Aktris Ririn Dwi Ariyanti belakangan menjadi sorotan. Apalagi setelah kedekatannya dengan Jonathan Frizzy atau Ijonk banyak diperbincangkan.
Ririn Dwi Ariyanti dikabarkan sudah akrab dengan keluarga Jonathan Frizzy. Tak terkecuali paman Ijonk, yakni Benny Simanjuntak.
Benny Simanjuntak tak ragu membongkar kelakuan Ririn Dwi Ariyanti. Baru-baru ini bahkan, ia mengungkap cerita saat melakukan pertemuan di sebuah kelab malam.
BACA JUGA: Dituding Banting Lesti Kejora, Rizky Billar Posting Foto Orang Ini: Ada yang Tahu?
Paman Ijonk mengaku ia sengaja mengundang Ririn Dwi Ariyanti untuk bertemu di kelab, dalam acara makan malam menyambut hari natal.
"Saya pengen ngundang-ngundang mereka secara kan saya belum pernah ketemu Ririn, dulu pernah ketika tahun 2000-an. Diundang terus dia datang," ujar Benny Simanjuntak dikutip dari kanal YouTube Trans TV Official pada Rabu (21/12/2022).
Bukan tanpa alasan, Benny mengatakan sengaja ambil tempat undangan di kelab lantaran ia merasa bisa lebih mudah menilai seseorang di sana.
“Karena banyak yang kita bisa nilai perilakunya di kelab. Kelab itu kan tempat having fun, yang kadang-kadang kita bisa sampe lupa diri dengan keadaan yang hingar bingar,” sambung paman Ijonk itu.
Benny Simanjuntak lantas mengungkap kelakuan Ririn Dwi Ariyanti yang membuatnya kaget. Ia menyinggung sikap Ririn kepada Jonathan hingga menolak ajakan minum minuman beralkohol.
"Satu kejutan buat saya bahwa ketika Ririn, Ririn itu tidak pernah bersentuhan tangan dengan Jonathan, bener sumpah, saya amati gitu," ucap Benny Simanjuntak.
BACA JUGA: Jonathan Frizzy dan Ririn Dwi Ariyanti Semakin Dekat, Dhena Devanka Disebut "Drama Kuntilanak"
"Saya tawarkan minum, kita kan minum namanya di kelab harus minuman keras. Dia bilang 'besok saya ada acara, jadi saya minum orange juice aja', oh gitu," pungkas paman Ijonk itu.
Sebagai informasi, Ririn Dwi Ariyanti dikabarkan telah menjalin hubungan asmara dengan Jonathan Frizzy. Bahkan baru-baru ini, keduanya tampak berada di satu pesta yang sama.
Keduanya santer dikabarkan telah jalin hubungan setelah sama-sama bercerai dengan pasangan sebelumnya.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Lebaran Jumat, Ternyata Wirda Mansur Ikut Aliran Mansuriyah: Kami Ada Kalender Sendiri
-
Livy Renata Syok Pertama Kali Makan Kurma, Netizen Heran: Orang Kaya tapi...
-
Lesti Kejora Latihan Bela Diri, Rizky Billar Malah Disentil Netizen: Biar Gak Dibanting Lagi
-
Isi Ramalan Denny Darko soal Vonis Mati Ferdy Sambo yang Kembali Diungkit
-
Sarwendah Terekam Kamera Rapikan Baju Betrand Peto, Sikapnya Jadi Omongan
Artikel Terkait
-
Dhena Devanka Ungkap Perjuangan Jadi Single Parent: Anak-anak Kini Berani Membelaku!
-
Dhena Devanka Ungkap Biaya Buku 3 Buah Hatinya Untuk Tahun Depan, Setara Harga Motor Baru
-
Ririn Dwi Aryanti Kini Berpaling ke Jonathan Frizzy, Aldi Bragi Dituding Kena Karma
-
Jalani Pemeriksaan Jantung, Begini Kondisi Ibu Dhena Devanka
-
Masih Berseteru dengan Mantan Suami, Dhena Devanka Kasih Kode Punya Pacar Baru
Entertainment
-
Kalahkan LE SSERAFIM dan Jennie, KiiiKiii Menang di Music Core Lewat I DO ME
-
Imbas Capaian Snow White, Produksi Live-Action Tangled Resmi Ditunda
-
Mark NCT Kisahkan Perjalanan Hidup dan Ambisi di Lagu Debut Solo '1999'
-
Masuk BaekSang Awards 2025, When Life Gives You Tangerines Raup 8 Nominasi
-
Sidang Perdana, NewJeans Tolak Tawaran Lanjut di ADOR Tanpa Min Hee-jin
Terkini
-
Piala Asia U-17: Pasukan Garuda Muda Harus Paksakan Kemenangan saat Hadapi Yaman!
-
Piala Asia U-17: Hadapi Yaman, Pasukan Garuda Muda Harus Waspadai Overconfidence
-
Lawan Yaman U-17 Tanpa Gentar, Ini 3 Pemain Indonesia yang Diramal Bersinar
-
3 Pemain Kunci Timnas Yaman U-17 yang Perlu Diwaspadai oleh Skuad Indonesia
-
Lebaran Lebih Berwarna dengan Arisan Keluarga, Ada yang Setuju?