Shen Yue, aktris China yang menjadi pemeran utama drama Smile Code garapan sutradara Randy Che. Dalam drama bergenre komedi romantis tersebut, Shen Yue berperan sebagai tokoh bernama Gu Yi.
Drama Smile Code akan tayang perdana di WeTV pada 8 November 2024. Termasuk Smile Code, berikut tiga drama China yang dibintangi oleh Shen Yue.
1. A Love So Beautiful (2017)
A love so beautiful berkisah tentang Chen Xiao Xi (Shen Yue), seorang siswi sma yang ceria. Chen Xiao Xi mengagumi Jiang Chen (Hu Yi Tian), pria populer yang dikenal karena penampilan dan nilainya yang selalu tinggi. Bersama dengan teman sekelas mereka Lu Yang (Sun Ning), Lin Jing Xiao (Wang Zi Wei) dan Wu Bo Song (Gao Zhi Ting), mereka memulai kehidupan sekolah menengah ke universitas hingga kehidupan dewasa mereka.
2. Mr. Bad (2022)
Drama ini berkisah tentang Nan Xing (Shen Yue), seorang penulis novel daring yang karakter utamanya didasarkan pada idolanya, Lu Zi Chen (Luo Ming Jie). Selain itu, ada Xiao Wu Di (Chen Zhe Yuan) yang menjadi pemeran antagonis. Dia adalah seorang seniman bela diri yang licik serta manipulatif. Suatu hari, Nan Xng membuat permintaan untuk “cinta yang tak terlupakan” di sebuah kolam peri.
Secara tak terduga, Xiao Wu Di, penjahat dalam ceritanya muncul dihadapanya. Nan Xing mencoba untuk menghindarinya, namun Xiao Wu Di tetap menemukannya. Ternyata, permintaan Nan Xing datang dengan kekuatan khusus sehingga setiap kali ia membutuhkan bantuan, maka Xiao Wu Di akan langsung berada di sampingnya untuk membantunya.
3. Smile Code (2024)
Smile Code berkisah tentang Gu Yi (Shen Yue) yang bekerja di perusahaan majalah di siang hari. Sementara malam harinya, ia bekerja sebagai pemandu sebuah acara bincang-bincang. Gu Yi tidak berambisi untuk menjadi terkenal, ia hanya ingin membuat orang bisa tertawa. Suatu ada seorang penonon bernama Liang Dai Wen (Lin Yi) yang tidak tertawa. Kisah cinta mereka berdua pun dimulai ketika Gu Yi berusaha membuat Liang Dai Wen tersenyum.
Itulah tiga rekomendasi drama China yang dibintangi Shen Yue di WeTV. Jangan sampai ketinggalan nonton drama terbarunya, ya!
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
3 Drama China Dibintangi Li Jiu Lin Tayang 2024, Ada Eaglewood Like a Dream
-
3 Film yang Dibintangi Deepika Padukone Ini Tayang 2024, Terbaru Ada Singham Again
-
3 Rekomendasi Film Jepang yang Dibintangi Yui Aragaki, Ada Worlds Apart
-
3 Drama Dibintangi Atsuhiro Inukai Tayang 2024, Didominasi Genre Romantis
-
3 Drama Thailand Dibintangi New Chaiyapol Poupart, Ada The Musical Murder
Artikel Terkait
-
Lee Jong Suk Konfirmasi Bintangi Drama Garapan Sutradara Park Seung Woo
-
Drama Korea When The Phone Rings Rilis Poster Karakter dengan Pesan Tersembunyi
-
3 Drama Dibintangi Atsuhiro Inukai Tayang 2024, Didominasi Genre Romantis
-
3 Alasan Wajib Nonton Drama Baru Lee Min Ki dan Han Ji Hyun 'Face Me'
-
Rela Berkorban, Ini Detail Karakter Choo Young Wo di Drama The Tale of Lady Ok
Entertainment
-
Film Orphan 3 Bakal Dibuat, Isabelle Fuhrman Kembali Jadi Esther
-
Rilis Poster, Drama Korea 'Check-in Hanyang' Konfirmasi Tayang Desember
-
Yesung Ungkapkan Perasaan Cinta yang Rumit Lewat Lagu It's Complicated
-
ITZY Gold: Percaya Diri untuk Bersinar Seperti Emas di Jalan Masing-masing
-
Teror Mencekam, 4 Rekomendasi Film Horor Bertema Kutukan yang Seru Abis!
Terkini
-
BRI Liga 1: Gacor di Level Asia, Madura United Bisa Redam Persija Jakarta?
-
Lagi Tren! Ini 3 Rekomendasi Melting Lip Pot yang Unik dan Multifungsi
-
4 Ide OOTD ala Huening Bahiyyih Kep1er, Look Kekinian dan On-Point!
-
Calvin Verdonk Kritik Taktik Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Mengapa?
-
Bakal Hadapi Jepang, Bagaimana Rekor Timnas Indonesia vs Samurai Biru?