Enzy Storia salah satu artis tanah air yang cukup tertutup soal kehidupan asmaranya. Namun, belum lama ini Enzy Storia membuat pengakuan mengejutkan.
Enzy mengaku bahwa ia sebenarnya sudah mempunyai pacar baru. Hal itu diungkapkannya ketika mengobrol dengan sang sahabat Hesti Purwadinata. Enzy mengatakan kalau pacar barunya ini mahir dalam dunia olahraga.
BACA JUGA: Dituding Sindir Lesti Kejora dan Rizky Billar, Kiky Saputri: Aku Nggak Ada Niat Menyakiti
Kesukaan sang pacar di dunia olahraga membuat Enzy menyukai hal serupa. Ia kini mengaku tertarik pada olahraga tenis tak lain karena pacarnya.
"Sebenarnya gue terinspirasi karena cowok gue suka main tenis," tutur Enzy Storia dikutip Yoursay.id dari kanal YouTube Hesti Purwadinata, Kamis (05/01/2023).
Wanita berusia 30 tahun tersebut mebeberkan kalau ia sudah lama ingin latihan tenis. Namun, keinginannya itu baru terwujud pada bulan Februari 2022 setelah pulang dari Amerika Serikat.
Enzy ingin bisa bermain tenis melawan sang pacar yang memang jago olahraga ini.
"Pas Februari kemarin, balik-balik (dari Amerika) gue kepikiran kayaknya gue pengin main tenis deh, gue pengen main tenis lawan dia karena dia cukup jago," kata Enzy.
BACA JUGA: Lesti Kejora Kembali, Siap Gemparkan Hari Ulang Tahun Indosiar ke-28
Orang-orang dibalik kamera memnberikan reaksi tak terduga atas pengakuan Enzy yang ternyata sudah mempunyai pacar. Padahal sebelumnya Enzy mengaku kalau lagi jomblo.
"Siapa tuh?" ujar orang-orang dibalik kamera dengan kompak.
Enzy hanya tertawa tak menjawab siapa pacar barunya yang membuat dia suka berolahraga. Tampaknya usaha Enzy menyukai olahraga dengan giat bermain tenis untuk bisa menjadi lawan sang pacar membuahkan hasil baik.
Pada pertandingan Tiba Tiba Tenis yang diadakan Vindes Sport, Enzy bersama Dion Wiyoko berhasil memenangkan permainan dari lawan mereka Wulan Guritno dan Gading Marten.
Enzy mengaku bangga dengan pencapaiannya memenangkan pertandingan tenis ganda campuran tersebut.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Witan Sulaeman Bongkar Kualitas Skuad Liga Indonesia All Star, Ada Kejutan?
-
Novel Salah Asuhan: Hagemoni Kolonial, dan Keegoisan Pribumi
-
Rahmad Darmawan Jadi Pelatih Liga Indonesia All Star, Kian Kental Aroma Timnas?
-
Ulasan Buku Orang Miskin Dilarang Sekolah: Suara Lantang dari Pinggiran Negeri
-
Indonesia Bakal Kedatangan Mauro Zijlstra, Vietnam Tetap Optimis karena Alasan Ini
Artikel Terkait
Entertainment
-
10 Hari Debut, Allday Project Raih TRofi Pertama Lagu Famous di M Countdown
-
Deja Vu oleh Rescene: Menelusuri Kenangan Demi Mencari Momen Tak Terlupakan
-
Banda Neira Kembali 'Menghidupkan' Lewat Lagu 'Mimpilah Seliar-liarnya'
-
KARD Menggoda Kita dengan Pesona yang Memikat di Lagu Terbaru 'Touch'
-
Nostalgia! Super Junior Usung Musik Ballad Tahun 2000-an di Lagu 'I Know'
Terkini
-
Witan Sulaeman Bongkar Kualitas Skuad Liga Indonesia All Star, Ada Kejutan?
-
Novel Salah Asuhan: Hagemoni Kolonial, dan Keegoisan Pribumi
-
Rahmad Darmawan Jadi Pelatih Liga Indonesia All Star, Kian Kental Aroma Timnas?
-
Ulasan Buku Orang Miskin Dilarang Sekolah: Suara Lantang dari Pinggiran Negeri
-
Indonesia Bakal Kedatangan Mauro Zijlstra, Vietnam Tetap Optimis karena Alasan Ini