populer yang sering dijadikan sebagai bahan dasar skincare adalah Artichoke.
Artichoke akhir-akhir ini mulai digunakan sebagai bahan dasar pembuatan skincare karena memiliki banyak manfaat, terutama untuk kulit wajah. Lalu, apa saja sebenarnya manfaat dari tanaman Artichoke ini?
1. Sebagai pelindung kulit dari radikal bebas
Tanaman yang memiliki nama Latin Cynara cardunculus ini ternyata memiliki manfaat untuk melindungi kulit dari radikal bebas. Hal ini disebabkan karena Artichoke memiliki antioksidan berupa vitamin C dengan kandungan sebesar 25% dalam kondisi mentah dan 15% dalam kondisi matang yang dapat memperbaiki sel kulit wajah. Selain itu, vitamin C juga dapat mencerahkan kulit wajah.
2. Meningkatkan produksi kolagen
Artichoke juga mengandung polifenol yang dapat melindungi kulit dari paparan sinar UV dan radikal bebas. Selain itu, terkandung juga ekstra etanol untuk mendorong peremajaan kulit sekaligus sebagai anti-aging.
3. Sebagai anti inflamasi
Tanaman Artichoke juga dapat mencegah terjadinya inflamasi akibat alergi atau intoleransi pada makanan tertentu. Artichoke juga mengandung zat cynaropicrin yang dapat mencegah terjadinya inflamasi pada kulit. Selain itu juga dapat meningkatkan sirkulasi darah dalam tubuh.
4. Sebagai pencegah kanker
Tidak hanya bermanfaat bagi kulit, Artichoke juga bermanfaat bagi tuhuh. Salah satunya adalah sebagai pencegah timbulnya sel kanker, karena mengandung antoksidan yakni quercetin, gallic acid, dan rutin.
Itulah 4 manfaat dari tanaman Artichoke yang dijadikan sebagai salah satu bahan dasar pembuatan skincare Korea.
Baca Juga
Artikel Terkait
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
3 Calming Toner Berukuran Jumbo, Solusi Hemat untuk Redakan Kemerahan
-
3 Varian Serum dari Bio Beauty Lab, Ampuh Atasi Kulit Kusam hingga Penuaan
News
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Kampanyekan Gapapa Pakai Bekas, Bersaling Silang Ramaikan Pasar Wiguna
-
Sri Mulyani Naikkan PPN Menjadi 12%, Pengusaha Kritisi Kebijakan
Terkini
-
Ulasan Novel Binding 13, Kisah Cinta yang Perlahan Terungkap
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?
-
Sinopsis Film Death Whisperer 2, Aksi Nadech Kugimiya Memburu Roh Jahat
-
Maarten Paes Absen di Piala AFF 2024, Saatnya Cahya Supriadi Unjuk Gigi?
-
Review Film The Twisters 2024: Perburuan Badai yang Mendebarkan