Orang-orang yang berzodiak Pisces adalah meraka yang lahir antara tanggal 19 Februari hingga 20 Maret. Dikutip dari Astrotalk, pemilik zodiak Pisces dikenal sebagai orang yang ramah, tidak mementingkan diri sendiri dan emosional.
Selain itu, orang yang berzodiak Pisces selalu bersedia membantu orang lain tanpa berharap mendapat imbalan apa pun. Mereka sensitif, kreatif dan biasanya populer karena kebijaksanaanya serta tartarik pada hal-hal spiritual.
Ada 5 artis Bollywood yang berzodiak Pisces. Siapa sajakah mereka? Yuk langsung simak ulasannya berikut ini.
1. Aamir Khan
Muhammed Aamir Hussain Khan atau lebih dikenal Aamir Khan adalah aktor terkenal yang telah membintangi banyak film Bollywood. Pria yang lahir pada 14 Maret 1965 ini mengawali debutnya di dunia akting sejak tahun 1973 dengan berperan dalam film ‘Yaadon Ki Baaraat’. Kemudian pada tahun 1988, Aamir Khan pun berperan sebagai pemain utama dalam film ‘Qayamat Se Qayamat Tak’.
2. Alia Bhatt
Istri Ranbir Kapoor ini lahir pada 15 Maret 1993. Diketahui, Alia Bhaat mengawali debutnya di dunia akting dengan berperan dalam film ‘Sangharsh’ tahun 1999. Kemudian pada tahun 2012, Alia Bhatt menjadi pemeran utama dalam film ‘Student of the Year’. Setelah itu, wanita yang berzodiak Pisces ini pun kerap membintangi sejumlah film India dan berhasil meraih berbagai penghargaan berkat kemampuan aktingnya yang memukau.
3. Shahid Kapoor
Shahid Kapoor merupakan aktor India yang lahir pada 25 Februari 1981. Pria yang berzodiak Pisces ini mengawali debutnya di dunia akting dengan berperan sebagai penari latar dalam film ‘Dil To Pagal Hai’ tahun 1997. Kini, Shahid Kapoor diketahui telah membintangi banyak film seperti Padmaavat (2018), Jab We Met (2007), Kabir Singh (2019) dan masih banyak yang lainnya.
4. Shraddha Kapoor
Sharaddha Kapoor merupakan aktris dan penyanyi India yang lahir pada 3 Maret 1989. Wanita yang berzodiak Pisces ini mengawali debutnya di dunia akting dengan tampil dalam film ‘Teen Patti’ tahun 2010. Kemudian pada tahun 2011, Shraddha Kapoor mendapatkan peran utama dalam film ‘Luv Ka The End’ tahun 2011. Setelah itu, namanya pun kian populer usai berperan dalam film ‘Aashiqui 2’ tahun 2013.
5. Tiger Shroff
Jai Hemant Shroff atau lebih dikenal Tiger Shroff lahir pada 2 Maret 1990. Pria yang berzodiak Pisces ini mengawali debutnya di dunia kting dengan berperan dalam film ‘Heropanti’ tahun 2014. Setelah itu, Tiger Shroff pun kerap membintangi sejumlah film India. Ia juga diketahui pernah tampil bersama Hrithik Roshan dalam film ‘War’ tahun 2019.
Itulah 5 artis Bollywood yang berzodiak Pisces. Adakah idolamu?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Sinopsis Kannappa, Film India Terbaru Vishnu Manchu dan Preity Mukhundahan
-
Sinopsis Maa, Film Horor India yang Dibintangi Kajol dan Ronit Roy
-
Sinopsis Thug Life, Film India Dibintangi Kamal Haasan dan Silambarasan TR
-
Sinopsis Film Kapkapiii, Dibintangi Shreyas Talpade dan Tusshar Kapoor
-
Sinopsis Stolen, Film Abhishek Banerjee dan Shubham Vardhan di Prime Video
Artikel Terkait
-
5 Zodiak Ini Punya Simpati Paling Kuat, Pisces Seperti 'Wifi Emosi' Berjalan
-
5 Rekomendasi Film Bollywood yang Dibintangi Ranbir Kapoor selain 'Animal'
-
5 Artis Wanita Berzodiak Pisces, Ada Nikita Mirzani yang Emosional?
-
4 Zodiak yang Tidak Pernah Meragukan Orang Lain, Ada Pisces Sampai Libra!
-
4 Zodiak yang Senang Bergosip Menurut Astrologi, Ada Punyamu?
Entertainment
-
Tayang 2027, Vin Diesel Ingin Paul Walker 'Muncul' di Fast and Furious 11
-
7 Karakter Utama Squid Game 3, Punya Peran yang Plot Twist!
-
Sempat Diskip! Han So Hee Siap Gelar Fanmeeting di Jakarta Bulan Oktober
-
5 Drama Korea Terbaru Juli 2025, Ada Drama Lee Jong-suk dan Moon Ga-young
-
NCT Dream Ceritakan Kisah Cinta Pertama di Album Go Back To The Future
Terkini
-
Momen Langka, Liga Indonesia All Star Diminta All Out Lawan Oxford United
-
Infinix Hot 60i Resmi Rilis, HP Rp 1 Jutaan Bawa Memori Lega dan Chipset Helio G81 Ultimate
-
Indonesia Sudah Otomatis, Bagaimana Perhitungan Rasio Kelolosan Tim-Tim ASEAN ke AFC U-17?
-
Dihuni 15 Pemain Kaliber Timnas Senior, Gerald Vanenburg Wajib Bawa Kembali Piala AFF U-23
-
4 Sunscreen Mugwort Ampuh untuk Menenangkan Kulit Kemerahan Akibat Sinar UV