Rizky Billar setelah kasus dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang dilaporkan Lesti Kejora langsung tak pernah wara-wiri di media maupun televisi. Meskipun lama absen dari televisi tetapi Rizky Billar membantah dirinya diboikot.
"Diboikot? Sejak kapan saya diboikot media?" kata Rizky Billar dilansir dari kanal YouTube Trans TV Official, Rabu (8/3/2023).
BACA JUGA: CEK FAKTA: Hari Ini Sule dan Nathalie Holscher Umumkan Kabar Rujuk, Benarkah?
Ayah dari Baby L ini malah mengaku mendapatkan tawaran untuk tampil lagi. Sayangnya, Billar tidak menjelaskan lebih detail mengenai tawaran yang didapatkan.
Namun, suami Lesti Kejora ini masih mempertimbangkan tawaran yang masuk untuknya. Hal itu karena Billar ingin fokus dengan YouTubenya sendiri.
"Untuk sejauh ini iya, di YouTube dulu kita. Sebenarnya kemarin ada, jujur ada, beberapa, mempertimbangkan beberapa tawaran. Namun, kita masih dulu, gitu," bebernya.
"Jadi sejauh ini untuk sementara kita fokus besarin media kita dulu," sambungnya.
BACA JUGA: Ungkapan Hati Aldila Jelita untuk "Calon Mantan Suami" Indra Bekti: Terima Kasih
Perlu diketahui, sebelumnya setelah kasus dugaan KDRT Rizky Billar ke Lesti Kejora mencuat ke publik, KPI mengambil sikap. KPI sebagai lembaga yang mengawasi penyiaran televisi dan radio secara resmi memboikot pelaku KDRT.
Meskipun tak menyebutkan nama tetapi sejak saat itu Rizky Billar sudah tidak tampil di televisi.
"Sepengetahuan saya saat mengikuti pemberitaan, yang bersangkutan dalam hal ini korban sudah menyampaikan bahwa saudara RB telah mengakui perbuatannya. Artinya ada perbuatan," ungkap Komisioner KPI Pusat, Nuning Rodiyah.
"Harapannya, itu bisa menjadi pertimbangan televisi untuk lebih selektif memilih talent yang tampil di televisi atau radio," tegasnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Bangkit dari Keterpurukan Melalui Buku Tumbuh Walaupun Sudah Layu
-
The Grand Duke of the North, Bertemu dengan Duke Ganteng yang Overthinking!
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
Menyantap Pecel Lele Faza, Sambalnya Juara
-
Antara Kebencian dan Obsesi, Ulasan Novel Malice Karya Keigo Higashino
Artikel Terkait
-
Kabar Duka, Komedian Sung Yong Meninggal Dunia
-
Nia Ramadhani Spill Uang Jajan Anak di Sekolah, Nominalnya Disorot Netizen: Murah Lho Itu
-
Profil Mega Aulia, Mantan Artis yang Tolak Sinetronnya Ditayangkan Ulang
-
Adu LHKPN Pasutri Artis Jadi Anggota DPR, Ahmad Dhani - Mulan Jameela Paling Kaya?
-
Baim Wong Tak Sabar Bertemu Pria Diduga Selingkuhan Paula: Banyak yang Mau Dibahas!
Entertainment
-
143 Entertainment Bantah Tuduhan CEO Terlibat Pelecehan Pada Member MADEIN
-
Min Hee-jin Tuntut Rp56 M terhadap Agensi ILLIT Atas Pencemaran Nama Baik
-
Vera Farmiga Tulis Pesan Haru untuk Patrick Wilson usai Conjuring 4 Selesai, Apa Isinya?
-
5 Drama Korea Kim Min Kyu yang Wajib Masuk Watchlist, Teranyar 'Bitch and Rich 2'
-
G-Dragon Gandeng Daesung dan Taeyang BIGBANG dalam Lagu Home Sweet Home
Terkini
-
Bangkit dari Keterpurukan Melalui Buku Tumbuh Walaupun Sudah Layu
-
The Grand Duke of the North, Bertemu dengan Duke Ganteng yang Overthinking!
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
Menyantap Pecel Lele Faza, Sambalnya Juara
-
Antara Kebencian dan Obsesi, Ulasan Novel Malice Karya Keigo Higashino