BTS dan BLACKPINK tidak diragukan lagi telah menjadi grup besar K-pop yang berhasil menaklukan industri musik dunia. Telah banyak prestasi dan rekor yang berhasil mereka pecahkan.
BLACKPINK memulai debutnya pada tahun 2016 dengan merilis dua single mereka "Whistle" dan "BOOMBAYAH," sementara BTS memulai debutnya pada tahun 2013 dengan merilis album single "2 Cool 4 Skool."
BLACKPINK langsung memenangkan banyak penghargaan sejak debut mereka pada tahun 2016, termasuk penghargaan Artis Pendatang Baru Terbaik di Melon Music Awards 2016, Video Musik Terbaik untuk “Whistle,” dan Best of Next Female Artist di Mnet Asian Music Awards 2016. Mereka juga memenangkan Best Girl Group dan Best Rookie Group pada tahun 2016 di ajang Hallyu K Fans.
Setahun kemudian, BLACKPINK meraih penghargaan Song of the Year serta Rookie of the Year di Gaon Chart Music Awards 2017 dan Golden Disk Awards 2017. Lalu sepanjang tahun 2020, BLACKPINK memenangkan kurang lebih 36 penghargaan dari berbagai negara dan hingga sekarang masih terus bertambah.
Sementara itu, BTS baru mendapatkan penghargaan pertama mereka di era "Wings" pada tahun 2016. Semenjak itu BTS sering menerima banyak penghargaan di Korea. Mereka juga sering memenangkan penghargaan internasional setiap tahunnya, seperti Billboard Music Awards, iHeart Radio Awards, MTV Music Video Awards, dan masih banyak lagi.
Pada tahun 2021, BTS memenangkan 4 piala sekaligus di Billboard Music Awards. Mereka juga dinominasikan di Grammy Awards pada tahun 2021 dalam kategori Best Pop Duo/Group Performance.
Baru-baru ini, tepatnya pada tanggal 3 November 2022 Kchartsmaster melaporkan bahwa baik BTS dan BLACKPINK sama-sama mendominasi streaming mingguan terbesar dalam sejarah YouTube Music Korea.
Berikut adalah daftar lengkap lagu K-pop yang berhasil meraiih jumlah streaming mingguan terbesar dalam sejarah YouTube Music Korea:
- BTS - "Butter" 20.7 juta streaming.
- BTS - "Dynamite" 17.9 juta steaming.
- BLACKPINK - "Pink Venom" 14.7 juta streaming.
- BTS - "Permission to Dance" 13.8 juta streaming.
- BLACKPINK - "DDU-DU DDU-DU" 12.4 juta streaming.
- (G)I-DLE - "Nxde" 12 juta streaming.
- BLACKPINK - "Kill This Love: 11.7 juta streaming.
- BLACKPINK - "Shut Down" 11.4 juta streaming.
Selamat untuk BTS dan BLACKPINK atas torehan prestasinya yang sangat mengesankan!
Video yang mungkin Anda lewatkan.
Baca Juga
-
Sinopsis Film Kingdom of the Planet of the Apes, Tayang 10 Mei 2024
-
Resmi Berkencan dengan IU, Lee Jong Suk Tulis Surat Mengharukan untuk Fans
-
Daftar Pemenang KBS Drama Awards 2022, Ada Lee Seung Gi dan Joo Sang Wook!
-
Keren! BTS Masuk Daftar Musisi yang Banyak Pecahkan Rekor Tahun 2022
-
Keren! Belum Resmi Rilis Album Solo, Jimin BTS Kembali Memecahkan Rekor Ini
Artikel Terkait
-
Dapat Daesang, Jennie BLACKPINK Borong Penghargaan Golden Disc Awards 2026
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Ukir Sejarah, Lisa BLACKPINK Didapuk sebagai Presenter di Golden Globes
-
ARMY Makin Bersiap, BTS Umumkan Jadwal Rilis Album dan Tur Dunia 2026
-
Ada Penguntit, Jungkook BTS Laporkan Warga Brasil yang Datang ke Rumah
Entertainment
-
Chainsaw Man: Reze Arc Raih Predikat Highest-Rated Movie di Letterboxd 2025
-
Yeon Woo Jin Tampilkan Dua Sisi Kontras, Peran CEO IT di Drakor Baru Honour
-
One Piece Season 2 Rilis Trailer Baru, Baroque Works Buru Kru Topi Jerami
-
Banjir Job, Ini 4 Drama Hou Minghao yang Tayang Sepanjang 2025
-
Lakukan Live Broadcast, Danielle Buka Suara Usai Keluar dari NewJeans
Terkini
-
Kritik Akademik vs Kritik Politik: Antara Informasi Instan dan Matinya Pemahaman Konteks
-
John Herdman Mulai Disenggol para Komentator, Barisan 'Ternak STY' Bakal Berbalik Arah?
-
Dibintangi Mawar de Jongh dan Rey Bong, Ini Fakta Menarik Film Adaptasi Novel Khoirul Trian
-
Novel Kencan Kilat: Lika-Liku Mencari Jodoh Lewat Aplikasi Dating
-
Pembunuhan di Rumah Angker