TikTok adalah salah satu aplikasi media sosial yang sangat populer di kalangan anak muda sekarang. Aplikasi tersebut diluncurkan pada 2017 untuk iOS dan Android di sebagian besar pasar di luar China, namun baru tersedia di seluruh dunia pada tangga 2 Agustus 2018 lalu.
TikTok bisa menampung berbagai kreasi video pendek dan cenderung menarik pengguna yang lebih muda, karena 41% penggunanya berusia antara 16 dan 24 tahun.
Pada kuartal pertama 2022, ada lebih dari 100 juta pengguna aktif bulanan di Amerika Serikat. Rata-rata para pengguna menghabiskan 1 jam 25 menit di Tiktok dan membuka aplikasi itu sebanyak 17 kali per hari.
TikTok telah memungkinkan banyak artis musik untuk mendapatkan audiens yang lebih luas, seringkali termasuk penggemar asing. Karena itulah aplikasi ini mulai sering dijadikan platform para idol K-pop untuk berpromosi.
Pada Selasa (1/11/2022) Theqoo melansir bahwa netizen Korea telah mengurutkan 30 idol K-pop wanita serta idol K-pop pria yang paling banyak ditonton di aplikasi TikTok berdasarkan hastag nama mereka.
Daftar 30 Idol K-pop wanita yang paling banyak ditonton di TikTok:
- Lisa (BLACKPINK)
- Jennie (BLACKPINK)
- Jisoo (BLACKPINK)
- Rose (BLACKPINK)
- Nayeon (TWICE)
- IU
- Momo (TWICE)
- Sana (TWICE)
- Mina (TWICE)
- Ryujin (ITZY)
- Yeji (ITZY)
- Jihyo (TWICE)
- Joy (Red Velvet)
- Tzuyu (TWICE)
- Chaeyoung (TWICE)
- Jang Wonyoung (IVE)
- Karina (aespa)
- Yuna (ITZY)
- Daehyun (TWICE)
- Irene (Red Velvet)
- Chaeryeong (ITZY)
- Lia (ITZY)
- Jeongyeon (TWICE)
- Nancy (Momoland)
- Wendy (Red Velvet)
- NingNing (aespa)
- Yeri (Red Velvet)
- Giselle (aespa)
- Hwasa (Mamamoo)
- Seulgi (Red Velvet)
Dan inilah daftar 30 Idol K-pop pria yang paling banyak ditonton di TikTok:
- Jungkook (BTS)
- Jimin (BTS)
- V (BTS)
- Suga (BTS)
- Jin (BTS)
- J-Hope (BTS)
- RM (BTS)
- Hyunjin (Stray Kids)
- Felix (Stray Kids)
- Jaemin (NCT)
- Jaehyun (NCT)
- Jay (Enhypen)
- Jeno (NCT)
- Haechan (NCT)
- Bangchan (Stray Kids)
- Kai (EXO)
- Yeonjun (TXT)
- Sunghoon (Enhypen)
- Jackson (GOT7)
- Jisung (NCT)
- Jake (Enhypen)
- BamBam (GOT7)
- Jungwon (Enhypen)
- Cha Eunwoo (ASTRO)
- Sunoo (Enhypen)
- Lucas (NCT)
- Renjun (NCT)
- Taeyong (NCT)
- Doyoung (NCT)
- Soobin (TXT)
Itulah deretan daftar idol K-pop yang Paling banyak ditonton di TikTok. Ada Biasmu?
Video yang mungkin Anda lewatkan.
Baca Juga
-
Sinopsis Film Kingdom of the Planet of the Apes, Tayang 10 Mei 2024
-
Resmi Berkencan dengan IU, Lee Jong Suk Tulis Surat Mengharukan untuk Fans
-
Daftar Pemenang KBS Drama Awards 2022, Ada Lee Seung Gi dan Joo Sang Wook!
-
Keren! BTS Masuk Daftar Musisi yang Banyak Pecahkan Rekor Tahun 2022
-
Keren! Belum Resmi Rilis Album Solo, Jimin BTS Kembali Memecahkan Rekor Ini
Artikel Terkait
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
-
Penampilan Jang Wonyoung di Acara Pop-Up Innisfree Tarik Perhatian Netizen: Seperti Peri!
-
Badai PHK Mengintai: 1,2 Juta Pekerja RI di Ujung Tanduk Perang Tarif AS-China!
-
China Jual Makanan yang Terbuat dari Kotoran Gajah, Harganya Rp 9,1 Juta
-
Mengenal Pencipta Lagu 'Stecu Stecu', Kini Viral di TikTok Usai Dibawakan Faris Adam
Entertainment
-
Tantang Diri Sendiri, Kai EXO Usung Banyak Genre di Album Baru Wait on Me
-
Park Bo Young Ambil Peran Ganda dalam Drama Baru, Visualnya Bikin Pangling
-
Resmi Bersaing, Jumbo dan Pabrik Gula Kini Selisih 500 Ribu Penonton
-
Bersaing Sengit, Komang dan Qodrat Tembus Dua Juta Penonton di Bioskop
-
Penampilan Jang Wonyoung di Acara Pop-Up Innisfree Tarik Perhatian Netizen: Seperti Peri!
Terkini
-
4 Ide OOTD Youthful ala Jiwoo Hearts2Hearts, Sederhana tapi Tetap Memikat!
-
Blak-blakan! Sandy Walsh Ngaku Beruntung Bela Timnas Indonesia Sejak Awal
-
Hanya Satu Pemain yang Masuk Tim ASEAN All Stars, Pendukung Timnas Indonesia Siap Kecewa
-
Review Novel 'Totto-chan': Bukan Sekolah Biasa, Tapi Rumah Kedua Anak-anak
-
Benarkah 'Kerja Apa Aja yang Penting Halal' Tak Lagi Relevan?