Menyebutkan jumlah biaya potong rahang hingga gergaji pinggang, Lucinta Luna pun dicibir warganet. Pengakuannya ini saya dengar di akun @igtainmentt, saat ia ditanya Bang Hotman Paris Hutapea soal operasi yang pernah dilakukannya.
Si Lucinta ini mungkin memang senang eksis, ya, sehingga ia sebut semua jenis operasi yang pernah dilakukan, termasuk besarnya biaya yang dia keluarkan. Dia bilang, potong rahang Rp 300 juta, operasi dada Rp 100 juta, hingga gergaji tulang pinggang Rp 190 juta.
Setelah semua operasi disebutkan, Lucinta mengaku menghabiskan sekitar Rp 1 miliar.
Hotman pun bertanya, "Lainnya?"
Maksudnya operasi wajah dan seputar kecantikannya. Lucinta menjawab, "Ini kan endorse semua."
Sebagian warganet mencibir;
@bcmeilindahap; Dmn2 cwe tulen mana mau ngaku kalo oplas, lah ini malah di banggain bgt oplasan nya.
@dewiarlt; Dada 100jt ? Coba om pegang, apa isinya itu dada 100jt.
@zulva_surabaya; Gergaji pinggang.... Ngeri banget hidupnya...
@kaadjzi_baim4914; Dia duit darimana yaa sebanyak ituuuuu... ngeriii rahang di potong. Pinggang di gergaji duh merinding bayanginya ga sakit apa???
@wahyu.anggono; menjadi wanita itu mahal harganya.
@ntuull; Berarti ngakuin gender sebenernya nih mas fatah.
Cek pengakuan Lucinta di sini.
Pengirim: Mona Lusita, mahasiswa.
Baca Juga
Artikel Terkait
Lifestyle
-
3 Motor Legendaris Bapak-Bapak: Awet dan Hemat BBM
-
4 Serum Korea Kandungan Panthenol, Rahasia Skin Barrier Sehat dan Kuat!
-
4 Inspirasi Mix and Match Kasual ala Mai izna, Stylish tanpa Ribet!
-
4 Gaya Harian Kekinian ala Liz IVE, Simpel tapi Catchy!
-
Mulai 4 Jutaan, Ini 3 iPad Termurah yang Layak Dibeli di Tahun 2025