Pernikahan Indah Permatasari dan Arie Kriting diketahui berlangsung tanpa restu ibu Indah, Nursyah. Kendati Indah Permatasari kini telah melahirkan seorang anak, Nursyah tampak masih tak terima putrinya dinikahi Arie Kriting.
Bahkan, Nursyah hingga saat ini diduga masih melontarkan sindiran-sindiran pedas ke Arie Kriting dan Indah Permatasari.
Ia juga menyebut bahwa Arie Kriting memberikan pelet kepada Indah Permatasari hingga mau dinikahi sang komika.
Nekat menikah tanpa restu, rupanya Arie Kriting dan Indah Permatasari sempat disumpahi tak berumur panjang.
"Pernah ada kejadian, saya dibikin terharu sekali sama dia [Indah]," ujar Arie dalam perbincangnnya di kanal YouTube Uus Kamukita dikutip pada Jumat (28/04/2023).
"Ada yang mendoakan, kalau menikah sama-sama pasti umurnya enggak panjang," kenang Arie Kriting yang diamini sang istri.
Meskipun ada doa buruk yang ditujukan pada pernikahan mereka, Arie Kriting dan Indah Permatasari tetap sepakat untuk menggelar pernikahan.
"Terus kata dia [Indah] udah enggak papa kita nikah aja, kalau misalnya salah satu dari kita perjalannya tidak panjang, yang penting menuju ke akhir kita bahagia," ujar Arie.
"Enggak papa kalau misalnya kita enggak panjang umur, di sisa umur kita usahakan bahagia," tambahnya.
Akan tetapi, Arie Kriting dan Indah Permatasari enggan menyebut sosok yang menyumpahi mereka tak panjang umur karena menikah tanpa restu.
"Restu itu penting, tapi tidak semua orang beruntung mendapatkannya," kata Arie lagi.
Baca Juga
-
Melihat Prespektif Berbeda Lewat Buku There Are No Bad People in The World
-
Gagal ke Piala Asia Putri 2026, PSSI Dikritik Pedas oleh Media Asing
-
8 Rekomendasi Film Horor yang Dibintangi Anya Taylor-Joy, Ada Favoritmu?
-
Momen Viral di Konser BLACKPINK, Ada Naeyon, Jihyo hingga Red Velvet
-
Tim PkM UNY Adakan Lokakarya Perempuan Islam Berkemajuan untuk Wujudkan Peradaban Utama
Artikel Terkait
-
Bukan Seagama, Violenzia Jeanette Anggap Hal Ini Lebih Penting dalam Pernikahan
-
Pernikahan Tak Direstui, Cerita Arie Kriting dan Indah Permatasari Sempat Disumpahi Tak Panjang Umur
-
Warganet Sebut Nursyah Miliki Sifat Berbeda dari Indah Permatasari karena Hal Ini: Anaknya Mau yang Mewah
-
Cek Fakta: Amanda Manopo dan Arya Saloka Semakin Go Public Setelah Resmi Menikah
-
Bukan Harta atau Rupa, Kemampuan Ini yang Bikin Indah Permatasari Kepincut ke Arie Kriting
Entertainment
-
8 Rekomendasi Film Horor yang Dibintangi Anya Taylor-Joy, Ada Favoritmu?
-
Momen Viral di Konser BLACKPINK, Ada Naeyon, Jihyo hingga Red Velvet
-
Doh Kyung Soo Galakkan Semangat Bernyanyi Bersama di Lagu Baru, Sing Along
-
Tampilkan Beragam Emosi, Intip Preview Album Onew SHINee Bertajuk Percent
-
Park Ji Hoon Comeback Akting Lewat Drama Adaptasi Webtoon Bertajuk Kitchen Soldier
Terkini
-
Melihat Prespektif Berbeda Lewat Buku There Are No Bad People in The World
-
Gagal ke Piala Asia Putri 2026, PSSI Dikritik Pedas oleh Media Asing
-
Tim PkM UNY Adakan Lokakarya Perempuan Islam Berkemajuan untuk Wujudkan Peradaban Utama
-
Futsal Indonesia: Maju Karena Pembinaan Level Amatir Hingga Pro yang Baik
-
ENHYPEN Perlihatkan Sisi Lembut dan Manis Lewat Lagu Terbaru, Shine on Me