Aldila Jelita sempat mendapatkan tudingan miring menggelapkan uang sumbangan Raffi Ahmad untuk suaminya sendiri, Indra Bekti. Indy Barends sebagai sahabat membantu Bekti dan Dila meluruskan masalah tersebut.
"Meluruskan supaya jelas utk semuanya, sewaktu di @fyp_trans7 , terutama untuk @raffinagita1717 (emoji tangan oke). Jadi skg cukup jelas yaa bahwa sebetulnya sdh diterima sm @indrabekti," tulis Indy Barends dalam unggahan Instagramnya pada Senin (6/3/2023).
BACA JUGA: Penampilan Nagita Slavina Pakai Bikini Bareng Geng Nisya Ahmad Bikin Netizen Salfok ke Hal Ini
"Demikian ceritanya, supaya ga selalu ada pandangan yg menyudutkan buat @dhila_bekti . Demikian utk diketahui @irfanhakim75 @kikysaputrii di program itu," tegas Indy.
Selain itu, Indy Barends juga mengunggah video bukti saat Bekti sudah menerima sumbangan dari Raffi. Dalam video tersebut, Bekti didampingi oleh Dila mengucapkan terima kasih kepada Raffi dan Nagita karena sudah membantu biaya pengobatannya.
"Raffi, Gigi, makasih banyak ya untuk semua perhatian dan segala macamnya," ucap Bekti.
"Terus kalian sehat-sehat juga ya, doain Mas Bekti bisa sehat lagi, bisa ketemu lagi. Makasih banyak, barakallah," imbuh Dila.
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina pun sudah merespons soal hal itu.
"Buat Bekti sama Kak Dila nanti kapan insyaaallah kita ke sana ya," kata Raffi.
"Sehat selalu," sambung Gigi.
BACA JUGA: CEK FAKTA: Ferdy Sambo Terciduk Sempat Ngamar dengan Nikita Mirzani Sebelum Dieksekusi, Benarkah?
Mengenai nominal sumbangan yang diberikan ayah Rafathar itu untuk Bekti ternyata sebesar Rp 50 juta.
"Saya sudah kasih tahu ke manajernya Mas Bekti berapa jumlahnya. Jadi Mas Indra tahu banget, Mas Indra tahu duit 50 jutanya sudah dipakai untuk urusan-urusan rumah, pengobatan," tutur Dila.
"Jadi enggak ada istilah uang 50 jutanya dimakan Dila. Bekti udah tahu juga," tegas Indy Barends.
Indra Bekti sendiri mengakui kalau pernyataannya soal sumbangan Rp 50 juta dari Raffi Ahmad membuat publik menyudutkan Dila. Ia memohon maaf hal tersebut terjadi karena ingatannya gampang lupa usai operasi pendarahan otak.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Terlalu Pintar, Tak Jadi Apa-Apa, Ironi Nyata di Balik Ucapan Prabowo
-
Record Store Day Yogyakarta 2025, Lebarannya Rilisan Fisik Kini Balik Ke Pasar Tradisional
-
Kopicek: Ketika Komunitas Mata Hati Mengubah Stigma Tunanetra Melalui Kopi
-
Belum Move On dari 'My Dearest Nemesis'? 3 Drama Ini Punya Vibe Serupa
-
Andhe-andhe Lumut: Langgam Tentang Loyalitas, Kejujuran, dan Self Confident
Artikel Terkait
-
Beda THR Anak Sultan, Rafathar dan Rayyanza Kecipratan Uang Warna-warni
-
Sandal Jepit Lily Anak Nagita Slavina Bikin Kaget: Ukuran Minimalis, tapi Harganya Maksimalis
-
7 Fakta Menarik Bunga Lily of the Valley, Hiasan Kue Ultah Putri Raffi-Nagita
-
Teka-teki Orang Tua Kandung Lily Anak Raffi Ahmad, Kini Ulang Tahun yang Pertama
-
Satu-satunya Anak Perempuan Raffi Ahmad, Kue Ultah Lily Buat Salah Fokus
Entertainment
-
Belum Move On dari 'My Dearest Nemesis'? 3 Drama Ini Punya Vibe Serupa
-
5 Drama yang Dibintangi Mild Lapassalan, Ada Mu-Girl Miracle Matchmaking
-
Kai EXO Hadirkan Musik Afrobeat di Lagu Comeback Terbaru 'Wait On Me'
-
Kim Soo-hyun Gugat YouTuber Garosero Institute atas Kasus Penguntitan
-
6 Pencapaian Terbaik Gear 5 Luffy di Seri One Piece Hingga Kini, Setuju?
Terkini
-
Terlalu Pintar, Tak Jadi Apa-Apa, Ironi Nyata di Balik Ucapan Prabowo
-
Record Store Day Yogyakarta 2025, Lebarannya Rilisan Fisik Kini Balik Ke Pasar Tradisional
-
Kopicek: Ketika Komunitas Mata Hati Mengubah Stigma Tunanetra Melalui Kopi
-
Andhe-andhe Lumut: Langgam Tentang Loyalitas, Kejujuran, dan Self Confident
-
Langkah Terjal Dejan/Fadia di BAC 2025, Lawan Berat Menanti di Babak Awal