Fujianti Utami alias Fuji tak jarang mendapatkan sindiran lantaran sering terlihat liburan ke luar negeri atau bahkan menghadiri acara meriah.
Seperti belum lama ini, sang selebgram ikut menghadiri acara Djakarta Warehouse Project (DWP) 2023 di Bali bersama teman-temannya.
Adik ipar mendiang Vanessa Angel itu lantas membagikan sejumlah momen keseruannya di DWP melalui akun Instagram pribadi miliknya.
"Oke sipp," tulis Fuji dalam caption, dikutip pada Kamis (14/12/2023).
Seperti biasanya, unggahan Fuji langsung dibanjiri beragam tanggapan di kolom komentar. Beberapa bahkan mengomentari penampilan maupun foto yang diunggah.
Akan tetapi, ada salah satu warganet yang mempertanyakan kapan Fuji mengurus keponakannya, Gala Sky, bila terus-menerus bepergian.
"Kapan ngurus Galanya," sindir @fujjafz2 sambil menambahkan emoji api.
Tidak butuh lama bagi Fuji untuk membalas nyinyiran akun @fujjafz2 itu.
"Ucap seorang yang bio-nya 'selalu hedon party'," balas Fuji tidak kalah pedas.
Tanggapan Fuji tersebut seketika ramai dibanjiri beragam tanggapan dari warganet lainnya di kolom komentar.
"Semakin naik, semakin terlantar Galanya. Gue yakin Gala butuh perhatian dan kasih sayang," ujar @asif***.
"Di lihat hura-hura melulu. Kapan ngurus Galanya. Paling mikir ada Ida ini. Ingat, (kamu) bisa begitu karena ortu Gala," tegur @indriani***.
Kendati demikian, tak sedikit pula yang membela Fuji karena Gala memang sudah ada pengasuhnya dan sang selebgram dianggap bertugas mencari uang.
"Mon maap ya netizen. Hak asuh Gala bukan ada di Fuji tapi ada di opa dan oma Gala. Ngapain pada ngamuk ke Guji? Lagipula yg ditampilkan di IG itu gak bisa dipake untuk menilai hidup seseorang," tulis @wae***.
"Salah mulu si Fuji, yang ngurus ada, Fuji bagian cari uang," ungkap @shin***.
Baca Juga
-
Sea Games 2025: Menanti Kembali Tuah Indra Sjafri di Kompetisi Level ASEAN
-
Gawai, AI, dan Jerat Adiksi Digital yang Mengancam Generasi Indonesia
-
Effortlessly Feminine! 4 Padu Padan OOTD ala Mina TWICE yang Bisa Kamu Tiru
-
Married to the Idea: Relevankah Pernikahan untuk Generasi Sekarang?
-
Relate Banget! Novel Berpayung Tuhan tentang Luka, Hidup, dan Penyesalan
Artikel Terkait
-
Doyan Party dan Hura-Hura, Fuji Dicibir Kapan Ada Waktu untuk Gala Sky
-
Kesamaan Steffi Zamora dan Fuji, 2 Wanita yang Dikabarkan Dekat dengan Asnawi Mangkualam
-
5 OOTD Fuji Pakai Rok Kece: Seleranya Emang Gak Kaleng-Kaleng!
-
Cantik Pakai Gaun Pengantin, Fuji: Bismillah...
-
Pantas Bisa Temani Asnawi Mangkualam Kondangan, Anggita Gafli Ternyata Keluarga Sosok Penting Ini
Entertainment
-
Jadi Tontonan Populer, Dokumenter The Perfect Neighbor Raih 16,7 Juta Views
-
Scarlett Johansson Buka Suara Soal Rumor Perannya di Tangled Live-Action
-
Respons Lama Raisa Disorot usai Gugat Cerai Hamish Daud: Cari yang Bener Ya!
-
Bertajuk Love So Sweet, Dita Karang Resmi Debut Sebagai Penyanyi Solo
-
Lionsgate Umumkan Jadwal Rilis Baru Film Mutiny, Tayang Agustus 2026
Terkini
-
Sea Games 2025: Menanti Kembali Tuah Indra Sjafri di Kompetisi Level ASEAN
-
Gawai, AI, dan Jerat Adiksi Digital yang Mengancam Generasi Indonesia
-
Effortlessly Feminine! 4 Padu Padan OOTD ala Mina TWICE yang Bisa Kamu Tiru
-
Married to the Idea: Relevankah Pernikahan untuk Generasi Sekarang?
-
Relate Banget! Novel Berpayung Tuhan tentang Luka, Hidup, dan Penyesalan