Benarkah ada durian yang harganya Rp14 juta per buah? Kata @lambe_turah, ada.
Sehari yang lalu, saya lihat unggahannya di akun ini. Duriannya, sih sama bentuknya dengan durian-durian lain di luar sana.
Bedanya, durian spesial ini ditulisi "Durian J-Queen, Rp14 juta per butir." Walau namanya pakai 'ratu', apa kira-kira rasanya, ya?
Tak pakai lama, sejumlah komentar tentang mahalnya durian ini pun mengalir dari warganet;
@wandirohyana1; Mehong.
@modisdress; Mehong bingiiitttt.
@rivan_f; Duren mahal amat, dalemnya ada tv, ac sama wifi kali ya.
@evianti.agustina; @ita_arma Dalemnya ade berliannya x ya ta ?? ato tuh duren gk bs abs walo d mkn.
Seorang warganet menyebut, durian ini memang benar ada. Foto yang diupload @lambe_turah berasal dari Tasikmalaya;
@ergadipura_88; Asli tuh ada di Tasikmalaya.
Pengirim: Indira Suhadi, mahasiswa.
Baca Juga
-
Gadis Kecil dan Seikat Bunga Mawar di Tangannya
-
5 Inspirasi Outfit Casual Chic Bua ala Nalinthip yang Mudah Disontek
-
Film The Dangers in My Heart Ungkap Band Primary COLOR dan Karakter Baru
-
Lebih Mencekam! Inilah Alur dan Daftar Pemain Film Horor Return to Silent Hill
-
Aurelie Moeremans Soroti Perubahan Cara Pandang Publik soal Child Grooming
Lifestyle
-
5 Inspirasi Outfit Casual Chic Bua ala Nalinthip yang Mudah Disontek
-
4 Ide Daily OOTD ala Shin Hae Sun, Gaya Chic Cozy yang Gampang Ditiru!
-
Terlihat Kuat tapi Hampa? Kenali 5 Tanda Tangki Cinta Kosong pada Perempuan
-
4 Padu Padan Daily Style ala Pharita BABYMONSTER yang Modis dan Wearable!
-
Laptop Pelajar Januari 2026: Mulai 2 Jutaan, Mana yang Paling Worth It?
Terkini
-
Gadis Kecil dan Seikat Bunga Mawar di Tangannya
-
Film The Dangers in My Heart Ungkap Band Primary COLOR dan Karakter Baru
-
Lebih Mencekam! Inilah Alur dan Daftar Pemain Film Horor Return to Silent Hill
-
Aurelie Moeremans Soroti Perubahan Cara Pandang Publik soal Child Grooming
-
Buku Ternyata Tanpamu, Memaknai Perpisahan ala Natasha Rizky