Kabar mengejutkan datang dari penyanyi dangdut Dewi Perssik. Tak disangka jika Dewi Perssik melakukan operasi demi mempercantik wajahnya.
Operasi ini dilakukan Dewi Perssik untuk kantung matanya. Walaupun mengaku sudah percaya diri dengan penampilan sebelumnya tetapi ia tergiur untuk menjalani tindakan bedah tersebut.
BACA JUGA: Puput Mantan Istri Doddy Sudrajat Main ke Rumah Gala Sky, Sikap Mertua Mendiang Vanessa Angel Dipuji
Wanita yang akrab disapa Dp itu membeberkan kalau operasi tersebut menggunakan lemak dari tubuhnya. Ia melakukan hal ini karena ingin menghindari ketakutan terhadap jarum suntik jika terus menjalani filler wajah.
"Bukan aku nggak pede, aku sih pede pede aja. Cuma Dokter Wenny Tan, 'Kayaknya daripada kamu difiller terus, kamu kan takut jarum mendingan dimasukin lemak aja. Ini nanti bisa nyatu sendiri'," ungkap Dewi Perssik dikutip Yoursay.id, Kamis (4/5/2023).
"Karna aku kan kalau masukin sesuatu di dalam tubuh takut jadi mendingan masukin lemak dari diri sendiri," sambungnya.
Pelantun lagu Mimpi Manis tersebut mengaku tidak merasakan sakit saat menjalani operasi.
"Aku nggak sadar, bangunnya udah kayak gini,"
Kondisi wajah Dewi Perssik setelah operasi kantung mata kini masih terlihat bengkak. Melansir dari unggahan wawancara di akun TikTok @mantra.news, banyak netizen yang salfok dengan penampilan Dewi Perssik sekarang.
Ada yang menyebut jika wajah terbaru Dewi Perssik setelah operasi mirip dengan artis senior Titiek Puspa. Ada pula yang berpendapat jika mantan istri Saipul Jamil ini lebih cantik sebelum operasi.
"Kayak eyang Titiek Puspa," komentar seorang netizen.
"Cantikan yang asli," ujar yang lain.
"Kok beda mbak Dp, bagusan dulu (emoji menangis)," tanggapan netizen lainnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Jauh Sebelum Tasya Farasya, Deddy Corbuzier Ngaku Telah Cerai Sejak Lama?
-
Rayakan 20 Tahun Berkarya, RADWIMPS Ajak 14 Musisi Ternama di Album Baru
-
Mahasiswa Melek Literasi: Gerakan Kecil yang Bikin Dampak Besar
-
Stop Bangun Taman yang Cepat Rusak! Studi Inggris Ungkap Kunci Keberhasilan yang Sering Diabaikan
-
Ironi Besar! Munculnya Roadmap Timnas Indonesia Justru Perlihatkan Carut Marut PSSI
Artikel Terkait
Entertainment
-
Jauh Sebelum Tasya Farasya, Deddy Corbuzier Ngaku Telah Cerai Sejak Lama?
-
Rayakan 20 Tahun Berkarya, RADWIMPS Ajak 14 Musisi Ternama di Album Baru
-
Makin Panas, Pihak Ruben Onsu Tunjukkan Bukti Transfer Ratusan Juta ke Sarwendah untuk Nafkahi Anak
-
Duet 2 Vokalis Utama, Doyoung NCT Gaet Belle Kiss of Life di Single Terbaru
-
Sinopsis Bloom Life, Drama China Terbaru Landy Li dan Guo Jun Chen
Terkini
-
Mahasiswa Melek Literasi: Gerakan Kecil yang Bikin Dampak Besar
-
Stop Bangun Taman yang Cepat Rusak! Studi Inggris Ungkap Kunci Keberhasilan yang Sering Diabaikan
-
Ironi Besar! Munculnya Roadmap Timnas Indonesia Justru Perlihatkan Carut Marut PSSI
-
Review Film Pangku: Hadirkan Kejutan Hangat, Rapi, dan Tulus
-
Anti Luntur di Cuaca Panas! 7 Bedak Tabur Waterproof untuk Outdoor Activity