Luna Maya dan Maxime Bouttier dikabarkan telah berpacaran. Hal itu terjadi karena kedekatan keduanya saat di acara ulang tahun Maxime Bouttier.
Luna Maya juga kepergok melakukan hal romantis tak terduga kepada Maxime. Dalam unggahan ulang video akun TikTok @nyunyujoea Luna memberikan kejutan ulang tahun untuk Maxime saat makan malam bareng teman-temannya.
BACA JUGA: BCL Kenakan Seragam Lebaran Kembar dengan Tiko Aryawardhana, Pengganti Asraf Sinclair?
Maxime tampak mengambil piring berisikan beberapa jenis kue yang telah ditaruh lilin di tengahnya. Ia tersenyum lalu membuat harapan atas pertambahan usianya yang ke 30 tahun.
Sebelum itu, Maxime menoleh ke Luna Maya seolah ingin meminta izin untuk mengucapkan harapannya. Selesai memberi kejutan tiba-tiba Luna Maya berdiri di belakang Maxime yang sedang duduk.
Model cantik berusia 39 tahun ini mengangkat kedua tangan Maxime. Ia mengayun-ayunkan ke atas tangan mantan kekasih Prilly Latuconsina tersebut.
Maxime terlihat pasrah tangannya diayunkan Luna Maya seperti itu. Raut wajah bahagia tidak bisa disembunyikan baik oleh Luna maupun Maxime.
Ketika pinggang Maxime kegelian digelitik, Luna tampak mendekapkan tangannya ke tubuh pria berdarah campuran ini. Melihat perlakuan romantis Luna ke Maxime membuat publik curiga.
"Luna Maya dan Maxime Bouttier dikabarkan berpacaran?" keterangan unggahan pemilik akun TikTok tersebut.
"Cocok, suka, cakep vs cakep. Luna penyayang, Max juga, sama-sama setia," komentar warganet.
"Yang Maxime habis megang kue terakhir kayak bilang 'Thanks beb' terus tangannya genggam tangan Moon, suka banget kalau beneran," ujar lainnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Park Jihoon Batal Gelar Fan Meeting 'Opening' di Jakarta, Ini Alasannya!
-
4 Look Kasual ala Seungkwan SEVENTEEN, Nyaman Dipakai Sehari-hari!
-
5 Gaya Smart Casual dengan Kemeja ala Amelia Elle, Bisa Buat Ngantor!
-
Piala Asia U-17: Thailand Layak Dinobatkan sebagai Wakil Terburuk Kawasan Asia Tenggara
-
5 Rekomendasi Film SpongeBob SquarePants, Banyak Petualangan Seru
Artikel Terkait
-
Baim Alkatiri Curhat Pernah Jadi Artis Cilik dengan Bayaran Fantastis, Segini Honornya Dulu!
-
Profil Patrice Bouttier, Calon Mertua Luna Maya Punya Profesi Mentereng
-
Segera Menikah, Gemasnya Komentar Maxime Bouttier Saat Luna Maya Tak Pakai Make Up
-
Menikah 7 Mei, Ini Kisah Perjalanan Cinta Luna Maya dan Maxime Bouttier
-
Luapan Kekecewaan Maxime Bouttier usai Undangan Pernikahannya dengan Luna Maya Tersebar Luas
Entertainment
-
Park Jihoon Batal Gelar Fan Meeting 'Opening' di Jakarta, Ini Alasannya!
-
5 Rekomendasi Film SpongeBob SquarePants, Banyak Petualangan Seru
-
Sinopsis Drama Catch Your Luck, Dibintangi Son Chang Min dan Sunwoo Jae Duk
-
Mission Impossible - The Final Reckoning akan Tayang Perdana di Cannes
-
Adolescence Salip Bridgerton 2 Jadi Serial Netflix Terpopuler
Terkini
-
4 Look Kasual ala Seungkwan SEVENTEEN, Nyaman Dipakai Sehari-hari!
-
5 Gaya Smart Casual dengan Kemeja ala Amelia Elle, Bisa Buat Ngantor!
-
Piala Asia U-17: Thailand Layak Dinobatkan sebagai Wakil Terburuk Kawasan Asia Tenggara
-
Ulasan Film Qodrat 2: Atmosfer Horor Terbangun Kuat Sejak Menit Pertama
-
Struktur Kata 'Ampil' Bahasa Jawa, Bisa Jadi Subjek, Predikat, Hingga Objek