Boy group rookie asuhan SM Entertainment, RIIZE, sukes menjadi perbincangan hangat setelah mendapatkan piagam penghargaan dari Dewan Kota Los Angeles.
Dilansir Naver pada Rabu (22/5/2024), usai menggelar fan-con pertama mereka di Los Angeles bertajuk 'RIIZING DAY', para angota RIIZE diundang ke balai kota Los Angeles keesokan harinya, pada tanggal 21 Mei 2024 waktu setempat untuk menerima piagram penghargaan.
Dewan Kota Los Angeles memuji kontribusi RIIZE akan promosi global yang mereka lakukan terhadap sejumlah tempat pariwisata di Los Angeles, dan menganugerahi mereka dengan piagam apresiasi.
Sejumlah aggota Dewan Kota Los Angeles, meliputi sang ketua Paul Krekorian, John Lee, Heather Hutt, Kevin de Leon, dan Tracy Park menghadiri acara penghargaan tersebut dan memberikan tepuk tangan yang meriah kepada RIIZE saat mereka naik ke atas podium.
Anggota Dewan Kota John Lee menyampaikan, "RIIZE memiliki peran penting dalam menghubungkan Los Angeles ke penjuru dunia melalui lagu 'Get A Guitar'."
Ia menambakan, "Secara khusus, video musik lagu tersebut diambil di Los Angeles, dan menjadi surat cinta untuk kota ini. Kami telah menciptakan hubungan kerjasama yang sempurna dalam mempromosikan tempat-tempat wisata di Los Angeles."
Member Anton mewakili para member RIIZE yang lain juga menyampaikan rasa terima kasihnya kepada para angota Dewan Kota Los Angeles atas penghargaan yang mereka terima.
"Los Angeles merupakan tempat yang spesial bagi member RIIZE. Melalui sejumlah momen spesial, termasuk panggung KCON, pengambilan gambar untuk video musik, dan pemilihan lagu kami untuk kampanye pariwisata kota Los Angeles, RIIZE telah membentuk ikatan yang kuat dengan kota ini dan membuktikan kreativitas yang membentuk kota ini. Kami ingin terus menjalin kerjasama di masa depan," ungkap Anton dalam pidatonya.
RIIZE melakukan syuting untuk lagu debut mereka 'Get A Guitar' di sejumlah lokasi di LA, muncul di 'KCON LA 2023', dan lagu mereka 'Get A Guitar' menjadi latar belakang kampanye iklan global terbesar untuk promosi pariwisata kota Los Angeles melalui proyek 'Now Playing'.
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Nostalgia Era Tahun 2000, Kiss of Life Resmi Debut Jepang Lewat Lagu Lucky
-
NCT Dream Suguhkan Insting dan Vokal yang Meledak-ledak di Lagu Baru 'Rush'
-
Catat Tanggalnya! RIIZE Bagikan Jadwal Teaser Single Terbaru Bertajuk Fame
-
Say My Name oleh Miyeon i-dle: Perasaan Rindu yang Melekat Setelah Berpisah
-
Intens dan Energetik, NCT Dream Dobrak Batasan Lewat Lagu Utama Beat It Up
Artikel Terkait
-
Usung Lagu Utama Boom Boom Bass, RIIZE Ungkap Tanggal Rilis Album RIIZING
-
Road to Meet & Greet RIIZE on Richeese Land Sukses Digelar
-
Tak Takut Salah Warna, Intip 5 Outfit Bernuansa Hitam ala Sungchan RIIZE
-
Sedot 24.000 Penggemar, RIIZE Sukses Gelar Fan-con 'RIIZING DAY' di Tokyo
-
RIIZE Gelar Meet and Greet di Jakarta, Harga Tiketnya Cuma Rp 1 Juta
Entertainment
-
Cerai dengan Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Masih Anggap Mantan Istrinya Adik
-
Nostalgia Era Tahun 2000, Kiss of Life Resmi Debut Jepang Lewat Lagu Lucky
-
Onad Ditangkap Kasus Narkoba, Deddy Corbuzier dan Habib Jafar Bahas Masa Depan Podcast 'Login'
-
Baim Wong Akui Pernah ke Psikolog dan Jalani Tes NPD, Begini Penjelasannya!
-
Pesona Nicole Parham Jadi Wajah Baru Ipar Adalah Maut Gantikan Davina
Terkini
-
Jangan Salah Pilih Warna! 4 Cat Rambut untuk Kulit Sawo Matang
-
Cozy Boy Alert! Intip 4 Daily OOTD ala Soobin TXT yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Inspirasi Outfit Dress ala Yoona SNSD untuk Tampil Elegan di Segala Momen
-
Pengen Berkiprah di Pekerjaan Hijau? Ini Tiga Sektor Pekerjaan Hijau Paling Menjanjikan
-
Bukan Egois tapi Self-Love: Kenapa Punya 'Boundaries' Itu Penting Banget