Sukabumi menjadi tujuan lain saat ingin melepaskan diri dari Jakarta. Memang, butuh perjuangan untuk datang ke Sukabumi. Beberapa kali ke sana dengan mobil, angkutan umum, semuanya kira-kira menempuh waktu 6 hingga 7 jam. Belum lagi jalan yang tidak mulus dan harus berhadapan dengan truk di sepanjang jalan.
Jangan salah, saya bukan ke kotanya, tetapi ke sebuah vihara di tepi pantai Loji, satu garis pantai dengan Pelabuhan Ratu. Vihara Dewi Kuan Im ini juga menyediakan penginapan sederhana bagi mereka yang datang dari luar kota, seperti saya.
Suasana hening di tepi pantai Loji memberikan ketenangan batin saya setiap ke sana. Meski saya tidak berdoa di vihara, tetapi nuansa religius yang ada di sana tetap menyejukkan hati. Bangun pagi dengan pemandangan pantai, duduk di beranda penginapan yang tidak dilengkapi AC atau TV bukan masalah.
Sejenak, bisa melupakan kepenatan saat di Jakarta.
Dikirim oleh Dewi, Jakarta
Baca Juga
-
Bukan Cuma Wortel, 5 Buah Ini Ternyata 'Skincare' Alami buat Matamu
-
Pasal 16 RKUHAP: Bahaya Operasi Undercover Buy Merambah Semua Tindak Pidana
-
Dari Aktor Top ke Sutradara Hebat: Debut Film 'Pangku' Reza Rahadian
-
6 Karakter Penting di Drama Legend of The Female General, Siapa Favoritmu?
-
Rilis Teaser, The Hunger Games: Sunrise on the Reaping Tayang November 2026
Artikel Terkait
-
Siswi MTs Sukabumi Akhiri Hidup, Isi Surat Ungkap Keinginan Pindah Sekolah karena Perilaku Teman
-
Respons Cepat Dedi Mulyadi Atas Protes Viral Rieke Diah Pitaloka Soal Jalan Hancur di Cikidang
-
Duel Maut Petani Sukabumi vs King Kobra 4 Meter: Sama-sama Tewas, Ular Tertancap Tongkat
-
Fakta-fakta Gempa Sukabumi dan Bogor: 29 Kali Gempa Susulan, Sesar Aktif Jadi Pemicu
-
Sosok Saryono, Guru Honorer 33 Tahun dengan Gaji Rp350 Ribu Tiap 3 Bulan
Lifestyle
-
Dari Aktor Top ke Sutradara Hebat: Debut Film 'Pangku' Reza Rahadian
-
3 Flat Shoes di Bawah 200 Ribu yang Bikin Look Makin Chic
-
Bikin Wangi Seharian! 3 Parfum Pria Cocok Banget Buat Kado Pacar
-
4 Pelembab Lactobacillus untuk Perkuat Skin Barrier pada Semua Jenis Kulit
-
Tampil Elegan di Meja Makan: Kuasai 10 Aturan Penting Ini
Terkini
-
Bukan Cuma Wortel, 5 Buah Ini Ternyata 'Skincare' Alami buat Matamu
-
Pasal 16 RKUHAP: Bahaya Operasi Undercover Buy Merambah Semua Tindak Pidana
-
6 Karakter Penting di Drama Legend of The Female General, Siapa Favoritmu?
-
Rilis Teaser, The Hunger Games: Sunrise on the Reaping Tayang November 2026
-
Sinopsis Film India '120 Bahadur', Dibintangi Farhan Akhtar