Penyanyi dangdut muda, Jirayut bikin Vincent Rompies dan Desta Mahendra kaget mengetahui lagu favoritnya. Penyanyi dangdut berkebangsaan Thailand yang meniti karier di Indonesia ini rupanya memfavoritkan lagu Hari Merdeka 17 Agustus 1945.
Dikutip dari kanal YouTube TonightShowNet, ketika Vincent bertanya lagu favorit Jirayut. Penyanyi bernama asli Afisan Jehderamae mantap menjawab kalau ia sangat suka lagu Hari Merdeka 17 Agustus 1945 yang bisa membuatnya terharu.
"Apa lagu Indonesia yang paling kamu suka banget? Kamu denger bisa sampai nangis atau kamu paling tergila-gila sama lagu Indonesia," tanya Vicent, dikutip Yoursay.id, Jumat (07/10/2022).
"17 Agustus," jawab Jirayut.
Sontak saja, Vindes dibikin kaget mengetahui jika Jirayut yang asal Thailand memfavoritkan lagu Hari Merdeka 17 Agustus 1945. Bahkan sampai membuat Desta bertanya lagi untuk memastikan apa yang dikatakan Jirayut kalau suka lagu Hari Merdeka.
Lagu Favorit Jirayut
Jirayut membenarkan bahwa ia memfavoritkan lagu Hari Merdeka yang bisa membuat dirinya terharu.
"Aku bisa terharu loh kalau aku nyanyi. Bisa nyanyi aku itu," kata Jirayut menyakinkan Vindes.
"Kamu tuh kayaknya lebih Indonesia daripada orang Indonesia ya," ucap Desta memuji Jirayut.
Vincent pun meminta Jirayut untuk menyanyikan lagu Hari Merdeka 17 Agustus 1945 bersama-sama. Jirayut dengan bangga menyanyikan lagu Hari Merdeka 17 Agustus 1945 bersama Vindes.
Ia bernyanyi penuh dengan semangat sambil mengangkat dan mengepalkan tangannya. Desta penasaran mengapa Jirayut memfavoritkan lagu Hari Merdeka padahal ia sendiri orang Thailand.
Alasan Jirayut memfavoritkan lagu Hari Merdeka di luar dugaan. Ia merasa Indonesia sudah seperti negara asalnya sendiri, Thailand.
"Nggakpapa kan aku, di sini aku udah kayak keluarga jadi aku tuh kayak negara sendiri," tutur Jirayut.
Jirayut sendiri dikenal sebagai penyanyi dangdut di Indonesia dan karyanya diterima oleh masyarakat kita setelah mengikuti Dangdut Academy Asia. Ia di Dangdut Academy Asia lolos sebagai Top 8. Lama tinggal di sini, Jirayut kini sudah mahir Bahasa Indonesia.
Baca Juga
-
Ganteng Kali Mas Dhimas Prasetyo, Kru Denny Caknan saat Cek Sound Bikin TerDhimas-Dhimas
-
Trend Sound 'Aku Ada Type' di TikTok, Profil Meerqeen Si Aktor Tampan yang Bikin Candu Gegara Konten Swipenya
-
Wanda Hamidah Tiba-Tiba Tulis Surat Terbuka untuk Presiden Jokowi, Ada Apa?
-
Petinggi Dunia Kenakan Batik Dihina saat Jamuan Gala Dinner KTT G20, Netizen Pasang Badan: Ini Pakaian Indonesia
-
Cek Besar Belanjaan Dewi Perssik, Aurel, dan Nagita Slavina di Shopee, Fuji: Wih Borong Abis Ibu-Ibu
Artikel Terkait
-
Sara Rahayu Sabet Penghargaan di Ajang Anugerah Dangdut Indonesia 2024, Kerja Keras Berbuah Manis
-
Padahal Pernah Bikin Tersinggung, Pandji Lagi-lagi Bilang Desta Orang Terlucu Se-Indonesia
-
Selain Desta, Suami Asri Welas Pernah Buat Indy Barends Emosi: Dia Ini Tipe Suami...
-
Galiech Ridha Rahardja Lulusan Mana? Tabiat Suami Asri Welas Pernah Bikin Desta Kesal
-
Kini Dicerai, Suami Asri Welas Pernah Umbar Sifat Posesif Istri sampai Desta Heran: Mas Betah ya?
Entertainment
-
Joko Anwar Umumkan Empat Film yang Akan Dirilis Sepanjang Tahun 2025-2026
-
Berakhir dengan Rating Tertinggi, Ini 4 Penjelasan Ending Drama Korea Family by Choice
-
Ulasan Film Exhuma, Aksi Dua Dukun Muda Menaklukkan Arwah Misterius Penunggu Tanah
-
Review Film Do Patti: Ketika Ikatan Saudara Kembar Berubah Menjadi Neraka
-
3 Rekomendasi Film Maddie Ziegler yang Wajib Kamu Saksikan, Ada My Old Ass!
Terkini
-
Walau Sukses Tantang Max Verstappen, Lando Norris Ragu Bisa Juara Dunia
-
Menggali Makna Kehidupan dalam Buku Seni Tinggal di Bumi Karya Farah Qoonita
-
Sosok Radojko Avramovic, Pelatih Tersukses di Piala AFF
-
Calvin Verdonk Berharap Jepang Pakai Tim B saat Jamu Timnas Indonesia
-
Kandungan Paraben dalam Kosmetik Dianggap Menyebabkan Kanker, Benarkah?