Hubungan rumah tangga antara Ria Ricis dan Teuku Ryan semakin ramai saja menjadi perbincangan warganet di media sosial.
Beberapa waktu yang lalu, keputusan Mahkamah Agung terkait kasus gugatan yang dilayangkan Ria Ricis terhadap Teuku Ryan banyak dibahas di berbagai media sosial.
Ada banyak hal yang dipaparkan dalam putusan tersebut, salah satunya adalah tentang konflik antara Ria Ricis dan ibu dari Teuku Ryan. Ria Ricis sebagai pihak tergugat merasa bahwa Teuku Ryan tidak bisa bersikap netral dalam berperan sebagai suami.
Dikutip dari unggahan akun Twitter atau X @ghozyulhaq pada Senin (6/5/2024), terlihat tangkapan layar dari Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia tentang konflik antara Ria Ricis dan sang ibu mertua.
Bagian yang di-highlight pada unggahan tersebut adalah tentang jawaban Teuku Ryan tentang pernyataan Ria Ricis yang merasa tersinggung dengan ucapan dan tindakan sang mertua.
“Awal bulan Ramadhan tahun 2022 di mana terjadi ketidakcocokan antara Penggugat dan ibunda Tergugat dikarenakan salah satu ucapan dan tindakan ibunda Tergugat yang menyinggung perasaan Tergugat,” ujar keterangan pada putusan tersebut.
Berdasarkan pernyataan itu, rupanya Ria Ricis merasa tersinggung dan sakit hati dengan ucapan serta tindakan ibunda Ria Ricis. Hal ini rupanya terjadi ketika Ria Ricis membuatkan Teuku Ryan es kurma susu.
Pernyataan lanjutan yang tertulis dalam putusan itu menyatakan bahwa ibunda Teuku Ryan mengomentari Ria Ricis yang membuatkan es kurma susu untuk Teuku Ryan.
“Sejak kapan Tergugat minum es, bukankah selama ini Tergugat ada riwayat amandel?” ujar isi pertanyaan dari ibunda Teuku Ryan.
Ria Ricis mengaku merasa tidak dihargai karena hal ini, apalagi reaksi Teuku Ryan yang mengatakan bahwa tidak seharusnya hal tersebut dibesar-besarkan.
Sejak saat itu, Teuku Ryan menyatakan bahwa Ria Ricis mulai tidak suka terhadap ibundanya hingga sekarang, padahal dulu sebelum menikah keduanya tampak sangat rukun dan akrab.
Menanggapi hal ini, warganet pun ramai memberikan tanggapan mereka mengenai cuitan tersebut di kolom komentar.
“Kata Anisa Pohan: kalau ada menantu yang sayang banget sama mertuanya bukan menantunya yang baik tapi ibu mertuanya yang baik,” ujar seorang netizen dengan nama akun @p*** .
“Dari sudut pandang istri mungkin nyakitin banget, ada masalah sama mertua tapi suami malah gak memihak istri, gak ada yang support. Dari sisi suami baiknya kelarin dulu masalah sama istri, kalo udah sepaham baru kelarin masalah sama ortu. Kalo bisa emang jangan hidup serumah sama ortu atau mertua sih,” ujar netizen lainnya dengan nama akun @b***.
Baca Juga
-
Ikuti Perjalanan Hampa Kehilangan Kenangan di Novel 'Polisi Kenangan'
-
3 Novel Legendaris Karya Penulis Indonesia, Ada Gadis Kretek hingga Lupus
-
Geram! Ayu Ting Ting Semprot Netizen yang Hujat Bilqis Nyanyi Lagu Korea
-
Haji Faisal Akui Sempat Syok dengan Konten Atta Halilintar yang Disebut Netizen Sentil Fuji
-
Outfit Bandara Seowon UNIS Jadi Sorotan, K-netz Perdebatkan Usia Debut
Artikel Terkait
-
Ipar Adalah Maut Sukses Besar, Film Norma: Antara Mertua dan Menantu Kok Terseok-seok di Box Office?
-
Anak-Anak Curhat Kesepian, Della Puspita Nangis Sibuk Syuting: Aku Menyesal
-
Tissa Biani Foto Bareng Michelle Ziudith di Depan Ka'bah: Istri-Istri yang Disakiti
-
4 Film Lebaran 2025 Panen Sejuta Penonton, Norma Masih Tertinggal Jauh
-
Viral Lagi Jawaban Blunder Ibu Norma Dihamili Menantu, Klarifikasi Malah Jadi Verifikasi
Entertainment
-
Sinopsis Jaat, Film Action India Dibintangi Sunny Deol dan Randeep Hooda
-
Anti Ribut Club! Ini 5 Rekomendasi Drama Korea dengan Karakter Introvert
-
Sinopsis Drama Jepang I, Kill, Dibintangi Fumino Kimura dan Juri Tanaka
-
The Last of Us Dikonfirmasi Lanjut Musim 3 Jelang Penayangan Musim 2
-
Park Jihoon Batal Gelar Fan Meeting 'Opening' di Jakarta, Ini Alasannya!
Terkini
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia Wajib Jaga Marwah saat Ladeni Afghanistan
-
3 Pemain Timnas Indonesia U-17 yang Layak Promosi ke Level Timnas U-20
-
Berniat Rayakan Galungan di Bali: 3 Aktivitas Ini Bikin Kamu Makin Dekat dengan Budaya Lokal
-
Timnas Indonesia U-17: Tim Non-unggulan yang Bikin Lawan-Lawannya dalam Posisi Sulit
-
Lolos Piala Dunia U-17 2025, 3 Pemain Keturunan Ini Bisa Dinaturalisasi!