Pancake Khemanit, aktris populer asal Thailand yang mengawali debut aktingnya dengan berperan dalam drama Seub Sao Rao Ruk tahun 2005. Kini, aktris kelahiran 27 Mei 1988 itu telah membaintangi sejumlah drama beragam genre. Berkat kemampuan aktingnya yang memukau, ia juga berhasil meraih berbagai penghargaan.
Drama terbarunya berjudul Time telah tayang perdana pada 25 Oktober 2024. Dalam drama bergenre misteri tersebut, Pancake Khemanit berperan sebagai tokoh bernama Melani. Termasuk Time, berikut lima drama Tahiland yang dibintangi Pancake Pancake Khemanit.
1. Voice (2019)
Voice berkisah tentang Irin (Pancake Khemanit) yang memperoleh kemampuan untuk mengartikan suara setelah ia mengalami kecelakaan di masa kecilnya. Kemudian, kemampuannya itu diuji saat ia menyaksikan pembunuhan ayahnya melalui telepon. Saat menyelediki sebuah kasus kematian, Irin mengungkap jaringan korupsi.
2. Hangout
Drama ini berkisah tentang kehidupan lima wanita yang dirundung kerumitan dan beban kehidupan pernikahan. kemudian, mereka menjadwalkan malam Hangout untuk bertemu serta berbagai cerita. Dalam drama Hangout garapan sutradara Off Pongpat Wachirabunjong ini, Pancake Khemanit berperan sebagai tokoh bernama Somsuda.
3. Treasure War (2023)
Dalam Treasure War, Pancake Khemanit berperan sebagai Erin yang merupakan istri pemimpin jaringan bisnis Loetwara. Setelah kematian suaminya, ia nyaris tak dapat mewarisi asetnya karena dicegah oleh sepupunya. Selain itu, Erin juga harus berjuang bertahan hidup serta berupaya mempertahankan hak milik putranya.
4. 23:23 (2023)
Drama bergenre thriller ini berkisah tentang para penyidik dari dua era yang harus mencari kebenaran sejumlah kasus lama yang belum terpecahkan. Mereka berkomunikasi hanya melalui radio tua. Sinyal antara masa lalu dan masa kini terbuka pada pukul 23:23. Dalam drama 23:23, Pancake Khenamit berperan sebagai tokoh bernama Marisa.
5. Time (2024)
Drama garapan sutradara Nui Suttasit Dechinthanarak berkisah tentang kehidupan Melani (Pancake Khemanit) yang tenang dan akan segera menjadi pengantin. Namun, tiba-tiba keadaan berubah ketiak ia melewati terowongan dengan “distorsi waktu,” yang menyebabkan jam hidupnya menghilang selama setahun penuh.
Itulah lima rekomendasi drama Thailand yang dibintangi Pancake Khenamit. Ada yang sudah pernah kamu saksikan?
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Sinopsis Bison: Kaalamaadan, Film India Terbaru Dhruv Vikram di Netflix
-
Sinopsis Bloom Life, Drama China Terbaru Landy Li dan Guo Jun Chen
-
Sinopsis Burning Night, Drama China Terbaru Wang Yu Wen di Youku
-
Sinopsis Reboot, Drama Jepang Dibintangi Ryohei Suzuki dan Erika Toda
-
Sinopsis De De Pyaar De 2, Film Terbaru Ajay Devgan dan Rakul Preet Singh
Artikel Terkait
-
3 Drama China Dibintangi Zhao Lu Si di Youku, Terbaru Ada The Story of Pearl Girl
-
Review Drama Korea Dear Hyeri: Bukan Cuma Romansa, Tapi tentang Penyembuhan
-
3 Film dan Drama Jepang yang Dibintangi Fuka Koshiba Ini Tayang 2024, Ada Go Home
-
3 Drama Thailand Dibintangi Davika Hoorne, Terbaru The Empress of Ayodhaya
-
Jung Yu Mi dan Ju Ji Hoon dari Musuh Jadi Cinta di Drama 'Love Your Enemy'
Entertainment
-
IDID Melawan Batasan dan Tetap Jadi Diri Sendiri di Lagu Terbaru, Push Back
-
Sinopsis Bison: Kaalamaadan, Film India Terbaru Dhruv Vikram di Netflix
-
Pengacara Sarwendah Bantah Klaim Nafkah Rp200 Juta, Begini Klarifikasinya
-
Dari Anak Petani, Kini Rivel Sumigar Jadi Kreator dengan Jutaan Pengikut!
-
Lula Lahfah Diingatkan Sahabat soal Reza Arap, Respons sang Ibu Bikin Kaget
Terkini
-
3 Flat Shoes di Bawah 200 Ribu yang Bikin Look Makin Chic
-
Filosofi Menanam Bunga Matahari untuk Tumbuh di Tengah Quarter Life Crisis
-
Meraba Realita Musisi Independen yang Hidup dari Gigs Berbayar Seadanya
-
Bikin Wangi Seharian! 3 Parfum Pria Cocok Banget Buat Kado Pacar
-
Segera Diumumkan, Pelatih Baru Skuat Garuda Harus Rela Dirundung Standar Tinggi Warisan STY