Jelang comeback pada tanggal 9 Desember 2022, WayV merilis schedule poster untuk mini album keempat 'Phantom' untuk mengundang rasa penasaran para penggemar.
Mengutip dari akun Twitter Official WayV @WayV_official pada Selasa (29/11/2022), schedule poster yang didominasi warna merah dan hitam tersebut sukses mengundang perhatian para penggemar dengan desain yang unik bak pembukaan tirai panggung pertunjukkan musikal.
Berdasarkan poster yang telah dibagikan, WayV akan memulai perilisan teaser mini album keempat 'Phantom' pada tanggal 29 November 2022 lewat Teaser Image 1 pada pukul 22.00 KST; dilajutkan dengan perilisan Teaser Image 2 pada tanggal 30 November 2022, pukul 22.00 KST.
BACA JUGA: Amerika Serikat di Mata Pelatih Iran: Dulu Rebutan Kaus Kaki, Sekarang Bisa Main Bola
Kemudian perilisan Teaser Image 3 pada tanggal 1 Desember 2022, pukul 22.00 KST; Teaser Image 4 pada tanggal 2 Desember 2022, pukul 22.00 KST; disusul dengan perilisan 'Diamonds Only' Track Video + Photo pada tanggal 5 Desember 2022.
Dilanjutkan dengan perilisan Phantom Preview #HENDERY, #WINWIN, #YANGYANG, pukul 18.00 KST, dan Teaser Image 5 pada tanggal 6 Desember 2022, pukul 22.00 KST; pada tanggal 7 Desember 2022 akan dilanjutkan perilisan Phantom Preview #KUN, #XIAOJUN, #TEN, pada pukul 18.00 KST, serta Teaser Image 6, pada pukul 22.00 KST.
Phantom MV Teaser akan dirilis pada tanggal 8 Desember 2022, pukul 18.00 KST; dan perilisan album serta video musik 'Phantom' pada tanggal 9 Desember 2022, pukul 18.00 KST; dilanjutkan dengan perilisan 'Good Life' Track Video pada tanggal 20 Desember 2022, pukul 22.00 KST; serta perilisan 'Broken Love' Live Clip pada tanggal 27 Desember 2022, pada pukul 22.00 KST.
Para penggemar WayV pun sudah tidak sabar untuk menantikan perilisan teaser mini album 'Phantom' tiap harinya untuk mengetahui lebih detail lagi mengenai konsep album, serta penampilan keren Kun, Ten, Winwin, Xiaojun, Hendery, dan Yangyang dengan konsep yang baru.
BACA JUGA: Ekonomi Qatar Diprediksi Anjlok Usai Piala Dunia 2022, Kok Bisa?
Tidak hanya menantikan lagu dan video musik untuk title track 'Phantom', para penggemar juga begitu antusias untuk menyambut perilisan sejumlah track video dan live clip dari beberapa b-side track mini album 'Phantom'.
Sementara itu, mini album keempat WayV akan dirilis secara resmi di semua platform online dan offline pada tanggal 9 Desember 2022, pukul 17.00 CST (18.00 KST).
Wah, makin tidak sabar menantikan comeback WayV lewat mini album keempat 'Phantom' pada bulan Desember mendatang. Bagaimana menurutmu?
Video yang Mungkin Anda Suka.
Baca Juga
-
Night Runner oleh Jung Yong Hwa: Harapan Emosional pada Bintang Jatuh
-
Multiverse oleh 1Verse: Ungkapan Cinta Abadi Lewati Berbagai Bentuk Semesta
-
Doh Kyung Soo Ajak Kita Nyanyi Bersama di Preview Lagu Terbaru Sing Along!
-
Sempat Diskip! Han So Hee Siap Gelar Fanmeeting di Jakarta Bulan Oktober
-
NCT Dream Ceritakan Kisah Cinta Pertama di Album Go Back To The Future
Artikel Terkait
-
Best 5 Oto: Rolls-Royce Phantom di Piala Dunia, Mitsubishi Triton Ralliart Juarai AXCR 2022, Mobil Listrik Patwal Polisi
-
Jadwal Lengkap TVRI Selasa 29 November 2022, Tayang Jazz Corner, Dunia Dalam Berita Lanjut Sport Malam
-
Catatan Piala Dunia 2022: Prancis, Brazil dan Portugal Lolos 16 Besar, Kanada dan Qatar Tersingkir
Entertainment
-
Night Runner oleh Jung Yong Hwa: Harapan Emosional pada Bintang Jatuh
-
Sinopsis dan Jadwal Tayang Drama China Rose and Gun yang Dibintangi Xuan Lu
-
Ditawari Acara Dating, Shuhua(G)I-DLE: Aku Tak Pernah Pacaran Seumur Hidup
-
The Cat in the Hat Kini Hadir dalam Film Animasi, Ini Trailer Resminya
-
Dinilai Tidak Peka,Taemin SHINee Meminta Maaf Usai Singgung Gempa di Jepang
Terkini
-
The Academy's Genius Swordsman:Webtoon Aksi yang Bikin Tegang!
-
Bukan Halu, Ini Makna Cinta Tulus di Lagu One Direction "Illusion"
-
Buku Berdamai dengan Diri Sendiri: Perempuan dengan Segala Problematikanya
-
Bukan Cuma Pemain Indonesia, Andalan Malaysia Juga Pernah Bertanding Lawan Mendiang Diogo Jota
-
Ulasan Buku Growing Pains, Menjalani Hidup Sebagai Orang Tua Tunggal