Knock Off menjadi drama Korea terbaru yang dibintangi Kim Soo Hyun dan Jo Bo Ah. Drama bergenre komedi crime tersebut disutradarai Park Hyun Suk dan skenarionya ditulis oleh Han Jung Hoon.
Berjumlah 9 episode, drama Knock Off dijadwalkan akan tayang perdana pada bulan April 2025. Drama Knock Off berkisah tentang seorang pria yang bertekad untuk menjadi raja pasar barang palsu.
Sebelum menyaksikan, mari simak dulu sinopsis dan daftar pemain drama Knock Of berikut ini.
Sinopsis Knock Off
Knock Off menceritkan tentang Kim Seong Jun, seorang pekerja kantoran biasa. Setelah terjadi krisis IMF, ia kehilangan pekerjaannya dan mulai bekerja di pasar barang palsu.
Kim Seong Jun pun menjadi wakil ketua perusahaan pembuat barang palsu dan berupaya mengembangkannya menjadi salah satu pemalsu terbsesar di dunia.
Kim Seong Jun mengandalkan kecerdasannya, respons cepat terhadap situasi yang tidak terduga serta keinginan kuat untuk sukses menjadi raja pasar barang palsu.
Sementara itu, ada Song Hye Jeong, mantan kekasih Kim Seong Jun. Song Hye Jeong bekerja sebagai petugas polisi khusus yang bertugas menindak barang palsu.
Kemudian, Kim Seong Jun dan Song Hye Jeong menjalin hubungan yang tegang seputar tindakan keras terhadap barang palsu.
Daftar pemain drama Knock Off
Tak hanya Kim Soo Hyun dan Jo Bo Ah, drama Knock Off juga dibintangi sejumlah aktor dan aktris Korea lainnya. Berikut ini daftar lengkapnya.
- Kim Soo Hyun sebagai Kim Seong Jun
- Jo Bo Ah sebagai Song Hye Jeong
- Yoo Jae Myung sebagai Kim Man Sik
- Chou Gyu Ri sebagai Kim Seong Hui
- Bang Hyo Rin sebagai Bae Nu Ri
- Kim Hye Eun sebagai Jang Ji Su
- Kang Mal Geum sebagao Jegal Hyeon Suk
- Jung Man Shik sebagai Lee Gi Bong
- Kim Eui Sung sebagai Bae Pil Gu
- Kwon Na Ra sebagai Moon Yu Bin
- Park Se Wan sebagai Moon Da Bin
Itulah sinopsis dan daftar pemain drama Knock Off. Bagi kamu yang suka dengan drama Korea bergenre komedi crime, jangan sampai ketinggalan nonton Knock Off, ya!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Sinopsis Happy Patel: Khatarnak Jasoos, Film India yang Dibintangi Vir Das
-
Sinopsis Saikai: Silent Truth, Drama Terbaru Ryoma Takeuchi dan Mao Inoue
-
Sinopsis The Imperial Coroner Season 2, Drama Terbaru Wang Zi Qi di WeTV
-
Sinopsis Film Tu Meri Main Tera Main Tera Tu Meri, Dibintangi Kartik Aaryan
-
Sinopsis Raat Akeli Hai: The Bansal Murders, Dibintangi Nawazuddin Siddiqui
Artikel Terkait
-
Sinopsis No Other Land, Film Dokumenter Soal Palestina Peraih Oscar 2025
-
Sinopsis Drakor Karma, Dibintangi Park Hae Soo hingga Shin Min Ah
-
Review Series Melo Movie yang Punya Kisah Emosional dengan Sentuhan Komedi
-
5 Rekomendasi Drama Korea Baru Maret 2025, Dibintangi IU dan Park Bo-gum
-
Kim Sung Cheol dan Park Bo Young Adu Akting di Proyek Drama Baru "Goldland"
Entertainment
-
Termurah Rp 1,1 Juta, Ini Harga Tiket Fanmeeting Hearts2Hearts di Jakarta
-
Bukan Overdosis, Riwayat Medis Lula Lahfah Diungkap Polisi dan Keluarga
-
Pertama Kalinya, Anime Bertema Wine The Drops of God Umumkan Jadwal Tayang
-
Cuplikan Terbaru Film Supergirl: Jason Momoa Tampil Garang sebagai Lobo
-
Fuji Buka-bukaan soal Rencana Menikah: Maunya Tahun ini?
Terkini
-
Gandeng STY Academy, Mills Komitmen Dukung Pembinaan Sepak Bola Usia Dini
-
Kesadaran Kolektif dan KUHP Baru: Apa Saja yang Perlu Diketahui?
-
Mengecam Konten "Sewa Pacar" Libatkan Pelajar
-
4 Pelembab Korea PDRN, Regenerasi Sel Kulit Kering untuk Skin Barrier Sehat
-
Banda Neira 'Tak Apa Akui Lelah': Enak Didengarkan, Lirik Relate Dirasakan