Pada awal tahun 2023 ini ada sejumlah drama Korea bergenre medis yang tayang menemani kamu, drama dengan genre medis memang memiliki peminatnya sendiri lantaran alur ceritanya yang menarik dan seru. Berikut ini adalah 3 drama Korea bergenre medis yang tayang di awal tahun 2023.
1. Kokdu: Season of Deity
Kokdu: Season of Deity adalah drama Korea yang bergenre medis dan fantasi, Kokdu (Kim Jung Hyun) yaitu malaikat maut yang diberikan tugas untuk turun ke bumi dalam 99 tahun sekali. Ia masuk ke dalam tubuh seorang yang bernama Do Jin Woo, ada juga seorang dokter yang selalu diremehkan oleh orang terdekatnya, yaitu Han Gye Jeol (Im Soo Hyang).
Hal tersebut lantaran dirinya mempunyai latar belakang pendidikan yang terpandang, Han Gye Jeol dan Kokdu ternyata saling terhubung sesama. Han Gye Jeol bisa memberikan perintah pada sosok malaikat maut semacam Kokdu dengan sesukanya.
2. Poong, the Joseon Psychiatrist 2
Poong, the Joseon Psychiatrist 2 adalah drama yang menceritakan tentang Yoo Se Poong (Kim Min Jae), yaitu seorang dokter kerajaan yang dituding terjerumus dalam konspirasi sehingga mesti diusir dari istana. Yoo Se Poong berjumpa dengan Seo Eun Woo (Kim Hyang Gi) dan Gye Ji Han (Kim Sang Kyung) saat dalam perjalanannya.
Gye Ji Han adalah seorang dokter yang memiliki hati yang lembut, sedangkan Seo Eun Woo mempunyai impian menjadi psikiatri. Mereka bertiga belajar mengobati orang-orang yang mengidap penyakit psikis di Desa Gyesu, mereka sama-sama berkembang menjadi seorang psikiatri sejati yang menggunakan resep kebahagiaan.
3. Brain Works
Brain Works menceritakan tentang sosok dokter ahli saraf yang berasal dari keluarga kaya, yaitu Shin Ha Ru (Jung Yong Hwa). Karakternya ditampilkan memiliki rasa percaya diri tapi tidak mempunyai rasa iba, ada juga sosok detektif kepolisian bernama Geum Myung Se (Cha Tae Hyun) yang memiliki sikap kebalikan dari Shin Ha Ru.
Detektif tersebut adalah orang yang murah hati dan peduli, mereka berdua bekerja sama untuk menangani sejumlah kasus kriminal. Keduanya pun berjumpa dengan Seol So Jung (Kwak Sun Young), yaitu seorang penyidik hipnosis forensik di kepolisian. Itulah 3 drama Korea bergenre medis yang tayang di awal tahun 2023, mana drama genre medis yang kamu suka di tahun ini?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
3 Film dan Drama Korea yang Diperankan Jeon Do-Yeon, Ada Kill Boksoon
-
3 Rekomendasi Anime yang Berlatar pada Abad ke-20, Kisahkan tentang Sejarah
-
3 Rekomendasi Anime Bertema Mafia, Salah Satunya Spy x Family
-
3 Rekomendasi Anime Gore Tayang di Netflix, Mana yang Paling Sadis?
-
3 Rekomendasi Film Bertema Bom Atom, Gambarkan Dampak Buruk Perang Nuklir
Artikel Terkait
-
Band Mido and Falasol Dipastikan Isi OST Resident Playbook Setelah 4 Tahun
-
SOP Pemeriksaan Kandungan Dokter Wajib Didampingi, Kolegium Obgyn: Itu Standar Minimal
-
Muzani Ungkap Cara Prabowo Persiapkan Kemerdekaan Palestina: Evakuasi Tenaga Medis-Pendidik ke RI
-
4 Drama Korea dengan Latar Restoran, Bikin Ngiler dan Baper Sekaligus!
-
Predator di Balik Ruang Pemeriksaan: Mengapa Kekerasan Seksual Bisa Terjadi di Fasilitas Kesehatan?
Entertainment
-
Band Mido and Falasol Dipastikan Isi OST Resident Playbook Setelah 4 Tahun
-
5 Short Drama China yang Dibintangi Jin Mei Chen, Beragam Genre!
-
Makin Viral, Jumbo Tembus 4 Juta Penonton di Bioskop Indonesia
-
Demi Moore Ngaku Sudah Prediksi Mikey Madison yang Menangkan Piala Oscar
-
Snow White Dilarang Tayang di Lebanon Imbas Negara Asal Gal Gadot
Terkini
-
Novel The Drowning Woman: Saat Sebuah Pertolongan Menjadi Pengkhianatan
-
Review Anime Zenshu, Potret Industri Animasi Jepang yang Sesungguhnya
-
Media Belanda Tiba-tiba Berikan Komentar Sindiran ke Mees Hilgers, Ada Apa?
-
Tyronne del Pino Absen, 3 Pemain Ini Bisa Kacaukan Pertahanan Bali United
-
The Wild Robot Escapes, Kisah Epik Tentang Rumah, Cinta, dan Kebebasan