Prilly Latuconsina merupakan artis multitalenta yang banyak memiliki penggemar. Tidak hanya cerdas secara akademik, Prilly juga jago akting dan memiliki banyak bisnis.
Selain kelebihan yang disebutkan tadi, Prilly juga ternyata sangat ramah dan humble pada semua orang. Keramahannya itu membuat Prilly bahkan pernah memberikan nomor ponselnya ke penggemarnya.
Bukan hanya satu, Prilly bahkan memberikan dan menuliskan nomor ponselnya langsung di ponsel milik para penggemarnya itu.
Video lawas saat Prilly membagikan nomor ponselnya kembali viral di media sosial. Dalam video yang dibagikan akun Twitter @rosieposieslay pada Kamis (18/5/2023) terlihat beberapa orang penggemar menghampirinya di lokasi syuting.
Di sela-sela waktu syuting tersebut, beberapa penggemar terlihat banyak yang meminta foto Prilly. Tidak hanya meminta foto, bahkan mereka juga meminta nomor ponsel mantan kekasih dari Maxim Bouttier tersebut.
"Prilly, minta nomornya donk Prilly," ujar salah seorang penggemar dalam video tersebut.
"Boleh, sini," ujar Prilly sambil mengambil ponsel penggemar tersebut dan menuliskan kontaknya langsung di ponsel penggemarnya itu.
"Ih, Prilly baik banget, jangan asal-asalan kak nomornya," celetuk penggemar yang lain.
Dalam video terlihat bahwa Prilly tidak hanya memberikan nomornya ke satu penggemar saja. Terlihat beberapa kali ia menuliskan kontaknya tersebut ke beberapa orang, sembari menjawab semua pertanyaan yang diajukan padanya, mulai dari alamat rumah dan sebagainya.
Saking ramahnya Prilly bahkan tetap melayani penggemar lainnya yang meminta foto dirinya, dan tetap berpose sembari ia mengobrol dan memberikan nomor kontaknya itu.
"Pantes waktu di acara apa ya dia bilang "kalo dulu ada yg bilang punya nomornya Prilly Latuconsina, itu bener" ternyata beneran dikasih gitu," tulis akun @rev***.
"Nomor aja mau ga?" Malah di tawarin coba," ujar akun @muda***.
"Ngasih nomor dan mintain hp fans buat disimpenin nomor hpnya, se-innocent itu," tulis akun @omg***.
"Sasaeng korea menangis liat prilly," sambung akun @zip***.
Video lawas Prilly yang memberikan nomor HP ke penggemarnya tersebut kini menjadi trending di media sosial Twitter dengan lebih dari 2 ribu cuitan. Wah Prilly benar-benar artis yang sangat ramah ya, pantas saja banyak penggemarnya!
Baca Juga
-
Terungkap! Motif Armor Toreador Lakukan KDRT ke Cut Intan Nabila, Polisi Dalami Kasus
-
Video Detik-detik Penangkapan Armor Toreador Usai Viral Lakukan KDRT pada Cut Intan Nabila
-
Armor Toreador Terlilit Utang Miliaran Rupiah, Alvin Faiz Jadi Korban
-
Kartika Putri Murka Disebut Hijrah karena Takut Ketahuan Prostitusi: Fitnahan Terkejam!
-
Selebgram Cut Intan Nabila Alami KDRT, Unggahan Sebelumnya Diduga Jadi Kode
Artikel Terkait
-
Sering Nongol dalam Kandasnya Hubungan Para Artis, Raffi Ahmad Curhat Pernah Hampir Pisah dengan Gigi
-
Pengertian & Fungsi Perjanjian Pranikah, Berkaca dari Kasus Desta Gugat Cerai Natasha
-
Video Gege Elisa Viral TikTok, Disebut Mirip Jannie Blackpink Hingga Diisukan Jadi Selingkuhan Desta
-
Viral Pengakuan Desta pada Deddy Corbuzier, sebelum Gugat Cerai Natasha Rizki: Cuma Demi Anak
-
Viral Tukang Jamu Daftarkan Anak ke Pesantren Tahfidz Pakai Uang Koin yang Ditabung di Galon
Entertainment
-
Baru 5 Hari, Jurassic World Rebirth Mengganas di Puncak Box Office
-
Anime Boku no Hero Academia Vigilantes Lanjut Season 2, Bakal Tayang 2026 Mendatang
-
Express Mode oleh Super Junior: Tak Pernah Berhenti Raih Tujuan dan Mimpi
-
Akan Rilis di Indonesia, Ulik Lebih Dalam Film Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle
-
Beda Sehari, Pledis Umumkan Tanggal Wamil Hoshi dan Woozi SEVENTEEN
Terkini
-
Ulasan Buku Hello, Habits: Mejadi Versi Terbaik Diri Lewat Kebiasaan Kecil
-
4 Toner Diklaim Ampuh Melembapkan Kulit Kering dan Memperbaiki Skin Barrier
-
Review Buku You Don't Need to be Loved by Everyone: Bahagialah Tanpa Validasi Siapa pun
-
Dua Pemain ASEAN yang Pernah Bertanding Lawan Mendiang Diogo Jota, Siapa yang Bisa Mengalahkan?
-
Cerita Remaja dan Kuliner Khas Betawi Berpadu dalam Novel Delicious Lips