Kebanyakan film horor kini berlatar di rumah berhantu, biasanya film-film tersebut mengisahkan tentang keluarga yang pindah ke tempat tinggal baru dan mengalami sejumlah peristiwa aneh. Namun, tidak semua film horror mengambil lokasi di rumah berhantu, ada juga film horor yang berlatar di pantai.
Berikut ini adalah 3 film horor yang berlokasi di pantai.
1. The Lost Boys
The Lost Boys berlokasi di suatu kota pantai di Santa Clara, California, ternyata tempat itu adalah area yang dikuasai oleh sejumlah vampir dan geng motor. Pada suatu saat, terdapat pendatang baru yaitu Michael dan Sam, mereka adalah kakak beradik yang berpindah ke kota itu.
Michael membuat suatu kesalahan ketika mengambil minuman dari David, yaitu ketua geng motor yang ternyata memberikannya darah waktu itu. Ia pun berubah sebagai setengah vampir dan sekarang ia mesti membunuh pemimpin vampir agar dapat berubah jadi manusia kembali.
Walaupun berlatar lokasi di pantai, film ini tidak bakal memperlihatkan pemandangan-pemandangan yang indah. Bahkan, film ini menyuguhkan adegan kejar-kejaran sejumlah vampir untuk membunuh satu sama lain.
2. Open Water
Film ini terinspirasi dari kisah nyata yang tayang pada tahun 2003, Open Water mengisahkan tentang kedua orang penyelam yang awalnya ingin liburan ke pantai dan hendak sesekali menyelam. Ternyata rencana pasangan tersebut tidak berjalan dengan lancar, kapal yang dinaiki pergi meninggalkan mereka di tengah laut ketika sedang menyelam.
Hal yang menyeramkannya adalah ternyata laut itu terdapat hiu-hiu yang ganas dan dapat memangsa mereka, rencana liburan yang awalnya menyenangkan pun harus berubah menjadi tragedi horor yang mengancam nyawa mereka.
3. Piranha 3D
Film pertama yang menceritakan tentang Piranha tayang pada tahun 1978, lalu film ini mendapatkan remake yang berjudul Piranha 3D dan tayang pada tahun 2010 lalu. Film ini masih mengisahkan tentang segerombolan orang yang berusaha menghadapi ikan piranha yang dikenal dengan pemakan daging dan gigi tajamnya.
Cerita berawal saat laut yang biasanya menjadi tempat wisata lalu terjadi gempa hingga membuat ikan piranha bermunculan, mereka berusaha memangsa wisatawan laut itu. Sejumlah wisatawan pun mesti bekerja sama untuk menghadapi serangan piranha yang mematikan tersebut.
Walaupun awalnya mereka tidak mengenal sesama, sejumlah wisatawan tersebut harus bersatu untuk menghadapi piranha sebagai musuh yang sangat menyeramkan. Itulah 3 film horor yang berlokasi di pantai, sederet film tersebut dapat menjadi alternatif tontonan untuk penggemar horor dengan latar yang beda.
Baca Juga
-
3 Film dan Drama Korea yang Diperankan Jeon Do-Yeon, Ada Kill Boksoon
-
3 Rekomendasi Anime yang Berlatar pada Abad ke-20, Kisahkan tentang Sejarah
-
3 Rekomendasi Anime Bertema Mafia, Salah Satunya Spy x Family
-
3 Rekomendasi Anime Gore Tayang di Netflix, Mana yang Paling Sadis?
-
3 Rekomendasi Film Bertema Bom Atom, Gambarkan Dampak Buruk Perang Nuklir
Artikel Terkait
-
Review Film Muslihat: Ada Setan di Panti Asuhan
-
Film Angkara Murka: Bukan Horor Biasa
-
Gili Trawangan, Wisata Incaran Turis Lokal Maupun Mancanegara di Lombok
-
5 Tempat Wisata Eksotis di Pangandaran, Eks Menteri Susi Singgung Harta Tiket Masuk
-
Sambil Nunggu F1 Tayang, Ini Dia 3 Film Balapan Seru yang Bisa Kamu Tonton!
Entertainment
-
5 Rekomendasi Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada Pengepungan di Bukit Duri
-
Mengenal Chika Takiishi, Antagonis Wind Breaker Terobsesi Kalahkan Umemiya
-
Banjir Cameo, 4 Karakter Hospital Playlist Ini Ramaikan Resident Playbook
-
Another Simple Favor, Proyek Reuni Anna Kendrick-Black Lively Rilis 1 Mei
-
Kalahkan Woodz, Mark NCT Raih Trofi Kedua Lagu 1999 di Program 'Music Bank'
Terkini
-
Review Film Muslihat: Ada Setan di Panti Asuhan
-
Belajar Pendidikan dan Pembangunan Jati Diri Masyarakat dari Taman Siswa
-
Perantara Melalui Sang Dewantara: Akar Pendidikan dan Politik Bernama Adab
-
4 Tampilan OOTD ala Tzuyu TWICE, Makin Nyaman dan Stylish!
-
The Help: Potret Kefanatikan Ras dan Kelas Sosial di Era Tahun 1960-an