Inge Anugrah belakangan ini kembali menceritakan pengalamannya saat menjadi istri Ari Wibowo. Terbaru ini, Inge Anugrah mengungkapkan dampak positif dan negatif menjadi sosok ibu rumah tangga (IRT).
Sebagaimana diketahui, Inge Anugrah sepenuhnya fokus menjadi IRT dan mengurus anak-anak ketika menikah dengan Ari Wibowo.
Inge Anugrah pribadi tak menampik apabila ia mengetahui perkembangan emosional dan pendidikan kedua anaknya. Akan tetapi, Inge Anugrah mengaku kehilangan jati dirinya saat fokus menjadi IRT.
"Dulu aku terlalu mau seratus persen jadi full time mom aja. Sebenarnya ada plus minusnya. Yes, anak-anak bisa kita pantau perkembangannya, emotionally and then education juga," beber Inge dikutip dari kanal YouTube-nya Inge Anugrah pada Kamis (10/8/2023).
"Tapi dengan berlalunya waktu, kalau aku ingat-ingat lagi, aku coba lebih get real with my self, aku sempat kayak hilang," imbuhnya.
Menurutnya, ia terlalu tenggelam dengan ambisinya sebagai IRT hingga apa yang sesungguhnya ada di dalam dirinya hilang.
"Inge yang dulu sempat hilang karena aku terlalu tenggelam sama role (peran) aku sebagai seorang ibu, sebagai housewife (ibu rumah tangga). Jadi the old me-nya aku itu sempat hilang," terang Inge Anugrah.
Dalam kisah yang dibeberkannya Inge Anugrah mengungkapkan jika selama menjadi IRT dirinya merasa menjadi orang yang tidak berkembang.
"Aku nggak merasa moving forward. Aku nggak merasa jadi individu yang lebih maju," ucap Inge Anugrah.
Lebih lanjut, Inge Anugrah merasa tak didengar ketika mengutarakan pendapatnya. Secara blak-blakan, Inge Anugrah merasa tak bahagia ketika sepenuhnya menjadi IRT.
"Aku merasa nggak didengar. Kayak pendapat aku dari masuk kiri keluar kanan dan aku pengen the old me gitu lho," terang Inge Anugrah.
"Aku sadar bahwa aku nggak bahagia," pungkasnya.
Baca Juga
-
3 Serum Brightening Murah Meriah Cocok untuk Pelajar, Harga Rp20 Ribuan
-
Ulasan Novel Yang Telah Lama Pergi: Kisah Pengkhianatan Masa Lalu
-
Taeyeon Tulis Pesan Hangat untuk Diri Sendiri di Lagu 'Letter To Myself'
-
Penuh Chemistry! 4 Film dan Serial yang Dibintangi Dion Wiyoko bersama Sheila Dara
-
Fans Tak Perlu Banyak Menuntut, STY Pasti Miliki Alasan Tersendiri Tak Mainkan Eliano Reijnders
Artikel Terkait
-
Didampingi Ari Wibowo dan Daniel Mananta, Bams eks Samsons Jalani Ritual Pembaptisan
-
11 Lowongan Kerja Online dari Rumah untuk Ibu Rumah Tangga: Panduan Lengkap 2024
-
6 Lowongan Kerja untuk Ibu Rumah Tangga yang Bisa Dikerjakan di Rumah
-
Sebelas Dua Belas Ari Wibowo, Baim Wong Enggan Sapa Istri saat Sidang Cerai
-
Bisa Tambah Penghasilan, Cek 4 Lowongan Kerja Online untuk Ibu Rumah Tangga
Entertainment
-
Taeyeon Tulis Pesan Hangat untuk Diri Sendiri di Lagu 'Letter To Myself'
-
Penuh Chemistry! 4 Film dan Serial yang Dibintangi Dion Wiyoko bersama Sheila Dara
-
Rating Melejit! Akhir Drama Korea Jeongnyeon Pecahkan Rekor, Happy Ending?
-
4 Rekomendasi Film Komedi Korea yang Wajib Ditonton, Dijamin Ngakak!
-
3 Film India Dibintangi Raashi Khanna Tayang 2024, Ada The Sabarmati Report
Terkini
-
3 Serum Brightening Murah Meriah Cocok untuk Pelajar, Harga Rp20 Ribuan
-
Ulasan Novel Yang Telah Lama Pergi: Kisah Pengkhianatan Masa Lalu
-
Fans Tak Perlu Banyak Menuntut, STY Pasti Miliki Alasan Tersendiri Tak Mainkan Eliano Reijnders
-
Terbiasa Bicara Kasar, Ini Alasan Bermain Game Memengaruhi Emosi Gamers
-
Kedatangan Ole Romeny ke Timnas Indonesia, Solusi Kebuntuan Lini Depan?