Pamungkas merupakan seorang penyanyi asal Indonesia yang terkenal dengan lagunya To The Bone. Pemiliki nama lengkap Rizki Ramahadian Pamungkas ini telah berkarier dalam dunia hiburan sejak tahun 2018 dan telah mengeluarkan 4 album.
Memiliki karakter suara dan lagu yang berbeda dari kebanyakan lagu Indonesia, Pamungkas menjadi salah satu penyanyi dan juga penulis lagu yang digandrungi oleh pemuda Indonesia.
Namun, baru-baru ini Pamungkas mendapat kecaman dari warganet karena aksinya yang tidak senonoh saat berada di atas panggung.
Aksi Tidak Senonoh Pamungkas di Atas Panggung
Dalam sebuah video yang diunggah akun @NESVERLAND di media sosial Twitter pada Jum'at (7/10/2022), terlihat Pamungkas tengah menyanyikan lagunya di atas panggung dengan banyak sekali penggemar yang menonton penampilannya.
Akan tetapi, aksi yang dilakukannya saat berada di atas panggung tersebut dianggap sangat tidak layak untuk dilakukan oleh seorang musisi, apalagi saat ada banyak sekali orang tengah menonton.
Pada awalnya, Pamungkas bernyanyi seperti biasanya di atas panggung dengan mengenakan setelan jas dan celana cokelat. Tiba-tiba dia mengambil handphone salah seorang penonton yang tengah merekamnya.
Namun, bukannya merekam penonton dari atas panggung dengan handphone yang diambilnya tadi, Pamungkas malah menggosokkan handphone tersebut ke alat vitalnya.
Aksi ini tentu saja dianggap tidak senonoh oleh warganet hingga Pamungkas dikecam karena aksi yang dia lakukan di atas panggung dan disaksikan oleh banyak penggemarnya tersebut. Video Pamungkas tersebut pun mendapat banyak kritikan pedas hingga kecaman serta komentar jijik dari warganet.
"Jijik parah, i remove lagu2 u dr playlist spotify soalnya malah kebayang video ini" tulis akun @dive_intheb***.
"Liat ini langsung ilfeel se ilfeel2 nya. Padahal gue suka lagu2nya, but liat dia kek gini, sorry to say, it's so disgusting bruh. Lose all respect" tulis akun @xixixingakakk***.
"Sama. Gak bakal lagi denger lagunya, Ogah banget ngasih keuntungan ke orang yang gak ada sopan2nya. Lebih ke njijik i sih. Kalo mau tenar seenggaknya tau diri lah, banyak yg liat pula itu di atas panggung oi. Gila gak habis pikir gue" tulis akun @Kdur***.
Jadi, bagaimana pendapatmu tentang aksi yang dilakukan Pamungkas di atas panggung tersebut?
Baca Juga
-
5 Rekomendasi Kafe Dekat ISI Jogja, Harga Terjangkau Nyaman Buat Nongkrong!
-
5 Rekomendasi Tempat Camping di Purwokerto, Viewnya Memesona!
-
5 Rekomendasi Wisata Keluarga di Klaten, Seru dan Menyenangkan!
-
4 Kafe di Temanggung dengan View Gunung Sumbing dan Sindoro
-
5 Kafe di Boyolali dengan View Gunung Merapi yang Memesona, Auto Bikin Betah
Artikel Terkait
-
Dijamu Gubernur, Persija Diminta Juara Saat Jakarta Rayakan HUT ke-500
-
Handphone Kamu Rusak Saat Main Game? Ini Penyebab yang Sering Diabaikan
-
Review Film Just Mom: Keluarga Nggak Harus Punya Ikatan Darah
-
Kecaman Dunia atas Serangan Israel ke Jalur Gaza Menggema, Genosida Makin Nyata?
-
Indonesia Kecam Keras Serangan Israel ke Gaza yang Tewaskan Ratusan Warga Sipil
Entertainment
-
Film Sore - Istri dari Masa Depan: Romansa Lintas Waktu Versi Sinematik
-
Cate Blanchett Isyaratkan Ingin Pensiun dari Dunia Akting: Aku Mau Berhenti
-
5 Anime yang Paling Banyak Dinominasikan di Crunchyroll Anime Awards 2024
-
Suho EXO Terpilih Jadi Duta Kehormatan Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia
-
Pergi ke Luar Angkasa, Katy Perry: Saya Sangat Merekomendasikan Ini
Terkini
-
Mengikuti Jejak Ajaib Howls Moving Castle
-
4 Padu Padan Keren ala Ryujin ITZY, Simpel Tapi Bikin OOTD Makin Standout!
-
Bojan Hodak Sebut Bali United Kerap Repotkan Persib, Rekor H2H Jadi Bukti
-
Pengamat Malaysia Sebut Jay Idzes Cocok Jadi Kapten ASEAN All Stars, Apa Untungnya?
-
Ngopi Sekarang Bukan Lagi Soal Rasa, Tapi Gaya?