Nasib apes dialami oleh seorang pria yang kena tendangan kaki saat memilih untuk tetap diam bak patung di tengah keramaian. Bergerak malas memilih diam pun menjadi masalah, hal tersebutlah yang dialami oleh pria ini.
Pengguna media sosial TikTok nonamez64 memperlihatkan video seorang pria yang mengalami nasib apes kena tendangan kaki saat dia diam.
Rekaman video menunjukkan pria itu sedang berada di sebuah taman yang dipenuhi dengan anak kecil. Awalnya suasana taman ramai tetapi masih kondusif.
Tiba-tiba terlihat banyak gelembung air yang terbang ke udara. Sontak gelembung air itu menarik perhatian dari anak-anak kecil yang ada di taman.
Seketika anak-anak kecil di sana senang langsung berlarian untuk mengejar gelembung air yang ada di udara. Kehebohan dari anak-anak ini membuat suasana taman menjadi dua kali lebih ramai lagi.
Ada seorang bocah perempuan yang juga ingin berlari mengejar gelembung air seperti anak-anak kecil lainnya. Tetapi sang ibu justru menarik tubuhnya ke belakang untuk menjauhi gelembung air tersebut.
Ketika sang ibu menarik tubuh si bocah perempuan malah menimbulkan insiden tidak menyenangkan. Kaki si bocah perempuan itu tidak sengaja menendang wajah pria bermbut panjang yang berada di belakangnya diam bak patung.
Pria ini pun refleks kaget wajahnya ditendang oleh kaki si bocah perempuan yang ditarik sang ibu. Tendangan yang dialamatkan ke wajah pria tersebut tampak cukup keras.
Sejak dua hari yang lalu video itu diunggah sudah ditonton sebanyak 2,3 juta kali. Warganet yang menonton video ini langsung membanjiri kolom komentar untuk memberikan berbagai respon.
"Sudah diam tetap saja kena," tulis seorang warganet.
"Tendangan si Madun," sahut yang lain.
"Ini mah bukan tertampar kenyataan tapi tertampar sandal," ungkap lainnya.
"Lemas ngetawain ini dari tadi," komen yang lain.
"Diulang-ulang tetap ngakak," timpal warganet lainnya.
Baca Juga
-
Dua Wakil Indonesia Hari Ini Akan Berburu Gelar di Kumamoto Masters 2024
-
Ulasan Novel Penaka: Kisah Istri Menghadapi Suami yang Kecanduan Game
-
Ulasan Novel The Privileged Ones: Dinamika Remaja dan Kelas Sosial
-
Profil Ole Romeny, Striker FC Utrecht yang Segera Perkuat Timnas Indonesia
-
Marselino Ferdinan Dipanggil Timnas Indonesia untuk AFF Cup 2024, Akankan Klub Beri Izin?
Artikel Terkait
-
Apa Itu Tarian Haka? Viral Dibawakan Hana Rawhiti di Parlemen NZ
-
Rekam Jejak Hana Rawhiti, Politisi Muda Curi Perhatian Usai Menari Haka di Parlemen NZ
-
Pemain Jepang Latihan Jelang Timnas Indonesia Nyanyikan Lagu 'Tanah Airku', Jay Idzes Turun Tangan
-
Pacari Richelle Skornicki, Aliando Syarif Sempat Mengaku Capek Hidup Sendiri
-
Viral Guru Honorer Belasan Tahun Digaji Rp200 Ribu Kini Lolos Sertifikasi
News
-
Sukses Digelar, JAMHESIC FKIK UNJA Tingkatkan Kolaborasi Internasional
-
Imabsi Gelar Kelas Karya Batrasia ke-6, Bahas Repetisi dalam Puisi
-
Jalin Kerjasama Internasional, Psikologi UNJA MoA dengan Kampus Malaysia
-
Bicara tentang Bahaya Kekerasan Seksual, dr. Fikri Jelaskan Hal Ini
-
Komunitas GERKATIN DIY: Perjuangan Inklusi dan Kesehatan Mental Teman Tuli
Terkini
-
Dua Wakil Indonesia Hari Ini Akan Berburu Gelar di Kumamoto Masters 2024
-
Ulasan Novel Penaka: Kisah Istri Menghadapi Suami yang Kecanduan Game
-
Ulasan Novel The Privileged Ones: Dinamika Remaja dan Kelas Sosial
-
Profil Ole Romeny, Striker FC Utrecht yang Segera Perkuat Timnas Indonesia
-
Marselino Ferdinan Dipanggil Timnas Indonesia untuk AFF Cup 2024, Akankan Klub Beri Izin?