CJ ENM akhirnya mengeluarkan surat permintaan maaf terkait kabar kembalinya PD Ahn Joon Young yang sebelumnya menjadi terdakwa manipulasi voting program Mnet 'Produce 101'.
Mengutip dari Soompi pada Kamis (6/4/2023), pihak CJ ENM secara resmi mengucapkan permintaan maaf melalui konferensi pers terkait masalah mempekerjakan kembali PD Ahn Joon Young di Mnet.
Berikut isi surat permintaan maaf dari CJ ENM, selaku perusahaan induk dari Mnet.
"Kami secara tulus meminta maaf kepada semua pihak yang merasa kecewa dengan keputusan Mnet mempekerjakan kembali karyawan berpengalaman," ujar CJ ENM.
Mereka melanjutkan, "Keputusan untuk merekrut kembali PD Ahn Joon Young adalah keputusan yang salah dan tidak dapat dimaafkan. Keputusan untuk memberikan kesempatan kedua kepadanya sebagai penebus kesalahan, tidak selaras dengan harapan masyarakat mengenai definisi transparansi."
"Kami ingin mengucapkan permintaan maaf kepada semua orang yang mencintai Mnet dan kepada semua staf member yang sudah bekerja dengan keras sekaligus memiliki kebanggaan bekerja di perusahaan terbaik di bidang kreatif konten," imbuhnya.
Mereka menjelaskan lebih lanjut bahwa selama empat tahun terakhir perusahaan telah membangun menejemen sistem pemilihan yang terpisah dari tim produksi, untuk mendapatkan hasil voting yang murni dalam program audisi.
Sebagai tambahan, mereka juga telah meningkatkan sistem transparansi dari proses produksi itu sendiri dengan memperkuat sistem pengawasan dan operasi melalui Komite Pengawas.
CJ ENM secara sungguh-sungguh menerima kekurangan dan kesalahan yang mereka lakukan, terkait masalah standar perekrutan karyawan, dan akan segera menyelesaikan masalah ini, untuk menghindari kejadian serupa terulang di masa depan.
"Kami meminta dorongan dan teguran kalian yang berkelanjutan atas upaya kami untuk menciptakan keadilan dan memulihkan kepercayaan," tambah CJ ENM.
"Kami merefleksikan diri pada kenyataan bahwa sikap kami telah menimbulkan banyak kekecewaan melalui kejadian ini. Sekali lagi kami menundukkan kepala kami serendahnya untuk meminta maaf," tutupnya.
Sebelumnya, pihak Mnet mengumumkan telah kembali merekrut PD Ahn Joon Young, yang berstatus mantan terdakwa manipulasi voting program 'Produce 101' dengan alasan memberikan kesempatan kedua. Namun, keputusan tersebut dikecam banyak kalangan.
Baca Juga
-
Usung Alter Ego, Lisa BLACKPINK Sukses Gebrak Panggung Coachella 2025
-
NCT Wish Jalankan Misi Pengakuan Cinta yang Unik di Teaser MV Lagu 'Poppop'
-
XG 'In The Rain,' Lupakan Sakitnya Patah Hati di Bawah Derasnya Hujan
-
Asyik Buat Dance, Kai EXO Bagikan Detail 2 B-side Track di Album Wait On Me
-
NEXZ Pamer Kemampuan Rap yang Meledak-ledak di Lagu Pra-rilis 'Simmer'
Artikel Terkait
-
Siap Tayang April Mendatang, Resident Playbook Spill 4 Dokter Residen Obgyn
-
Fokus Kegiatan RIIZE, Sohee Akan Mundur dari MC Program Musik 'M Countdown'
-
Hadirkan Dancer dari Berbagai Negara, Street Woman Fighter Season 3 Umumkan Jadwal Tayang
-
Kim Kook Heon Hampir Bunuh Diri Usai Jadi Korban Manipulasi Voting Mnet
-
Boys II Planet Bersiap Digelar, Usung Konsep Lebih Segar
Entertainment
-
Usung Alter Ego, Lisa BLACKPINK Sukses Gebrak Panggung Coachella 2025
-
Mission Impossible - The Final Reckoning: Aksi Gila dan Serangan The Entity
-
3 Pahlawan dengan Quirk yang Tampak Licik dan Keji di Boku no Hero Academia
-
NCT Wish Jalankan Misi Pengakuan Cinta yang Unik di Teaser MV Lagu 'Poppop'
-
Ada BoboiBoy, Kartun-kartun Malaysia Turut Dukung Film Jumbo
Terkini
-
2 Fakta Unik Aldyansyah Taher Pemain Timnas U-17: Punya Versatility di Luar Nalar!
-
Persebaya Surabaya Siap Tempur Lawan Persija, Paul Munster: Saatnya Sprint!
-
A Good Girl's Guide to Murder, Investigasi Kasus Pembunuhan oleh Siswi SMA
-
Analisis Timnas U-17 vs Afghanistan: Garuda Muda Sempat Kehilangan Identitas Penyerangan
-
Sinopsis A Better Life, Drama Terbaru Betty Sun dan Dong Zi Jian di Youku