Priyanka Chopra merupakan salah satu aktris India yang populer dan telah membintangi banyak film Bollywood. Istri Nick Jonas ini lahir pada 18 Juli 1982 dan berzodiak Cancer. Pemilik Zodiak Cancer adalah mereka yang lahir pada 21 Juni hingga 22 Juli.
Dikutip dari Astrotalk, orang yang berzodiak Cancer dikenal kreatif, berwawasan luas, bersemangat dan berempati. Selain itu, mereka juga dapat diandalkan, penuh kasih sayang, pekerja keras dan sangat sensitif.
Pemilik zodiak Cancer diyakini memiliki intuisi yang tajam, tenang, santai dan selalu berpikir berbeda dari orang lain karena imajinasi mereka tidak dibatasi.
Selain Priyanka Chopra, berikut 5 Artis Bollywood yang Punya Zodiak Cancer.
1. Katrina Kaif
Istri Vicky Kaushal ini lahir pada 16 Juli 1983. Katrina Turquotte Kaif atau lebih dikenal Katrina Kaif mengawali debutnya di dunia akting sejak tahun 2003 dengan tampil dalam film ‘Boom’. Namanya mulai dikenal luas usai berperan dalam film ‘Zindagi Na Milegi Dobara’ tahun 2011. Kini, Katrina Kaif termasuk salah satu aktris papan atas di Bollywood yang telah membintangi banyak film.
2. Ranveer Singh
Ranveer Singh Bhavnani atau lebih dikenal Ranveer Singh mengawali debutnya dengan berperan sebagai Bitto Sharma dalam film ‘Band Baaja Baaraat’ tahun 2010. Setelah itu, peria yang lahir pada 6 Juli 1985 ini pun kerap membintangi sejumlah film dan series seperti Bajiro Mastani (2015), Rocky Aur Rani Kii Prem Kahaani (2023), Simmba (2018) dan masih banyak lagi yang lainnya.
3. Bhumi Pednekar
Aktris yang lahir pada 18 Juli 1989 ini mengawali debutnya di dunia akting taun 2015 dengan tampil dalam film ‘Dum Laga Ke Haisha’. Setelah itu, Bhumi Pednekar pun kerap membintangi film seperti Toilet: Ek Prem Katha (2017), Badhaai Do (2022), Dolly Kitty Aur Woh Chamakte Sitare (2019) dan masih ada yang lainnya.
4. Arjun Kapoor
Arjun Boney Kapoor atau lebih dikenal Arjun Kapoor merupakan seorang aktor India yang lahir pada 26 Juni 1985. Pria yang berzodiak Cancer ini mengawali debutnya di dunia seni peran dengan tampil dalam film ‘Ishaqzaade’ tahun 2012. Setelah itu, Arjun Kapoor pun kera membintangi sejumlah film seperti Mubarakan (2017), Kuttey (2023), Sardar Ka Garandson (2021) dan masih ada yang lainnya.
5. Naseeruddin Shah
Naseeruddin Shah merupakan seorang aktor dan sutradara terkenal yang lahir pada 20 Juli 1950. Pria yang berzodiak Cancer ini mengawali debutnya dengan tampil dalam film ‘Dil Aakhir Dil Hai’. Kemudian, Naseeruddin mulai berperan dalam film Bollywood pada tahun 1980 dalam film ‘Hum Paanch’. Setelah itu, ia pun kerap membintangi banyak film dan berhasil meraih berbagai penghargaan.
Nah, itulah 5 artis Bollywood yang punya zodiak Cancer selain Priyanka Chopra.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Sinopsis Border 2, Film India yang Dibintangi Sunny Deol dan Varun Dhawan
-
Sinopsis Happy Patel: Khatarnak Jasoos, Film India yang Dibintangi Vir Das
-
Sinopsis Saikai: Silent Truth, Drama Terbaru Ryoma Takeuchi dan Mao Inoue
-
Sinopsis The Imperial Coroner Season 2, Drama Terbaru Wang Zi Qi di WeTV
-
Sinopsis Film Tu Meri Main Tera Main Tera Tu Meri, Dibintangi Kartik Aaryan
Artikel Terkait
-
5 Zodiak yang Hobi Introspeksi Diri Sampai Overthinking, Pisces Pikirannya Paling Ruwet!
-
5 Artis Bollywood Berzodiak Aries, Ada Rani Mukherjee hingga Ajay Devgan
-
5 Zodiak Tetap Mandiri Walaupun Sudah Punya Pasangan, Aries Selalu Butuh Me Time
-
5 Artis Bollywood yang Berzodiak Pisces, Ada Alia Bhatt dan Aamir Khan
-
5 Artis Bollywood Berzodiak Aquarius, Ada Preity Zinta yang Dikenal Ramah?
Entertainment
-
Hadapi Sengketa Pajak Rp230 Miliar, Cha Eun Woo Gandeng Firma Hukum Kondang
-
Debut Unit Baru, Jeno dan Jaemin NCT Siap Merilis Mini Album 'Both Sides'
-
Arya Saloka Resmi Gabung Film Dilan ITB 1997, Perannya Jadi Sorotan Publik
-
Profil Putri Intan Kasela, Aktris yang Mencuri Perhatian Lewat Film Kuyank
-
Berlatar Dunia Musik Klasik, Drama 'Four Hands' Umumkan Pemeran Utama
Terkini
-
Fresh Graduate Jangan Minder! Pelajaran di Balik Fenomena Open To Work Prilly Latuconsina
-
Misi Damai di Luar, Kegelisahan di Dalam: Menggugat Legitiminasi Diplomasi
-
Transformasi AI dalam Ekonomi Kreatif Indonesia: Peluang Emas atau Ancaman?
-
4 Ide Outfit Simpel ala Ranty Maria, Nyaman dan Tetap Modis
-
4 Sepatu Trail Running untuk Medan Licin dan Berbatu, Stabil dan Anti-Slip!