Proses sidang perceraian antara Ari Wibowo dan Inge Anugrah berlangsung cukup alot. Keduanya juga baru saja menjelani sidang kedua dengan agenda duplik serta pembuktikan pada Senin (17/07/2023).
Pada persidangan kali ini, Inge Anugrah meminta hak asuh anak dan menuntut nafkah masa lampau ke Ari Wibowo.
Hal itu disampaikan oleh pengacara Inge Anugrah, Thomas Ola Ramlang. Ia menyebut apabila pihaknya menuntut nafkah masa lampau kurang lebih senilai Rp1,03 miliar ke Ari Wibowo.
"Tadi sudah kita sampaikan terkait nafkah masa lampau. Itu memang kita sudah hitung 206 bulan, ya minimum katakan lah Rp5 juta per bulan, ya mungkin Rp1,03 miliar hitungan kotornya," ujar Thomas dikutip dari unggahan kanal YouTube Intens Investigasi pada Selasa (18/7/2023).
Usut punya usut, Inge Anugrah menuntut nafkah masa lampau lantaran selama ini dirinya tak pernah dinafkahi selama menjadi istri Ari Wibowo. Oleh sebab itu, kini Inge Anugrah berharap mendapatkan haknya sebagai istri.
"Karena selama ini kan Pak Ari nggak pernah memberikan nafkah kepada Bu Inge sebagai istri, bukan sebagai ibu rumah tangga mengatur manajemen rumah tangga," jelas Thomas Ola Ramlang.
"Harusnya hak dia sebagai istri kan ada untuk hidup harian dia kan gitu. Jadi memang itu kita sampaikan juga dalam sidang," sambungnya.
Lebih lanjut, hak asuh anak ikut diminta lantaran Inge Anugrah selama menikah yang telah mengurus kedua putranya.
"Terkait hak asuh anak, kita sebagai tergugat dan juga sebagai ibu dari dua anak, kita tetap memohon untuk hak asuh kepada Bu Inge, walaupun kita juga membuka kesempatan dalam pengadilan bisa dimohonkan bahwa hak asuh itu bisa di penggugat dan tergugat," beber Thomas.
"Selama ini Bu Inge yang menjaga semua anaknya, baik dari pagi sampai malam Bu Inge terus, sampai ngantar sekolah tanggung jawab di sekolah semua Bu Inge," imbuhnya.
Baca Juga
-
Simpel dan Elegan! Begini 4 Gaya Harian Soft Classy ala Kim Ji-yoon
-
Review Film Pengepungan di Bukit Duri: Tamparan Emosional dan Jerit Sosial
-
Doyoung NCT Umumkan Comeback Solo dan Konser Terbaru Bulan Juni Depan
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
-
Review Sinners: Bukan Film Soal Vampir Doang
Artikel Terkait
-
Beda Putusan Cerai Baim Wong dan Ari Wibowo, Ada yang Kena Tuntut Nafkah Rp1 Miliar
-
Apa Itu Nafkah Iddah Mut'ah Madhiyah? Paula Verhoeven Gagal Dapat Rp3,4 M Usai Terbukti Selingkuh
-
Agama Iris Wullur, Kembali Diperdebatkan usai Diduga Urus Perceraian di Pengadilan Negeri
-
Dicecar Kedekatan dengan Wulan Guritno, Beda Reaksi Ariel NOAH dan Ari Wibowo
-
Biaya Operasi Bariatrik: Lisa Mariana Cari 'Jalan Pintas' Diet Saat Ribut Tuntut Nafkah Anak dari RK
Entertainment
-
Doyoung NCT Umumkan Comeback Solo dan Konser Terbaru Bulan Juni Depan
-
Raih Nobel Sastra 2024, Han Kang Siap Rilis Buku Baru 'Light and Thread'
-
Produksi Serial Prekuel Pacific Rim Dilanjutkan dan Tayang di Prime Video
-
Kembali Diperbincangkan, Teman dan Rekan Sebut Mental Justin Bieber Kacau
-
5 Momen Paling Ditunggu Penggemar Manhwa di Anime Solo Leveling Season 3
Terkini
-
Simpel dan Elegan! Begini 4 Gaya Harian Soft Classy ala Kim Ji-yoon
-
Review Film Pengepungan di Bukit Duri: Tamparan Emosional dan Jerit Sosial
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
-
Review Sinners: Bukan Film Soal Vampir Doang
-
Novel Petualangan ke Tiga Negara: Perjalanan Edukasi yang Sarat Pengetahuan