Pacar Dewi Perssik, Rully tengah dikabarkan keciduk berselingkuh di sebuah diskotik di Bali. Hal itu dikabarkan oleh penyanyi Indah Sari melalui story Instagramnya.
Kepada awak media, Indah Sari juga membeberkan detik-detik ketika dirinya memergoki Rully tengah bersama wanita lain. Mulanya, Indah Sari mengaku kaget ketika melihat kekasih Dewi Perssik itu di diskotik.
Indah Sari sangat syok melihat Rully berselingkuh karena tak pernah mendengar Dewi Perssik putus dengan pacarnya yang berprofesi sebagai pilot itu.
"Kalau kemarin kejadiannya memang pas banget ketemu. Itu aja karena aku tidak pernah mendengar dari adikku Dewi bahwa mereka itu bubaran," ungkap Indah Sari dikutip dari kanal YouTube Intens Investigasi, Rabu (15/11/2023).
"Jadi aku kaget aja kaget dan kagetnya kaget banget, karena melihat bersama seorang perempuan. jadi ya apa ya syok banget aku yang kaget," sambungnya.
Indah Sari menceritakan dirinya melihat secara langsung perselingkuhan Rully di depan wajahnya. Saat Indah Sari hendak mengajak bicara, Rully mendadak kabur ketika melihatnya usai berpelukan dengan wanita lain.
"Langsung (ketemu) di depan muka saya. Dia sedang berpelukan di depan mata saya, tapi dia kabur. Kan saya mau bicara baik-baik tadinya kan. Yang saya syok itu dia lagi pelukan, kayak gitu lihat saya dia pergi, laki-lakinya pergi itu aja sih," ungkapnya.
Pemandangan yang dia saksikan itu membuatnya terkejut, mengingat Dewi Perssik saat ini dikabarkan tengah sakit. Terlebih lagi, Indah Sari menyampaikan bahwa Dewi Perssik begitu setia dengan Rully.
Bahkan, Dewi Perssik selalu pulang setelah bekerja dan tak pernah pergi berkeluyuran ke mana-mana. Indah Sari pun memuji kesetiaan Dewi Perssik selama ini.
"Ya Aku kaget aja Aduh padahal adik saya lagi sakit, ya Dewi lagi sakit dan Dewi betapa setianya, setia. Kerja pulang kerja, dia pulang enggak pernah ke mana-mana, enggak pernah jalan-jalan ke mall yang enggak jelas. Jadi dia memang kerja pulang kerja pulang Setia banget anak itu luar biasa," tutur Indah Sari.
Baca Juga
-
Drama Diaspora Indonesia dalam Film Ali & Ratu Ratu Queens, Penuh Makna!
-
Mengenang Diogo Jota, Ternyata sang Pemain Pernah Bertarung dengan Penggawa Garuda
-
Ulasan Novel The Butcher's Daughter: Kisah Anak Pedagang Daging di London
-
4 Cleanser Lokal Kandungan Glycerin, Rahasia Kulit Kenyal dan Terhidrasi!
-
Tips Menguasai Teknik Dasar Futsal: Kunci Bermain Efektif di Lapangan Kecil
Artikel Terkait
-
Gunawan Dwi Cahyo Minta Maaf ke Kiesha Alvaro, Ungkap Merasa Tak Cocok Lagi dengan Okie Agustina
-
Dinar Candy Merasa Dirugikan Miliaran oleh Istri Sah Ko Apex Auto Diultimatum: Rumah Tangganya Lo Hancurin
-
Saking Ingin Berpisah, Gunawan Dwi Cahyo Bersedia Gugat Cerai Jika Okie Agustina Belum Bergerak
-
Biodata AKBP Enjang Hasan Kurnia Diduga Selingkuhan Melly Goeslaw, Bukan Orang Sembarangan!
-
Rully Tepergok Dugem, Video Lawas Dewi Perssik Minta Putus Viral Lagi
Entertainment
-
Gagal Pikat Penonton, Rating Film The Old Guard 2 di Rotten Tomatoes Jeblok
-
Spill Tur Dunia di Tahun 2026, BTS Bersiap Garap Album Baru di US
-
Doh Kyung Soo Ajak Kita Nyanyi Bersama di Preview Lagu Terbaru Sing Along!
-
Retak Jari Kaki, Youngjae TWS Tetap Tampil Live Sambil Duduk
-
Manga Black Clover Comeback! Tiga Chapter Baru Siap Dirilis 12 Agustus 2025
Terkini
-
Drama Diaspora Indonesia dalam Film Ali & Ratu Ratu Queens, Penuh Makna!
-
Mengenang Diogo Jota, Ternyata sang Pemain Pernah Bertarung dengan Penggawa Garuda
-
Ulasan Novel The Butcher's Daughter: Kisah Anak Pedagang Daging di London
-
4 Cleanser Lokal Kandungan Glycerin, Rahasia Kulit Kenyal dan Terhidrasi!
-
Tips Menguasai Teknik Dasar Futsal: Kunci Bermain Efektif di Lapangan Kecil