Baru-baru ini, Natasha Wilona dan Ria Ricis kembali membuat vlog bersama. Keduanya diketahui telah berteman sejak lama.
Dalam vlog tersebut, mereka menghabiskan waktu malam minggu bersama dengan menyambangi salah satu pusat perbelanjaan di Jakarta untuk menonton dan makan.
Natasha Wilona lalu mengajak Ria Ricis makan makanan dessert kesuakaannya. Pada momen itu, Ria Ricis dibuat kaget dengan cara makan mantan kekasih Verrell Bramasta itu.
Hal itu lantaran cara makan kue ala Natasha Wilona terlihat begitu anggun dengan menggunakan pisau dan garpu.
Lain halnya dengan Ria Ricis, istri Teuku Ryan itu justru lebih suka makan langsung menggunakan tangannya.
"Ih kamu makan ginian pakai garpu pisau," kata Ria Ricis dikutip melalui tayangan kanal YouTube Ricis Official, Selasa (11/04/2023).
"Ya iya dong kan dipotong dulu. Emang gimana biasanya?" ungkap Natasha Wilona.
"Pakai tangan langsung," jawab Ria Ricis.
Natasha Wilon kemudian menunjukkan kue yang telah dipotong kepada Ria Ricis. Wanita kelahiran 1998 itu menyebut bahwa cara makan yang ia gunakan itu seperti orang Prancis.
"Tuh biar kayak orang-orang Prancis," ungkap Natasha Wilona.
"Kenapa jangan, kenapa nggak langsung comot aja," timpal Ria Ricis.
Setelah mencoba kue tersebut satu gigitan, Ria Ricis lantas mengatakan bahwa dirinya sudah kenyang.
Akan tetapi, Natasha Wilona meminta agar YouTuber kontroversial itu untuk menghabiskan makanan yang telah dipegangnya.
"Tadi aku bilangnya mau makannya segigit doang, cuma perkara aku udah gigit dan dia makannya rapi jadi nggak bisa," ujar Ria Ricis.
Natasha Wilona pun sempat menolak ketika Ria Ricis hendak memberinya makanan sisa.
"Yah aku kenyang, aku potongin ya," celoteh Ria Ricis.
"Nggak. Udah dipegang segala ujung, pakai potongin," tolak Natasha Wilona.
Baca Juga
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
-
Review Sinners: Bukan Film Soal Vampir Doang
-
Raih Nobel Sastra 2024, Han Kang Siap Rilis Buku Baru 'Light and Thread'
-
Produksi Serial Prekuel Pacific Rim Dilanjutkan dan Tayang di Prime Video
-
Novel Petualangan ke Tiga Negara: Perjalanan Edukasi yang Sarat Pengetahuan
Artikel Terkait
-
Sama-Sama Punya Pasangan Cuek, Intip Siasat Febby Rastanty dan Ria Ricis
-
Ria Ricis Bela Pengunjung Pantai yang Dihina Gegara Berpakaian Rapi: Itu Hak Masing-Masing!
-
Ria Ricis Gandeng Hasan Aftershine Liburan Bareng Moana, Move On dari Teuku Ryan?
-
Ria Ricis Nangis Duit Rp170 Juta Melayang buat Perawatan Kecantikan: Tanpa Aku Sadari, Ketiup Angin
-
Dinilai Lebih Nyaman saat Menyelam, Ria Ricis: Soalnya di Darat Dibully
Entertainment
-
Raih Nobel Sastra 2024, Han Kang Siap Rilis Buku Baru 'Light and Thread'
-
Produksi Serial Prekuel Pacific Rim Dilanjutkan dan Tayang di Prime Video
-
Kembali Diperbincangkan, Teman dan Rekan Sebut Mental Justin Bieber Kacau
-
5 Momen Paling Ditunggu Penggemar Manhwa di Anime Solo Leveling Season 3
-
Film Angkara Murka: Bukan Horor Biasa
Terkini
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
-
Review Sinners: Bukan Film Soal Vampir Doang
-
Novel Petualangan ke Tiga Negara: Perjalanan Edukasi yang Sarat Pengetahuan
-
Apakah Hari Kartini Menjadi Tameng Emansipasi oleh Kaum Wanita?
-
Lawson Ajak Jurnalis dan Influencer Kenali Arabika Gayo Lebih Dekat